Anda di halaman 1dari 39

Silahkan kerjakan Latihan 3 ini dengan benar!

No. Soal Skor

1 Kegiatan akhir dan tindak lanjut dalam pembelajaran terpadu dilakukan untuk 25
memantapkan pemahaman siswa terhadap kegiatan belajar yang telah berlangsung,
mengetahui keberhasilan siswa dalam kegiatan pembelajaran yang telah dijalani,
serta memberikan tindak lanjut untuk mengembangkan kemampuan yang baru
dikuasai siswa. Pilihlah salah satu subtema yang hendak Anda bahas tetapkan
kompetensi dasar dari subtema tersebut kemudian rumuskan langkah-langkah
kegiatan akhir dan tindak lanjut pembelajaran yang akan dilakukan. Susunlah
langkah-langkah tersebut dengan tetap memperhatikan prinsip-prinsip dalam
mengembangkan pembelajaran secara terpadu.

2 Ibu Nanda adalah wali kelas 4 di salah satu sekolah dasar di Jakarta. Beliau dikenal 15
sebagai guru yang ramah dan dekat dengan siswanya. Pada saat proses
pembelajaran suasana kelas terlihat menyenangkan, hal ini dikarenakan ibu Nanda
senantiasa memberikan metode pengajaran yang beragam. Adakalanya beliau
mengangkat suatu tema untuk didiskusikan secara berkelompok, lain waktu ibu
Nanda mengajak siswa keluar kelas untuk mengamati beberapa tanaman obat yang
dipelihara di rumah kaca milik sekolah. Jika mendapati siswa yang mengerjakan
tugas. Selain itu ibu Nanda juga sangat piawai dalam mengintegrasikan media
pembelajaran, beliau tidak hanya menampilkan materi melalui media tapi juga
meminta siswanya untuk membuat produk pembelajaran dengan berbagai media.
Ketika ibu Nanda mendapati siswa mengerjakan tugas dengan baik beliau tidak
segan untuk memberikan pujian dan hadiah. Uraikan keterampilan apakah yang
melekat pada diri ibu Nanda yang sangat bermanfaat pada pembelajaran terpadu

3 Terdapatnya bentuk penilaian alternatif yang beragam, diantaranya adalah catatan 20


sekolah dan jurnal. Keduanya merupakan catatan harian siswa yang berisi mengenai
kemajuan maupun kendala yang dihadapi siswa. Uraikan perbedaan diantara
keduanya, kemudian buatlan contoh dari catatan sekolah dan jurnal.
Nama :LAILI LUTFIANA
Nim : 858948681

Jawab

1. Prosedur terakhir yang perlu dilaksanakan dalam pembelajaran terpadu dan pembelajaran pada
umumnya, yaitu kegiatan akhir dan tindak lanjut kegiatan ini dilakukan terutama untuk
memantapkan pemahaman siswa terhadap kegiatan belajar yang telah berlangsung, mengetahui
keberhasilan siswa dalam kegiatan pembelajaran yang telah dijalani, serta memberikan tindak
lanjut untuk mengembangkan kemampuan yang baru dikuasai siswa. Kegiatan akhir dan tindak
lanjut ini memiliki peranan yang sangat penting dalam rangka mencapai standar kompetensi yang
telah ditetapkan. Oleh karena itu guru perlu mengidentifikasi secara sistematis tentang kegiatan-
kegiatan belajar yang dapat dilaksanakan dalam kegiatan akhir dan tindak lanjut pembelajaran
terpadu.

A. MAKNA KEGIATAN AKHIR DAN TINDAK LANJUT

Kegiatan akhir dalam pembelajaran terpadu tidak hanya diartikan sebagai kegiatan untuk menutup
semua rangkaian kegiatan pembelajaran. Kegiatan ini juga mengandung makna sebagai kegiatan untuk
memantapkan pemahaman siswa terhadap kompetensi dasar dan bahan pembelajaran yang telah
dipelajarinya, serta mengetahui keberhasilan pelaksanaan kegiatan pembelajaran yang telah
berlangsung dan dijalani oleh siswa dan guru. Kegiatan yang biasa dilakukan guru dalam kegiatan
akhir ini adalah memberikan tes, baik lisan maupun tertulis. Berdasarkan hasil kegiatan akhir
(meninjau kembali penguasaan siswa dan atau melaksanakan penilaian).

