Anda di halaman 1dari 5

PEMERIKSAAN HEMATOLOGI

ADVIA 2120
NO DOKUMEN REVISI HALAMAN

1/2

Ditetapkan
TANGGAL TERBIT Direktur Utama
UNIT LABORATORIUM

Dr.Mutiara,MKT
Ilmu yang mempelajari tentang darah serta jaringan. Darah merupakan bagian
yang penting dari sistim transfor : WBC;RBC;HGB;HCT;MCV;MCH
PENGERTIAN MCHC;RDW;HDW;PLT;MPVPWD dan rutin WBC DIFFERENTIAL

TUJUAN
Untuk mengetahui cara pemeriksaan darah lengkap menggunakan alat ADVIA
2120

Pemeriksaan dengan alat Advia 2120 menggunakan 3 sistem pengerjaan yaitu


PRINSIP Open tube, manual closed tube,Auto sampler

Sesuai SK Direktur Utama No /SK/MTMH/2012/tentang kebijakan di


KEBIJAKAN instalansi Laboratorium Patologi Klinik

P ALAT :
ADVIA 2120
R
REAGENSIA :
O EZ KLEEN
S DEFOMER
E SHEAT RINSE
CBC TIME PACK
D
DIFF TIME PACK
U KONTROL :
R TEST POINT CONTROL LOW
TEST POINT CONTROL NORMAL
TEST POINT CONTROL HIHG

BAHAN
DARAH EDTA

1
PEMERIKSAAN HEMATOLOGI

NO DOKUMEN REVISI HALAMAN

2/2
A. Prosedur Harian

- Bersihkan area alat,cek open manual tube bersihkan dengan tissue yang
P di
R basahin,bersihkan PC computer dan layar dengan tissue kering.
O - Cek kertas printer ,isi bila sudah habis.
S
E BCara Menghidupkan Alat
D 1.Hidupkan PC computer dan monitor
U 2.Setelah loading alat 100% ketik Password : OPERATOR tekan OK atau
R Enter.
3.Setelah loading dan keluar gambar Siemens Healthcare hidupkan alat (
tekan tombol ON / tombol Hijau ) kemudian ketik user code : adv dan
password : advia

4.Cek background count jika tidak masuk ( berwarna merah ) klik refresh
jika
tidak masuk juga maka lakukan system wash,Jika masih tidak masuk juga
lakukan maintenance.dan cukup maintenance parameter apa yang diminta
Running Kontrol
1.Dengan Manual Open Tube Sampler
- Hangatkan control disuhu ruangan minimal ½ jam sambil di mix roler.
- Scan barcode control dengan scanner,lakukan satu persatu
scan ,kemudian jalankan.
Nb: jangan di scan semua baru dijalankan.
-Buka tutup control lalu tusukkan pada selang aspiration dan tekan tombol
biarkan darah dihisap sampai lampu hijau berhenti berkedip dan mati.
-Jalankan Kontrol berikutnya dengan cara yang sama
2. Cara Melihat Hasil Kontrol
- Buka Menu – Klik QC – Code - Pilih Control
- Gerakkan kursor ke kanan untuk melihat masuk range atau tidak.

Running Pasien
1.Dengan Autosampler
- Masukkan tabung yang ada barcode kedalam rak autosampler dengan
barcode menghadap kedepan
- letakkan rak di input autosampler,kemudian tekan tombol start/stop
sampler yang berlambang ketupat ( ◊ )
- dengan catatan pasien di autosampler harus lebih dari 10 pasien
2.Dengan Manual Open tube Sampler
- Pilih Data Manager - Klik Order Entry - Pilih Access - klik SID - Isi SID
Pasien – Klik OK - Pilih manual sample ID – pilih next sample ID – Ketik
SID Pasien - Klik OK
- Buka Tutup Tabung kemudian masukkan kedalam selang aspiration dan
tekan tombol biarkan darah dihisap sampai lampu hijau yang berkedip
mati,kemudian tarik tabung jika selesai.

2
3. Dengan Manual Closed Tube Sampler
- Pilih Data Manager - Klik Order Entry - Pilih Access - klik SID - Isi SID
Pasien – Klik OK. - Pilih manual sample ID – pilih next sample ID – Ketik
SID Pasien - Klik OK
- Balikkan Tabung dengan posisi tabung terbalik dan masukkan pada
probe manual closed tube dan tekan terus sample lepas kan jika lampu
hijau yg berkedip mati.
 Melihat Data Pasien yang sudah diperiksa
- Data Manager – klik Review / Edit – Klik Access – Klik SID – Ketik
SID Pasien – Klik OK untuk cetak hasil tekan tanda printer atau sampel
Print.

3
PEMERIKSAAN HEMATOLOGI

NO DOKUMEN REVISI HALAMAN

1/3

Nilai Normal Laki-laki

Nama Test l Unit Nilai Rujukan

Hematologi Rutin
Hemoglobin g/dl 13.2 – 17.3
Leukosit 10^3/ul 3.8 – 10.6
Eritrosit 10^6/ul 4.4 – 5.9
Thrombosit 10^3/ul 150 – 440
Hematokrit % 40 – 52
Nilai–nilai
MCV fL 80 – 100
MCH Pg 26 – 34
MCHC g/dL 32 – 36

Hitung Jenis Lekosit


Basofil % 0–1
Eosinofil % 2–4
Neutrofil % 50 – 70
Limfosit % 25 – 40
Monosit % 2–8
LED mm/jam 0 – 20

Nilai Normal Wanita

Nama Test Unit Nilai Rujukan

Hematologi Rutin
Hemoglobin g/dl 11.7 – 15.5
Leukosit 10^3/ul 3.6 – 11.0
Eritrosit 10^6/ul 3.8 – 5.2
Thrombosit 10^3/ul 150 – 440
Hematokrit % 35 – 47

Nilai–nilai
MCV fL 80 – 100
MCH Pg 26 – 34
MCHC g/dL 32 – 36

Hitung Jenis Lekosit


Basofil % 0–1
Eosinofil % 2–4
Neutrofil % 50 – 70
Limfosit % 25 – 40
Monosit % 2–8
LED mm/jam 0 – 20

4
PEMERIKSAAN HEMATOLOGI

NO DOKUMEN REVISI HALAMAN

1/3

UNIT TERKAIT 1. Instalansi Sistem Informasi Rumah Sakit


2. Instalansi Rawat jalan
3. Instalansi Rawat Inap
4. Direktorat Medik dan Keperawatan

Anda mungkin juga menyukai