Anda di halaman 1dari 3

Nama : Nur Ramadhaningtyas

NIM : 2312891
IPA B

Topik 3 – Demonstrasi Kontekstual

Content Integration

Penyertaan konten dari budaya Memelihara hubungan positif Memberikan harapan yang
lain antara Guru dengan peserta didik tinggi terhadap peserta didik

 Memperkenalkan  Meyakini bahwa


angklung sebagai alat semua peserta didik
musik tradisional  Menunjukkan rasa hormat
mampu belajar dan
Indonesia yang terhadap budaya dan latar
mencapai kesuksesan.
menghasilkan getaran. belakang peserta didik.
 Menetapkan tujuan
 Membahas sejarah dan  Membangun hubungan
pembelajaran yang
budaya saling percaya dengan
sesuai dengan
angklung, termasuk peserta didik melalui
kemampuan peserta
asal usulnya, makna interaksi yang positif dan
didik.
simbolisnya, dan suportif.
 Memberikan
perannya dalam  Memperhatikan kebutuhan
dukungan dan
masyarakat Sunda. dan minat individu peserta
dorongan kepada
 Menampilkan alat didik dalam proses
peserta didik untuk
music angklung secara pembelajaran.
mencapai potensi
langsung agar dapat penuh mereka.
membantu peserta didik
memahami cara
memainkan alat musik
ini dan bagaimana
menghasilkan getaran.

Facilitating Knowledge Construction

Membangun pengetahuan Penggunaan contoh pada Membantu peserta didik


peserta didik kehidupan nyata berpikir kritis dan terbuka
 Mengasah
 Menghubungkan konsep  Mendorong peserta
pengetahuan awal
getaran dengan fenomena didik untuk
peserta didik tentang
alam dan teknologi sehari- mengajukan
getaran dan musik.
hari, seperti gempa bumi, pertanyaan dan
getaran pada mesin, dan menantang asumsi
 Menghubungkan materi
speaker. mereka.
pembelajaran dengan
pengalaman hidup  Membahas penggunaan  Memfasilitasi diskusi
peserta didik. angklung dalam berbagai kelas yang terbuka
 Memberikan contoh konteks budaya dan sosial, dan konstruktif
dan ilustrasi yang seperti pertunjukan tentang berbagai topik
konkret untuk tradisional, festival, dan terkait getaran dan
membantu peserta didik terapi musik. angklung.
memahami konsep  Memberikan kesempatan  Memberikan
getaran dan angklung. kepada peserta didik untuk kesempatan kepada
menerapkan pengetahuan peserta didik untuk
mereka tentang getaran mengeksplorasi ide-
dan angklung dalam ide mereka sendiri
proyek atau aktivitas yang dan mengembangkan
kreatif. pemahaman mereka
tentang materi
pembelajaran.

Prejudice Reduction

Mendukung penggunaan Interaksi positif antar peserta Lingkungan belajar yang


bahasa daerah didik nyaman
 Mendorong interaksi
positif dan kolaborasi antar
peserta didik dari berbagai
 Mendorong peserta
latar belakang budaya.
didik untuk
 Memfasilitasi kegiatan  Menciptakan
menggunakan bahasa
kelompok dan proyek yang lingkungan belajar
daerah mereka dalam
memungkinkan peserta yang aman dan
proses pembelajaran.
didik untuk belajar satu suportif di mana
 Menciptakan
sama lain. semua peserta didik
lingkungan belajar yang
 Mengajarkan peserta didik merasa diterima dan
inklusif dan
tentang pentingnya dihargai.
menghargai keragaman
menghargai perbedaan dan
budaya dan bahasa.
membangun rasa saling
menghormati.

Social Justice

Memberi kesempatan peserta didik


Guru sebagai agen perubahan
untuk berpikir kritis

 Mendorong peserta didik untuk


mempertanyakan norma dan
 Membuka isu-isu sosial yang penting dan struktur sosial yang ada.
mendorong peserta didik untuk berpikir kritis
tentang peran mereka dalam menciptakan  Membantu peserta didik untuk
masyarakat yang lebih adil. mengembangkan pemahaman
mereka tentang masalah
 Memberikan kesempatan kepada

Academic Development

Menggunakan pembelajaran berbasis


Menciptakan kesempatan yang sama untuk membantu
projek yang dapat merefleksikan
peserta didik mencapai kesuksesan akademik
kebutuhan belajar peserta didik
 Memberikan akses yang sama ke sumber daya
dan dukungan pendidikan untuk semua peserta
didik.

Anda mungkin juga menyukai