B. BENTUK KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN

Kegiatan akhir dan tindak lanjut pembelajaran mempunyai peranan yang sangat penting dalam
rangka memantapkan pemahaman siswa terhadap kompetensi dasar yang harus dicapainya. Waktu
yang disediakan untuk kegiatan akhir dan tindak lanjut ini biasanya relatif singkat (kurang lebih 5-10
menit). Dalam hal ini, guru perlu mengatur dan memanfaatkan waktu seefisien mungkin melalui
bentuk-bentuk kegiatan yang tepat.

Berikut ini beberapa alternatif bentuk kegiatan yang dapat diterapkan dalam kegiatan akhir dan tindak
lanjut pembelajaran terpadu di sekolah dasar.

1. Kegiatan Akhir Pembelajaran

a. Meninjau kembali penguasaan siswa


Untuk meninjau kembali penguasaan siswa terhadap materi yang akan dipelajari siswa, guru dapat
melakukan dua cara yaitu merangkum (menyimpulkan) pokok materi atau membuat ringkasan materi
pelajaran. Dalam melaksanakan kegiatan membuat rangkuman/kesimpulan/ringkasan, hendaknya
memperhatikan kriteria sebagai berikut:

1) Berorentasi pada acuan hasil belajar dan kompetensi dasar.

2) Singkat, jelas dan bahasa (tulis/lisan) mudah dipahami.

3) Kesimpulan/rangkuman/ringkasan tidak keluar dari topik yang telah dibahas.

4) Dapat menggunakan waktu sesingkat mungkin.

b. Melaksanakan penilaian

Pengecekan atau penilaian terhadap pemahaman siswa sangat penting dilakukan guru dengan maksud
untuk melihat apakah siswa telah mencapai kompetensi dasar yang diharapkan, atau belum. Oleh karena
itu, guru perlu memiliki kemampuan dalam menilai hasil belajar siswa.

2. Melaksanakan Tindak Lanjut Pembelajaran

Berdasarkan hasil kegiatan akhir (meninjau kembali penguasaan siswa dan/atau melaksanakan penilaian),
guru dapat mengetahui tingkat keberhasilan pembelajaran yang telah dilaksanakan. Kegiatan tindak lanjut
pembelajaran dapat dilaksanakan di luar jam pelajaran, sesuai dengan alokasi waktu yang tersedia. Pada
prinsipnya, kegiatan tindak lanjut pembelajaran dilaksanakan untuk mengoptimalkan hasil belajar siswa
baik dalam bentuk pengayaan (enrichment) maupun perbaikan (remedial).

Beberapa alternatif kegiatan yang dapat dilakukan dalam melaksanakan kegiatan tindak lanjut
pembelajaran terpadu.

a. Memberikan pekerjaan rumah

Pekerjaan rumah (homework) pada dasarnya merupakan kegiatan yang sudah sering dilakukan oleh guru
sekolah dasar untuk meningkatkan atau memantapkan penguasaan siswa terhadap materi pelajaran. Tugas
yang diberikan harus bersifat fleksibel dan perlu diintegrasikan (terpadu) dengan mata-mata pelajaran
yang lain.

Berikut ini beberapa hal yang perlu diperhatikan guru pada saat memberikan tugas/latihan yang harus
dikerjakan oleh siswa di rumah.

1) Guru hendaknya menentukan dan menjelaskan secara singkat tentang topik atau tema tugas dan latihan
yang harus dikerjakan siswa.

2) Guru perlu menjelaskan tentang tahapan tugas-tugas yang harus dikerjakan berdasarkan lembaran
tugas. Guru hendaknya memberikan gambaran alternatif penyelesaian tugas tersebut.
3) Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang tugas yang belum dipahaminya. Guru
hendaknya menegaskan tentang kriteria dan batas waktu penyelesaian tugas tersebut.

4) Guru menjelaskan tentang proses penyelesaian tugas, apakah tugas dapat dilaksanakan di rumah atau di
sekolah, sesuai dengan karakteristik tugas yang bersangkutan.

5) Guru hendaknya meminta untuk menyerahkan dan mengerjakan tugas sesuai dengan kriteria yang telah
ditentukan.

6) Guru harus memeriksa dan membahas setiap tugas yang diberikan.

2. Keterampilan atau adalah kapasitas seorang individu untuk melakukan beragam tugas dalam
suatu pekerjaan. Keterampilan yang dimiliki pada diri Ibu Nanda yang sangat bermanfaat pada
pemebelajaran terpadu adalah sebagai berikut.

 Ibu Nanda memberikan metode pengajaran yang beragam sehingga membuat suasana belajar
menyenangkan
 Ibu Nanda piawai dalam mengintegrasikan media pembelajaran
 Ibu Nanda tahu sanksi terbaik untuk siswa yang didapati tidak mengerjakan tugas
 Ibu Nanda akan memuji dan memberi hadiah kepada siswa yang mengerjakan tugas sebagai
bentuk support dan semangat kepada siswa
3. Jurnal dan buku harian sering kali disalahartikan oleh banyak orang. Karena banyak orang tidak
mengerti perbedaannya, mereka menggunakan satu buku untuk membuat buku harian dan juga
jurnal. Namun, ada sejumlah perbedaan di antara keduanya. Buku harian itu seperti catatan
aktivitas sehari-hari seseorang; Ini seperti koran mini yang berisi detail tentang peristiwa tertentu
di siang hari. Jurnal jauh lebih pribadi daripada buku harian. Sebuah jurnal berisi perasaan,
emosi, masalah, jaminan dan cukup banyak digunakan untuk memeriksa kehidupan seseorang.
Menulis buku harian adalah kegiatan sehari-hari sedangkan menulis jurnal dapat dilakukan setiap
kali penulis merasa perlu untuk menulis. Meskipun menulis jurnal umumnya diajarkan di
sekolah, menulis buku harian dapat dilakukan oleh siapa saja dan tidak memerlukan keahlian
seperti itu.
Contoh dari catatan harian :
JURNAL HARIAN SDN SUMBEREJO 03
Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

 Memahami keadaan Cuaca  Membaca cerita tentang keadaan cuaca dan Tes lisan tentang simbol-
Bhs Ind dan Pengaruhnya terhadap menuliskan pokok-pokok informasi terkait cerita simbol cuaca
3.4 Kehidupan Manusia.
4.4
 Mengidentifikasi informasi
mengenai keadaan cuaca
dengan benar
 Menyebutkan ciri- ciri
perubahan cuaca dengan
benar.
Senin, 9 MTK  Mengidentifikasi pecahan  Melakukan aktivitas, mengidentifikasi, serta Latihan soal menuliskan
1 KEADAAN 3.1 sebagai bagian dari benda menyajikan pecahan sebagai bagian dari lambang pecahan
Januari 5. CUACA 1
CUACA 4.1 konkret dengan tepat. benda-benda konkret.
2019
 Menyajikan pecahan
menggunakan benda
konkret dengan benar
SBdP  Menyanyi lagu yang  Bernyanyi sambil menunjukkan pola irama Membuat pola irama
3.2 memiliki pola irama yang sama pada lagu. menggunakan simbol
4.2 sederhana. bunyi panjang dan
 Membaca pola irama pendek.
sederhana pada lagu.

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,
________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 1
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

 Menemukan kata mengenai  Menyusun teks percakapan terkait dengan Tes lisan tentang
Bhs Ind keadaan cuaca dengan keadaan cuaca keadaan cuaca yang
3.3 tepat. terjadi di lingkungan
4.3 siswa
 Mengidentifikasi informasi
mengenai keadaan cuaca
dengan benar
PPKn  Memberikan contoh sikap  Mengidentifikasi contoh sikap sebagai Rubrik menyajikan
1.4 bersatu dalam keberagaman di bentuk memberi contoh sikap bersatu dalam bentuk kebersatuan
Sesuaikan 1
2.4 lingkungan sekitar dengan keberagaman dalam kehidupan sehari-hari. dalam keberagaman
dengan 5. CUACA KEADAAN 2
3.4 baik.
sekolah CUACA
4.4  Bersikap peduli dengan tolong-
menolong sebagai wujud
bersatu dalam keberagaman di
lingkungan sekitar.

