Anda di halaman 1dari 22

komunikasi

perorangan
yang efektif
PERKENALKAN…
BAIQ IIN RUMINTANG,S.ST., M.Keb
IBU (4 ANAK), BIDAN, konselor menyusui DAN pmba
DOSEN DI JUR. KEBIDANAN POLTEKKES MATARAM
08123713822
baiqiinrumintang@gmail.com
HASIL BELAJAR

Setelah mengikuti mata


KULIAH ini, peserta mampu
melakukan komunikasi
perorangan yang
efektif sesuai dengan
pedoman
POKOK BAHASAN

KONSEP KOMUNIKASI EFEKTIF

KONSEP MEMBINA HUBUNGAN BAIK


KOMUNIKASI PERORANGAN YANG TIDAK EFEKTIF

KOMUNIKASI PERORANGAN YANG EFEKTIF


PERNAHKAH anda
menemui
SITUASI SEPERTI di video?
APA YANG anda RASAKAN?
POINT PENTING Petugas lapangan yang bekerja di masyarakat
BIDAN, kader atau sukarelawan adalah
tenaga pejuang lini terdepan

Paling Sering bertemu warga masyarakat

Jika mampu berkomunikasi efektif

ibu dan masyarakat akan lebih PERCAYA dan


MAU mengikuti nasihat yang diberikan
Komunikasi efektif jika…
Pesan yang ingin disampaikan oleh
pemberi informasi dapat diterima
dengan pengertian yang sama
oleh lawan bicara
” kesan pertama BEGITU berharga”

Komunikasi yang efektif dimulai Jagalah kontak mata & kesan


saat awal kita bertemu klien yang baik sejak awal
MEMBINA HUBUNGAN BAIK
Dilakukan sejak kontak AWAL dan harus terus dipertahankan
sampai kontak ber AKHIR
5S SENYUM SALAM SAPA SOPAN SANTUN
Lakukan langkah-langkah berikut :
Saat awal bertemu, tersenyum dengan tulus
Ucapkan salam, “Assalamualaikum/Selamat
pagi...sambil berjabat tangan
Sapa lawan bicara, perkenalkan diri dengan nama
paggilan, selalu jaga kontak mata
Tanya nama panggilannya, Selanjutnya selalu
panggil/sebut nama paggilan lawan bicara
selama komunikasi berlangsung
Lakukan langkah-langkah berikut :
Jaga selama komunikasi kepala sama tinggi

Berbicara dengan suara jelas dan tidak terlalu


cepat

Singkirkan penghalang dalam komunikasi


misalnya “terlalu sering melihat hp atau buku
catatan

Sediakan waktu yang cukup

Berikan sentuhan yang wajar (MISAL : SENTUHAN DI


PUNGGUNG TANGAN ATAU BAHU)
SETELAH BERHASIL
MEMBINA HUBUNGAN BAIK
HINDARI HAL BERIKUT
APAKAH ITU?
Komunikasi Perorangan yang Tidak Efektif

Hindari Posisi kepala


Hindari menyalahkan Jangan memotong
yang tidak Sejajar ibu
dengan lawan bicara pembicaraan ibu
SETELAH BERHASIL
MEMBINA HUBUNGAN BAIK
SELALU LAKUKAN HAL
BERIKUT
APAKAH ITU?
Komunikasi Perorangan yang Efektif

Berikan informasi yang


Terimalah pendapat Berikan bantuan singkat dan sesuai
Ibu/ keluarga yang praktis kebutuhannya (relevan)
Komunikasi Perorangan yang Efektif

Gunakan contoh- Memberikan


contoh praktik Beri kesempatan ibu
sentuhan yang
kepada ibu agar untuk berbicara
tepat pada saat
dapat lebih mudah yang tepat
dimengerti
Komunikasi Perorangan yang Efektif

Tunjukkan rasa HORMAT dan EMPATI


Empati adalah mengerti keadaan lawan bicara dengan
membayangkan diri ada di posisi mereka
EVALUASI Pesan yang ingin disampaikan oleh
pemberi informasi dapat diterima
dengan pengertian yang sama
Komunikasi efektif jikA ? oleh lawan bicara
KAPAN Komunikasi efektif DIMULAI ? saat awal kita bertemu klien

KAPAN MEMBINA HUBUNGAN BAIK DILAKUKAN ? SEJAK KONTAK AWAL SAMPAI BERAKHIR
5 S SINGKATAN DARI ? SENYUM SALAM SAPA SOPAN SANTUN
LANGKAH MEMBINA HUBUNGAN BAIK, CONTOHNYA? SELALU PAnGGIL IBU DENGAN NAMA
PANGGILANNYA SELAMA BERKOMUNIKASI
KESIMPULAN : “KOMUNIKASI PERORANGAN YANG EFEKTIF “

1. Hindari posisi kepala tidak 6. Berikan informasi yang singkat


sejajar dengan lawan bicara dan sesuai kebutuhan (relevan)
2. Hindari menyalahkan lawan 7. Gunakan contoh-contoh praktik
bicara
yang mudah dimengerti
3. Jangan memotong pembicaraan
lawan bicara 8. Berikan sentuhan yang wajar pada
4. Terimalah pendapat lawan saat yang tepat
bicara dan keluarga 9. Beri kesempatan berbicara
5. Berikan bantuan yang praktis 10. Tunjukkan rasa hormat dan empati
IBNU ABBAS berkata……
UCAPKANLAH KEBAIKAN
NISCAYA ENGKAU
AKAN MENDAPATKAN
KEBAIKAN
(Az-Zuhd hal. 236)
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai