Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

DINAS PENDIDIKAN
UPT-SMA NEGERI 19 BULUKUMBA
Alamat: Jln. Sukun Kel.Jalanjang, Kec. Gantarang, Kab. Bulukumba Kode Pos. 92561 Website:sman19bulukumba.sch.id e-Mail:sman19bulukumba@gmail.com

KISI-KISI PENULISAN SOAL UAS SEMESTER GANJIL T.P 2023/2024


Satuan Pendidikan : UPT SMA Negeri 19 Bulukumba Alokasi Waktu : menit
Mata Pelajaran : Jumlah Soal : 15 butir
Kelas/ Program : XII Kurikulum :
No. Level Bentuk Nomor
Kompetensi Dasar Materi Pokok/Sub Materi Indikator soal
Kognitif Soal Soal

Mengevaluasi upaya bangsa Indonesia dalam Berbagai pergolakan di dalam negeri 1. C2 Essay 1-5
menghadapi ancaman disintegrasi bangsa terutama (1948-1965) 2. C2
dalam bentuk pergolakan dan pemberontakan 3. C4
4. C3
5. C4 1. Peserta dapat menjelaskan perjanjian Renville
1. 2. Peserta dapat menjelaskan bentuk-bentuk
pergolakan
3. Peserta mengedintifikasi latar belakang terjadinya
peristiwa DI/TII

Menjelaskan sistem dan struktur politik dan Perkembangan politik masa demokrasi 1. C4 1. Peserta dapat menjelaskan sistem pemerintahan dan 6-10
ekonomi Indonesia masa demokrasi Parlementer Liberal 2. C2 kepartaian
(1950-1959) 3. C2 2. Peserta mampu menjelaskan dengan detail apa yang
4. C2
dimaksud dengan Zaken Kabinet, termasuk fungsi,
5. C2
ciri-ciri, dan dampaknya terhadap pemerintahan
pada saat itu.
2.
3. Peserta dapat menjelaskan bagaimana sistem
pemerintahan berfungsi pada masa demokrasi
Parlementer, termasuk hubungan antara eksekutif
dan legislatif, serta proses pembentukan dan
pemecatan kabinet.

Menjelaskan bagaimana sistem Politik dan Dinamika politik masa demokrsi 1. C2 1. Peserta dapat memberikan penjelasan mengenai 11-15
Ekonomi Indonesia Masa demokrasi terpimpin liberal dan mencari sistem ekonomi 2. C2 bunyi suatu kompromi pasal di piagam penyerahan
nasional 3. C4 kedaulatan.
4. C4
2. Peserta mampu menjelaskan dengan benar tujuan
5. C4
3. dari rehabilitasi ekonomi dan stabilisasi politik.
3. Peserta dapat memberikan penjelasan mengenai
upaya apa yang dilakukan dengan piagam
penyerahan kedaulatan.

Bulukumba, 08 November 2023


Guru Mata Pelajaran
MUH. AZWAR ARHAM
NIP.

Anda mungkin juga menyukai