PJOK  Menjelaskan kombinasi gerak  Melakukan aktivitas fisik terkait kombinasi Rubrik melakukan
3.5 bertumpu dan keseimbangan gerak bertumpu dan keseimbangan dalam aktivitas senam lantai
4.5 dengan benar. senam lantai.
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

 Memahami keadaan Cuaca dan  Menemukan kata/istilah khusus berkaitan Menemukan kata
Bhs Ind Pengaruhnya terhadap Kehidupan dengan kegiatan cuaca dari bacaan. berkaitan dengan
3.4 Manusia. keadaan cuaca
4.4
 Mengidentifikasi informasi
mengenai keadaan cuaca dengan
benar
Sesuaikan 1
dengan 5. CUACA KEADAA 3  Menyebutkan ciri- ciri perubahan
sekolah N CUACA cuaca dengan benar.
MTK  Mengidentifikasi pecahan sebagai  Mengeksplor lingkungan untuk menghitung Menyajikan pecahan
3.1 bagian dari benda konkret dengan pecahan dari benda-benda konkret. sederhana
4.1 tepat.
 Menyajikan pecahan
menggunakan benda konkret
dengan benar
SBdP  Menyanyi lagu yang memiliki pola  Bernyanyi sambil menunjukkan pola irama Memeragakan
3.2 irama sederhana. yang sama pada lagu. pengulangan pola irama
4.2  Membaca pola irama sederhana yang sama pada sebuah
pada lagu. lagu

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022
PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

 Menemukan kata  Menceritakan kembali pokok-pokok informasi yang makna kata


Bhs Ind mengenai keadaan berkaitan dengan keadaan cuaca. berhubungan dengan
3.3 cuaca dengan keadaan cuaca
4.3
tepat.
 Mengidentifikasi
informasi
mengenai keadaan
cuaca dengan
benar
PPKn  Memberikan contoh  Menuliskan sikap bersatu dalam keberagaman yang
contoh sikap bersatu
1.4 sikap bersatu dalam dikaitkan dengan keadaan cuaca
dalam keberagaman di
2.4 keberagaman di
1 Keadaan lingkungan
5 Cuaca 4 3.4 lingkungan sekitar
Cuaca sekitar
4.4 dengan baik.
 Bersikap peduli
dengan tolong-
menolong sebagai
wujud bersatu
dalam keberagaman
di lingkungan
sekitar.
PJOK  Menjelaskan  Melakukan aktivitas gerak kombinasi bertumpu dan mempraktikkan gerak
3.5 kombinasi gerak keseimbangan dalam aktivitas senam lantai. bertumpu dan
4.5 bertumpu dan keseimbangan
keseimbangan
dengan benar

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,
________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________
JURNAL HARIAN SDN ______________
Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi Penilaian
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran
Ke Dasar Pembelajaran

 Menemukan kata mengenai  Menjelaskan makna/istilah yang berkaitan menulis kalimat


Bhs Ind keadaan cuaca dengan keadaan cuaca secara lisan. menggunakan
3.3 tepat.  Menyusun informasi lisan tentang keadaan kosakata terkait
4.3 cuaca dalam bentuk kalimat. keadaan cuaca
 Mengidentifikasi informasi
mengenai keadaan cuaca
dengan benar
PPKn  Memberikan contoh sikap  Memeragakan sikap bersatu dalam contoh sikap bersatu
1.4 bersatu dalam keberagaman di keberagaman di kehidupan seharihari. dalam keberagaman
2.4 lingkungan sekitar dengan  di lingkungan
1 Keadaan 3.4 baik. sekitar
5 Cuaca 5
Cuaca 4.4  Bersikap peduli dengan tolong-
menolong sebagai wujud
bersatu dalam keberagaman di
lingkungan sekitar.
MTK  Mengidentifikasi pecahan  Mengurutkan pecahan dari bendabenda Latihan soal
3.4 sebagai bagian dari benda konkret. matematika
4.4 konkret dengan tepat.
 Menyajikan pecahan
menggunakan benda konkret
dengan benar
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,
________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi Penilaian
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran
Ke Dasar Pembelajaran

