Anda di halaman 1dari 6

ANALISIS STANDAR ISI

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR

Sekolah : SMP ISLAM AL AZHAR CAIRO BANDUNG


Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
Kelas : IX
Tahun : 2023/2024

KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD)

KI 1 (Sikap Spiritual) 1.1 Mensyukuri perwujudan Pancasila sebagai Dasar


Negara yang merupakan anugerah Tuhan Yang
1. Menghargai dan menghayati Maha Esa
ajaran agama yang dianutnya
1.2 Menghargai isi alinea dan pokok pikiran yang
terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang
Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang
Maha Esa

1.3 Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas


bentuk dan kedaulatan Negara Republik Indonesia

1.4 Menghormati keberagaman suku, agama, ras, dan


antargolongan (SARA) di masyarakat sebagai
pemberian Tuhan Yang Maha Esa

1.5 Mengapresiasi prinsip harmoni dalam


keberagaman suku, agama, ras, dan antargolongan
(SARA) sosial, budaya, ekonomi, dan gender
dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika sebagai
anugerah Tuhan Yang Maha Esa

1.6 Menunjukkan perilaku orang beriman dalam


mencintai tanah air dalam konteks Negara
Kesatuan Republik Indonesia

KI 2 (Sikap Sosial) 2.1 Menunjukkan sikap bangga akan tanah air sebagai
. perwujudan nilai-nilai Pancasila sebagai dasar
2. Menunjukkan perilaku jujur, negara
disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleran, gotong royong) santun, 2.2 Melaksanakan isi alinea dan pokok pikiran yang
dan percaya diri dalam terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang
berinteraksi secara efektif Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan 2.3 Menunjukkan sikap bertanggung jawab dalam
dan keberadaanya. mendukung bentuk dan kedaulatan Negara

2.4 Mengutamakan sikap toleran dalam menghadapi


masalah akibat keberagaman kehidupan
bermasyarakat dan cara pemecahannya
2.5 Menunjukkan sikap peduli terhadap masalah-
masalah yang muncul dalam bidang sosial,
budaya, ekonomi, dan gender di masyarakat dan
cara pemecahannya dalam bingkai Bhinneka
KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD)

Tunggal Ika

2.6 Mengutamakan sikap disiplin sebagai warga


negara sejalan dengan konsep bela negara dalam
konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia

KI 3 (Pengetahuan) 3.1 Membandingkan antara peristiwa dan dinamika


3. Memahami dan menerapkan yang terjadi di masyarakat dengan praktik ideal
pengetahuan (faktual, Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan
konseptual, prosedural, dan hidup bangsa
procedural) berdasarkan rasa
inin tahu tentang ilmu 3.2 Mensintesiskan isi alinea dan pokok pikiran yang
pengetahuan, teknologi, seni, terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang
budaya terkait fenomena dan Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945
kejadian tampak mata.
3.3 Memahami ketentuan tentang bentuk dan
kedaualatan negara sesuai Undang-Undang Dasar
Negara Republik Indonesia tahun 1945

3.4 Menganalisis prinsip persatuan dalam


keberagaman suku, agama, ras, dan antargolongan
(SARA), sosial, budaya, ekonomi, dan gender
dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika

3.5 Menganalisis prinsip harmoni dalam keberagaman


suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA)
sosial, budaya, ekonomi, dan gender dalam
bingkai Bhinneka Tunggal Ika

3.6 Mengkreasikan konsep cinta tanah air/bela negara


dalam konteks Negara Kesatuan Republik
Indonesia

KI 4 (Keterampilan) 4.1 Merancang dan melakukan penelitian sederhana


4. Mengolah, menyaji, dan menalar tentang peristiwa dan dinamika yang terjadi di
dalam ranak konkret masyarakat terkait penerapan Pancasila sebagai
(menggunakan, mengurai, dasar negara dan pandangan hidup bangsa
merangkai, memodifikasi, dan 4.2 Menyajikan hasil sintesis isi alinea dan pokok
membuat) dan ranah abstrak pikiran yang terkandung dalam Pembukaan
(menulis, membaca, Undang-Undang Dasar Negara Republik
menghitung, menggambar, dan Indonesia tahun 1945
mengarangi sesuai dengan yang 4.3 Memaparkan penerapan tentang bentuk dan
dipelajari di sekolahdan sumber kedaualatan negara sesuai Undang-Undang
lain yang sama dalam sudut Dasar Negara Republik Indonesia tahun
pandang /teori. 1945
4.4 Mendemonstrasikan hasil analisis prinsip
persatuan dalam keberagaman suku, agama, ras,
dan antargolongan (SARA) dalam bingkai
Bhinneka Tunggal Ika
4.5 Menyampaikan hasil analisis prinsip harmoni
dalam keberagaman suku, agama, ras, dan
antargolongan (SARA) sosial, budaya, ekonomi,
KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD)

dan gender dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika


4.6 Mengorganisasikan kegiatan lingkungan yang
mencerminkan konsep cinta tanah air dalam
konteks kehidupan sehari-hari

Sumber : (Permendikbud No. 37 Tahun 2018 Perubahan atas Permendikbud No. 24 Tahun 2016 tentang KI dan KD
Kurikulum 2013 Pendidikan Dasar dan Menengah)
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
MENENGAH

Sekolah : SMP ISLAM AL AZHAR CAIRO BANDUNG


Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
Kelas : IX
Tahun Ajaran : 2023/2024

Setiap lulusan satuan pendidikan dasar dan menengah memiliki kompetensi pada tiga dimensi yaitu
sikap, pengetahuan, dan keterampulan.

DIMENSI SIKAP

SMP/MTs/SMPLB/Paket B

RUMUSAN

Memiliki perilaku mencerminkan sikap:

a. beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa

b. berkaraktyer, jujur, dan peduli

c. bertanggungjawab,

d. pembelajar sejati sepanjang hayat, dan

e. sehat jasmani dan rohani, sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan keluarga, sekolah,

masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, Negara, dan kawasan regional

Lulusan SMP/MTs/SMPLB/Paket B memiliki kompetensi pada dimensi pengetahuan sebagai berikut:

DIMENSI PENGETAHUAN

SMP/MTs/SMPLB/Paket B

RUMUSAN

Memiliki pengetahuan factual, konseptual, procedural, dan metakognitif teknis dan spesifik

sederhana berkenaan dengan:


a. ilmu pengetahuan ,

b. teknologi,

c. seni, dan

d. budaya

Mampu mengaitkan pengetahuan di atas dalam konteks diri sendiri, keluarga, sekolah, masyarakat,

dan lingkungan sekitar, bangsa, Negara, dan kawasan regional

Istilah pengetahuan factual, Konseptual, Prosedural, dan Metakognitif pada masing-masing satuan

pendidikan dijelaskan pada matrik berikut :

PENJELASAN SMP/MTs/SMPLB/Paket B

Faktual Pengetahuan teknis dan spesifik tingkat sederhana berkenaan dengan ilmu

pengetahuan, teknologi, seni dan budaya terkait dengan masyarakat dan

lingkungan alam sekitar, bangsa, Negara, dan kawasan regional

Konseptual Terminologi/istilah dan klasifikasi, kategori, prinsif, generalisasi dan teori,

yang digunakan terkait dengan pengetahuan teknis dan spesifik tingkat

sederhana berkenaaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan

budaya terkait dengan masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa,

Negara, dan kawasan regional.

Prosedural Pengetahuan tentang cara melakukan sesuatu atau kegiatan yang terkait

dengan pengetahuan teknis, spesifik, algoritma, metode tinmgkat sedrhana

berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni dan budaya terkait

masyarakat alam sekitar, bangsa, Negara dan kawasan regional.

Metakognitif Pengetahuan tentang kekuatan dan kelemahan diri sendiri dan

menggunakannya dalam mempelajari pengetahuan teknis dan spesifik

tingkat sederhan berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan

budaya terkait dengan masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa,

Negara, dan kawasan regional.

Lulusan SMP/MTs/SMPLB/Paket B memiliki kompetensi pada dimensi keterampilan sebagai berikut:

DIMENSI KETERAMPILAN

SMP/MTs/SMPLB/Paket B

RUMUSAN
Memiliki keterampilan berpikir dan bertindak:

a. kreatif,

b. produktif,

c. kritis,

d. mandiri,

e. kolaboratif, dan

f. komunikatif,

melalui pendekatan sesuai dengan yang dipelajari di satuan pendidikan dan sumber lain secara

mandiri

Gradasi untuk dimensi sikap, pengetahuan, dan keterampilan antar jenjang pendidikan

memperhatikan:

a. perkembangan psikologis anak;

b. lingkup dan kedalaman;

c. kesinambungan;

d. fungsi satuan pendidikan; dan

e. lingkungan

Anda mungkin juga menyukai