Anda di halaman 1dari 2

LATIHAN PAS PPKn

Nama : __________________________________
Kelas : __________________________________
Hari, Tanggal : __________________________________

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan benar.

1. Istilah Pancasila berasal dari dua kata, yaitu panca yang artinya …. dan sila yang
berarti ….

2. Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI)


dibentuk oleh pemerintah penjajahan Jepang yang diketuai oleh ….

3. Istilah Pancasila pertama kali dikenalkan oleh …. dalam sidang BPUPKI tanggal 1
Juni 1945.

4. Ketua BPUPKI membentuk panitia kecil yang berjumlah sembilan orang untuk
merumuskan dasar negara Indonesia yang diketuai oleh ….

5. Rumusan dasar negara yang berhasil dibuat oleh Panitia Sembilan diberi nama ….

6. Bangsa Indonesia menjunjung tinggi harkat dan martabat manusia tanpa


membeda-bedakan suku, agama, dan ras. Hal ini sesuai dengan perwujudan
Pancasila sila ke ….

Untuk soal nomor 6-10, isilah tabel berikut.

No Contoh Perilaku Nilai Pancasila


7. Menghargai hasil musyawarah bersama

8. Nilai Ketuhanan

9. Berteman tanpa membeda-bedakan status


sosial dan ekonomi

10. Nilai Persatuan

11. Melakukan penggalangan dana untuk korban


bencana alam

12. Kaidah hidup yang memengaruhi tingkah laku manusia dalam hidup
bermasyarakat disebut ....

13. Norma yang bersumber dari tata kehidupan atau budaya yang berupa kebiasaan-
kebiasaan masyarakat dalam mengatur kehidupan kelompoknya adalah ....

14. Norma yang bersumber dari suara hati nurani yang akan mengarahkan manusia
kepada kebaikan disebut dengan norma ....

15. Penerapan norma agama di Indonesia sesuai dengan pernyataan Pancasila sila ke
….
16. Bagi pelanggar norma kesopanan akan mendapatkan sanksi berupa ….

17. Apa yang akan terjadi apabila kehidupan bermasyarakat tidak diatur dengan
norma?

18. Sebutkan contoh penerapan norma kesopanan dalam kehidupan sehari-hari di


sekolah!

19. Sebutkan fungsi norma dalam kehidupan bermasyarakat!

20. Apakah perbedaan antara hak dan kewajiban?

Anda mungkin juga menyukai