 Menemukan kata mengenai  Menjelaskan makna istilah berkaitan dengan keadaan menjelaskan makn
Bhs Ind keadaan cuaca dengan cuaca secara tulis. kata yang berkaitan
3.3 tepat. dengan keadaan
4.3 cuaca secara tertul
 Mengidentifikasi informasi
melalui kalimat
mengenai keadaan cuaca
dengan benar
PPKn  Memberikan contoh sikap  Kampanye keliling lingkungan sekolah tentang sikap contoh sikap bersa
1.4 bersatu dalam keberagaman bersatu dalam keberagaman di kehidupan sehari-hari. dalam keberagama
1 Keadaan 2.4 di lingkungan sekitar dengan lingkungan
5 Cuaca 6 3.4 baik. sekolah
Cuaca
4.4  Bersikap peduli dengan
tolong- menolong sebagai
wujud bersatu dalam
keberagaman di lingkungan
sekitar.
MTK  Mengidentifikasi pecahan  Menghitung pecahan sebagai bagian dari sesuatu Tes tertulis tentang
3.4 sebagai bagian dari benda yang utuh. identifikasi pecaha
4.4 konkret dengan tepat.
 Menyajikan pecahan
PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Menemukan kata  Mencari informasi tentang cuaca dari teks Unjuk kerja Menuliskan
Bhs Ind mengenai Perubahan bacaan. pokok-pokok informasi
3.3 cuaca dengan tepat.  Menulis kalimat informasi yang berkaitan yang berkaitan
4.3 menggunakan informasi dengan cuaca
benda konkret dengan pengaruh
Mengidentifikasi
dengan benar dengan perubahan cuaca
yang berkaitan
pengaruh perubahan cuaca
terhadap kehidupan
menusia dengan tepat

Senin, 9 2 MTK Membandingkan dua  Membandingkan pecahan Tes tertulis tentang


Januari 5. CUACA PERUBAHAN 1 3.4 pecahan berpembilang membandingkan 2
2019 CUACA 4.4 sama dengan benar pecahan berpembilang
Menyajikan perbandingan sama
dua Pecahan berpembilang
sama dngan tepat.
SBdP Memahami dinamika gerak  Menari tari Burung Kutilang. Rubrik penilaian: Unjuk
3.2 tari dengan benar kerja memeragakan gerak
4.2 Mengidentifikasi gerak lambat kepala dalam
suatu tari
cepat lambat kepala
dengan benar

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,
________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022
JURNAL HARIAN SDN ______________
Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Sesuaikan 5. CUACA 2 2 Menemukan kata mengenai  Mencari informasi dari teks bacaan tentang Unjuk kerja menuliskan pokok-
dengan Perubahan Bhs Ind Perubahan cuaca dengan perubahan cuaca. informasi yang berkaitan
sekolah CUACA 3.3 tepat. dengan pengaruh perubahan c
4.3 terhadap kegiatan manusia
Mengidentifikasi informasi yang
berkaitan dengan pengaruh
perubahan cuaca terhadap
kehidupan menusia dengan
tepat
PPKn Menjelaskan dan menuliskan  Melakukan aktivitas bersama dalam Tes lisan tentang manfaat dan
1.4 Pentingnya sikap bersatu keberagaman. pentingnya sikap bersatu dalam
2.4 dalam keberagaman dalam kehidupan
3.4 kehidupan sehari-hari di sehari-hari
4.4 lingkungan sekitar dengan
lengkap
Bersikap peduli dengan tolong-
menolong sebagai wujud
PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Menemukan kata mengenai  Menuliskan pokok-pokok informasi dari teks Tes lisan: guru meminta
Bhs Ind Perubahan cuaca dengan tepat. bacaan. siswa menunjukkan
3.4 Mengidentifikasi informasi yang informasi tentang cuaca
4.4 bersatu dalam keberagaman di dari
berkaitan dengan pengaruh
lingkungan sekitar. artikel tentang perubahan
perubahan cuaca terhadap cuaca.
kehidupan menusia dengan tepat
PJOK Menjelaskan kombinasi gerak  Aktivitas senam lantai. Unjuk kerja mempraktikkan kom
3.5 bertumpu dan keseimbangan gerak keseimbangan
4.5
MTK dengan benar. dua pecahan
Membandingkan  Membandingkan pecahan melalui dan
Tesputaran dalam aktivitas
tertulis tentang se
Sesuaikan 2 3.1 Mengetahuisama
berpembilang prosedur berbagai
dengan permainan. lantai.
membandingkan 2
dengan 5. CUACA Perubahan 3 4.1 gerakan pola gerak dominan.
benar pecahan berpembilang
sekolah CUACA Menyajikan perbandingan dua sama
Mengetahui Guru Kelas III
Pecahan berpembilang sama
Kepala Sekolah, dngan tepat.
SBdP Memahami dinamika gerak tari  Menari bersama teman. Unjuk kerja memeragakan
______________________ 3.2 dengan benar ________________________ gerak cepat lambat
4.2 Mengidentifikasi gerak cepat kepala dalam
suatu tari
lambat kepala dengan benar

