Anda di halaman 1dari 2

Catatan Penulisan Kaya Ilmiah

1. Quantitative: Bagaimana evaluasi kinerja layanan dari karyawan Administrasi?


2. Qualitative: Bagaimana pendapat mengenai kualitas layanan yang diberikan oleh bagian
Administrasi, khususnya dalam konteks Fast Respon?
3. Merumuskan masalah: Bagaimana strategi yang efektif untuk meningkatkan kualitas
layanan Administrasi agar dapat memenuhi kebutuhan seluruh pengguna dengan baik?
4. Studi Pendahuluan:
a. Perkembangan: Dalam era globalisasi dan perkembangan teknologi informasi
yang pesat, layanan yang cepat dan efisien dari bagian Administrasi menjadi
semakin penting bagi kelancaran operasional suatu perusahaan.
b. Tempat melakukan penelitian: Penelitian ini dilakukan di PT Ono, di divisi
Administrasi, yang merupakan bagian integral dari perusahaan tersebut dan
bertanggung jawab atas berbagai kegiatan administratif, termasuk layanan
pelanggan.
c. Penjelasan masalah secara detail: Masalah yang dihadapi adalah rendahnya
kualitas layanan Administrasi, terutama dalam hal Fast Respon, yang dapat
mengakibatkan ketidakpuasan pelanggan dan berpotensi mengganggu
produktivitas perusahaan.
d. Solusi: Solusi yang diusulkan adalah dengan meningkatkan efisiensi dan
responsivitas layanan Administrasi melalui perbaikan proses, pelatihan karyawan,
dan penerapan teknologi yang tepat guna.
5. Memilih Pendekatan: Menggunakan pendekatan Design Science Research untuk
mengembangkan solusi yang tepat guna dan praktis dalam meningkatkan kualitas layanan
Administrasi.
6. Variabel : Pertanyaan, Seberacapa cepat aplikasi ini menjawab pertanyaan?
7. Tools untuk pengujian yang digunakan adalah sesuai Topik yang di angkat, missal
UI/UX : Maze
8. Data Dami : Data yang menyerupai, bukan aslinya
9. Penelitian Terapan yang harus di angkat di dalam Skripsi: Contoh : Pengembangan
kinerja Aplikasi Sirekap, Harus di ubah Desainnya, Masalah yang melekat di App Itu,
Feature nya Tambahin,
10.

Anda mungkin juga menyukai