Anda di halaman 1dari 10

case 8.

Computer
Sciences
Corporation
KELOMPOK 7
NADIA ERICHAN NICOLETA_1402223125
ZULFA QURROTU A’YUN_1402223102
KRISTINA SILALAHI_1402220114
Shared Service Center
Shared Service adalah penggabungan layanan
pendukung, baik dalam bentuk tenaga kerja (SDM),
teknologi, dan kebutuhan bisnis lainnya. Shared
service menjadi salah satu pilihan bagi suatu
perusahaan ketika ingin melakukan efisiensi biaya
operasional. Hal ini karena shared service dapat
mengatasi keterbatasan sumber daya yang dimiliki
oleh perusahaan tersebut.
Adanya Shared
Services Center
Kebanyakan perusahaan yang
terdesentralisasikan mengalami
kesulitan dalam mengatur kegiatan
unit bisnis dalam menjalani support
servicenya.

Shared Service center membantu


organisasi yang mengalami redudansi
Case 8.1
Computer Sciences Corporation (CSC) memperluas
perusahaannya pada 2001 dan mengakuisisi perusahaan-
perusahaan di lokasi terpencil. Karena diperlukan perhatian
lebih untuk proses dan layanan SDM maka diperkenalkan HR
Shared Service.
CSC pada 2001 mengalami kesulitan, mereka memiliki sedikit
inti dari proses dan prosedur SDM, dan perlu menstabilkan dan
mengendalikan volume pertanyaan dan transaksi SDM.

Langkah-langkah proses desain:


Tinjauan konsultatif dengan bantuan PWC
Dari tinjauan tersebut model konseptual untuk enquiry management
dikembangkan
Semua diklasifikasi ke dalam satu kategori: transaksi bervolume
tinggi atau layanan profesional khusus
Infrastruktur dikembangkan, termasuk intranet
Kebijakan dan prosedur SDM ditinjau ulang
Staff SDM dilatih menjawab pertanyaan
Implementasi direncanakan sebagai projek utama
Strategi Enquiry Management
dalam urutan kompleksitas (4 lapisan):

1 Layanan mandiri karyawan

3
Kontak Layanan untuk
2 Kontak dengan servis masing-masing unit bisnis
layanan operator

4 Layanan dari para ahli


(internal atau eksternal)
Pelajaran apa yang bisa
diambil terkait dengan
implementasi dari pusat
layanan bersama?
Penyelesaian masalah dengan jelas
Dapat dilihat dari langkah-langkah dalam proses desain, CSC tidak hanya
memfokuskan pada peninjauan kebijakan dan prosedur saja. CSC juga fokus pada
aspek pendukung seperti infrastruktur dan pelatihan SDM.

Kinerja tim kepemimpinan SDM yang benar-benar bertanggungjawab dalam


mengimplementasikan strategi sehingga menghasilkan hasil yang baik seperti
penghematan anggaran, penggunaan email yang lebih tinggi dari telepon, dan
peningkatan produktivitas karyawan.
Adanya pengembangan dan penambahan layanan yang memudahkan seperti
formulir alur kerja elektronik, sistem penilaian dan peninjauan kinerja global dan
alat perencanaan remunerasi.

Dengan adanya pusat pelayanan bersama, perusahaan dapat berfokus memperbaiki


permasalahan utamanya yang terletak pada SDM.
Thank You
ANY QUESTIONS?

Anda mungkin juga menyukai