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

5 Cuaca 1 4 Menemukan kata  Menceritakan pokok informasi berdasarkan istilah Tes lisan tentang
Perubahan Bhs Ind mengenai khusus yang ditemukan dalam teks bacaan. menemukan kata atau
Cuaca 3.3 Perubahan cuaca istilah khusus yang
4.3 berkaitan dengan
dengan tepat.
perubahan cuaca
Mengidentifikasi
informasi yang
berkaitan dengan
pengaruh perubahan
cuaca terhadap
kehidupan menusia
dengan tepat
PPKn Menjelaskan dan  Menuliskan pentingnya sikap bersatu.
Unjuk kerja menuliskan
1.4 menuliskan
pengalaman sehari-hari
2.4 Pentingnya sikap
yang menunjukkan
3.4 bersatu dalam
pentingnya bersatu
4.4 keberagaman dalam
dalam keberagaman
kehidupan sehari-
dalam kehidupan
hari di lingkungan
sehari-hari
sekitar dengan
lengkap
Bersikap peduli
dengan tolong-
menolong sebagai
wujud bersatu
dalam keberagaman
di lingkungan
sekitar.
PJOK Menjelaskan  Praktik senam lantai Unjuk kerja
3.5 kombinasi gerak mempraktikkan
4.5 bertumpu dan kombinasi gerak
keseimbangan keseimbangan
dengan benar. dan putaran dalam
Mengetahui aktivitas senam lantai
prosedur berbagai
gerakan pola gerak
dominan.

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________
JURNAL HARIAN SDN ______________
Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi Penilaian
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran
Ke Dasar Pembelajaran

Menemukan kata mengenai  Menyusun informasi tentang cuaca. Tes tertulis tentang
Bhs Ind Perubahan cuaca dengan menyusun informasi
3.3 tepat. tentang pengaruh
4.3 perubahan
Mengidentifikasi informasi yang
cuaca terhadap
berkaitan dengan pengaruh kegiatan manusia
perubahan cuaca terhadap
kehidupan menusia dengan
tepat
PPKn Menjelaskan dan menuliskan  Menuliskan pentingnya sikap bersatu dalam Unjuk kerja
1.4 Pentingnya sikap bersatu keberagaman. menuliskan
2 2.4 dalam keberagaman dalam pengalaman sehari-
5 Cuaca Perubahan 5 3.4 kehidupan sehari-hari di hari yang
Cuaca 4.4 lingkungan sekitar dengan menunjukkan
lengkap pentingnya bersatu
Bersikap peduli dengan tolong- dalam keberagaman
menolong sebagai wujud dalam kehidupan
bersatu dalam keberagaman di sehari-hari
lingkungan sekitar.
MTK Membandingkan dua pecahan  Menyajikan perbandingan dua pecahan Tes tertulis tentang
3.4 berpembilang sama dengan dengan benda konkret. membandingkan 2
4.4 benar pecahan berpenyebut
 Menyajikan perbandingan dua sama
Pecahan berpembilang sama
dngan tepat.
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi Penilaian
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran
Ke Dasar Pembelajaran

5 2 6 Menemukan kata mengenai  Menyusun informasi untuk disajikan dalam kalimat menjelaskan makna
Cuaca Perubahan Bhs Ind Perubahan cuaca dengan efektif. kata yang berkaitan
Cuaca 3.3 tepat. dengan keadaan
4.3 cuaca secara tertulis
Mengidentifikasi informasi
melalui kalimat
yang berkaitan dengan
pengaruh perubahan cuaca
terhadap kehidupan menusia
dengan tepat
PPKn Menjelaskan dan menuliskan  Aktivitas yang mencerminkan bersatu dalam contoh sikap bersatu
1.4 Pentingnya sikap bersatu keberagaman dalam keberagaman di
2.4 dalam keberagaman dalam lingkungan
3.4 kehidupan sehari-hari di sekolah
4.4 lingkungan sekitar dengan
lengkap
Bersikap peduli dengan
tolong-
menolong sebagai wujud
bersatu dalam keberagaman
di lingkungan sekitar.
MTK Membandingkan dua  Menyajikan pecahan melalui permainan Tes tertulis tentang
3.4 pecahan berpembilang identifikasi pecahan
4.4 sama dengan benar
 Menyajikan perbandingan
dua Pecahan berpembilang
sama dngan tepat.

