Anda di halaman 1dari 7

Capaian Pembelajaran

Diahir fase E, Peserta didik menjelaskan aspek meliputi dasar-


dasar besaran dan pengukuran, sifat zat yang dibedakan secara
fisika dan kimia, ciri-ciri perubahan zat secara fisika dan kimia,
serta penggolongan zat menjadi unsur, senyawa, campuran, dan
cara pemisahan campuran yang bermanfaat secara ekonomis.

Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu memahami macam-macam
pemisahan campuran dengan baik dan benar
berdasarkan sifat-sifat fisis komponen penyusunnya.

Kelompok :

Nama :
1. Orientasi peserta didik
pada masalah
DEMAK, KOMPAS.TV - Pasca penutupan tanggul
jebol, warga Desa Trimulyo, Kecamatan Guntur,
Kabupaten Demak, Jawa Tengah, masih berusaha
membersihkan air lumpur yang masuk ke dalam
rumah.
Tak hanya itu, kondiri terbatasnya air bersih juga
membuat sebagian warga terpaksa memanfaatkan
air genangan untuk keperluan mandi dan mencuci.
Namun, saat proses pembersihan perabot dan
Gambar 1 perkakas di dalam rumah, sebagian dari warga
Dukuh Gobang kesulitan untuk mendapat pasokan
air bersih.
Mengingat keterbatasan akses jalan, untuk
penyaluran air bersih, tidak memungkinkan, maka
sebagain dari warga terpaksa memanfaatkan air
genangan di halaman rumah, untuk keperluan
mandi.
Sementara warga yang tak memiliki saluran air,
terpaksa mencuci di saluran air irigasi, yang

Gambar 2 jaraknya cukup jauh.

Kasian sekali
sodara kita

Kondisi air saat


musim hujan di
daerah kami, dan
area sekolah

Gambar 3
2. Mengorganisasikan peserta didik
untuk belajar

Dari berita diatas dan kondisi air saat musim hujan datang yang agak sedikit keruh, jawablah
pertanyaan di bawah ini!
1. Mengapa air bisa menjadi keruh saat musim hujan?
………………………………………………………………………………………………………………………….
2. Apa saja materi pada campuran air kotor tersebut?
…………………………………………………………………………………………………………………………

3. Bagaimana mengatasi air yang keruh dengan memanfaatkan tehnik pemisahan campuran?

…………………………………………………………………………………………………………………………
4. Alat dan bahan apa saja yang dapat digunakan untuk pemisahan campuran tersebut?
………………………………………………………………………………………………………………………...
………………………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………………………
5. Bagaimana prosesnya dari awal sampai endapakan air yang bersih?
………………………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………..

2. Membimbing penyelidikan
individu maupun kelompok

Pada saat ini, air bersih relatif sukar ditemukan dari pada air yang tercemar.
Hal tersebut sama dengan keadaan air yang terdapat di sekolah kita saat
musim hujan ini, Bagaimanakah upaya kita untuk mengatasi air yang keruh
dan kotor? Menurut kalian, Bisakah kalian membuat air yang kotor dan
tercemar menjadi air yang jernih dan dapat digunakan kembali ?? Apa
dugaanmu??
3. Membimbing penyelidikan
individu maupun kelompok

A. Tujuan

Membuat rancangan alat pemisahan campuran secara filtrasi sebagai upayamengatasi keadaan air yang
keruh dan kotor.

A. Dugaan Sementara

B. Alat dan bahan yang kalian butuhkan

D. Apa yang kamu lakukan

1. Ambillah sampel air dari sumur yang ada di sekolah


2. Foto air sebelum dilakukan kegiatan penjernihan air.
3. Cek pH air sebelum dilakukan proses penjernihan air.
4. Rancanglah sebuah penjernihan air sederhana dan susunlah bahan-bahan tersebut
berdasarkan pengetahuan kalian
5. Gambarlah sketsa model Penjernihan air yang kalian rancang
6. Ukurlah pH dan TDS air setelah dilakukan penjernihan air secara sederhana. Masukkan
hasilnya dalam tabel!
7. Ulangi langkah 2 dengan membedakan susunan bahan penyaringnya.
8. Bandingkan hasil pengukuran pH dan TDS setelah air dijernihkan dengan hasil pengukuran
pH dan TDS air mineral yang biasa dikonsumsi
E. Tabel Pengamatan

Urutan bahan yang Sebelum dijernihkan Sesudah dijernihkan Waktu yang


digunakan dibutuhkan
pH pH

F. Kesimpulan

Tuliskan kesimpulan dari percobaan yang kalian


lakukan…

……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………..

4. Mengembangkan dan
menyajikan hasil karya

Presentasikan Hasil
Karyamu di depan
Kelas
5. menganalisis dan mengevaluasi
proses pemecahan masalah

AIR
KOTOR/TERCEMAR

Komponen dalam air kotor


………………………………….

Metode Pemisahan Campuran yang Digunakan


…………………………………………………………..
………………………………………………………….

Anda mungkin juga menyukai