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Mengidentifikasi informasi  Membaca cerita tentangperubahan keadaan Unjuk kerja Menuliskan


Bhs Ind terkait perubahan cuaca cuaca dan mengidentifikasi informasi terkait pokok-pokok informasi
3.3 dan pengaruhnya pada pengaruh keadaan cuaca serta menuliskannya yang berkaitan
3 4.3 menggunakan kalimat efektif dengan pengaruh
Pengaruh aktivitas manusia dengan
perubahan cuaca
Senin, 9 Perubahan benar
Januari 5. CUACA Cuaca 1 MTK Menjelaskan cara  Menjelaskan cara dan menyelesaikan penjumlahan Tes tertulis tentang
2019 Terhadap 3.5 penjumlahan pecahan pecahan berpenyebut sama membandingkan 2
Kehidupan 4.5 berpenyebut sama dengan pecahan berpembilang
Manusia baik sama
Menyelesaikan masalah
sehari-hari yang melibatkan
penjumlahan berpenyebut
sama dengan benar.
SBdP Mengidentifikasi kombinasi  Mengidentifikasi dan menggunakan kombinasi Rubrik penilaian: Unjuk
3.1 garis, bidang, dan warna garis, bidang, dan warna untuk membuat karya kerja memeragakan gerak
4.1 dalam sebuah karya dekoratif. lambat kepala dalam
suatu tari
dekoratif dengan benar
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022
PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Mengidentifikasi informasi  Membaca cerita tentang keadaan cuaca dan Unjuk kerja menuliskan
Bhs Ind terkait perubahan cuaca dan mengidentifikasi pokok-pokok informasi
3.3 pengaruhnya pada aktivitas informasi terkait pengaruh keadaan cuaca yang berkaitan
4.3 serta menuliskannya dengan pengaruh
manusia dengan benar
menggunakan kalimat efektif. perubahan cuaca
terhadap kegiatan
manusia
3
PPKn Menjelaskan dan menuliskan  Menjelaskan dan mensimulasibagaimana Tes lisan tentang
Pengaruh
1.4 Pentingnya sikap bersatu cara menunjukkan sikap manfaat dan pentingnya
Sesuaikan Perubahan
2.4 dalam keberagaman dalam bersatu dalam keberagaman. sikap bersatu dalam
dengan 5. CUACA Cuaca 2
3.4 kehidupan sehari-hari di kehidupan
sekolah Terhadap
4.4 lingkungan sekitar dengan sehari-hari
Kehidupan
lengkap
Manusia
PJOK Menjelaskan kombinasi gerak Menjelaskan dan mempraktikkan gerak Unjuk kerja
3.5 bertumpu dan keseimbangan bergantung dan ayunan dalam beraktivitas senam mempraktikkan
4.5 dengan benar. lantai. kombinasi gerak
Mengetahui prosedur berbagai keseimbangan
gerakan pola gerak dominan. dan putaran dalam
aktivitas senam lantai.
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,

______________________ ________________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022
PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Mengidentifikasi informasi terkait Menemukan kata/istilah Unjuk kerja Menuliskan


Bhs Ind perubahan cuaca dan khusus berkaitan dengan pokok-pokok informasi
3.4 pengaruhnya pada aktivitas pengaruh perubahan cuaca dan yang berkaitan
4.4 menceritakannya dengan bahasa dengan pengaruh
manusia dengan benar
sendiri. perubahan cuaca

MTK Menjelaskan cara penjumlahan Menyelesaikan masalah seharihari Tes tertulis tentang
3 3.1 pecahan berpenyebut sama yang melibatkan penjumlahan membandingkan 2
Pengaruh 4.1 dengan baik pecahan berpenyebut sama pecahan berpembilang
Sesuaikan Perubahan sama
dengan 5. CUACA Cuaca 3
sekolah Terhadap
Kehidupan
Manusia SBdP Mengidentifikasi kombinasi garis, Mengidentifikasi dan menggunakan Rubrik penilaian: Unjuk
3.2 bidang, dan warna dalam sebuah kombinasi garis, bidang, dan warna kerja memeragakan gerak
4.2 karya dekoratif dengan benar untuk membuat karya dekoratif lambat kepala dalam
suatu tari
Menggunakan kombinasi garis,
bidang, dan warna dalam sebuah
karya dekoratif dengan benar

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Mengidentifikasi  Menceritakan kembali pokok-pokok informasi yang Unjuk kerja menuliskan


Bhs Ind informasi terkait berkaitan dengan keadaan cuaca pokok-pokok informasi
3.3 perubahan cuaca yang berkaitan
4.3 dengan pengaruh
dan pengaruhnya
perubahan cuaca
pada aktivitas terhadap kegiatan
manusia dengan manusia
benar
PPKn Menjelaskan dan  Menuliskan sikap bersatu dalam keberagaman yang Tes lisan tentang
1.4 menuliskan dikaitkan dengan keadaan cuaca. manfaat dan pentingnya
3 2.4 Pentingnya sikap sikap bersatu dalam
Pengaruh 3.4 bersatu dalam kehidupan
Perubahan 4.4 keberagaman dalam sehari-hari
5 Cuaca Cuaca 4 kehidupan sehari-
Terhadap hari di lingkungan
Kehidupan sekitar dengan
Manusia lengkap

PJOK Menjelaskan  Melakukan aktivitas gerak kombinasi tolakan dan Unjuk kerja
3.5 kombinasi gerak berpindah dalam aktivitas senam lantai. mempraktikkan
4.5 bertumpu dan kombinasi gerak
keseimbangan keseimbangan
dengan benar. dan putaran dalam
Mengetahui aktivitas senam lantai.
prosedur berbagai
gerakan pola gerak
dominan.
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,
________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi Penilaian
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran
Ke Dasar Pembelajaran

Mengidentifikasi informasi  Menjelaskan makna/istilah yang berkaitan pengaruh Tes tertulis tentang
Bhs Ind terkait perubahan cuaca dan perubahan cuaca secara lisan menyusun informasi
3.3 pengaruhnya pada aktivitas  Menyusun informasi lisan berkaitan dengan pengaruh tentang pengaruh
4.3 perubahan cuaca dalam bentuk kalimat. perubahan
manusia dengan benar
cuaca terhadap
kegiatan manusia
PPKn Menjelaskan dan menuliskan  Menjelaskan dan menyimulasikan cara Unjuk kerja
1.4 Pentingnya sikap bersatu menunjukkan sikap bersatu dalam keberagaman menuliskan
3 2.4 dalam keberagaman dalam di lingkungan sekitar. pengalaman sehari-
Pengaruh 3.4 kehidupan sehari-hari di hari yang
Perubahan 4.4 lingkungan sekitar dengan menunjukkan
5 Cuaca Cuaca 5 lengkap pentingnya bersatu
Terhadap dalam keberagaman
Kehidupan dalam kehidupan
Manusia sehari-hari
MTK Menjelaskan cara penjumlahan  Menjelaskan dan menyelesaikan masalah Tes tertulis tentang
3.4 pecahan berpenyebut sama sehari-hari berkaitan penjumlahan pecahan membandingkan 2
4.4 dengan baik berpenyebut sama. pecahan berpenyebut
 Menyelesaikan masalah sama
sehari-hari yang melibatkan
penjumlahan berpenyebut
sama dengan benar.
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,

________________________
________________________ NIP. ____________________
NIP____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi Penilaian
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran
Ke Dasar Pembelajaran
Mengidentifikasi informasi  Membuat tulisan terkait perubahan cuaca terhadap menjelaskan makna
Bhs Ind terkait perubahan cuaca dan kehidupan manusia kata yang berkaitan
3.3 pengaruhnya pada aktivitas dengan keadaan
4.3 cuaca secara tertulis
manusia dengan benar
melalui kalimat
Menuliskan pokok-pokok
informasi yang berkaitan
dengan perubahan cuaca
dan pengaruhnya pada
3 aktivitas manusia dengan
Pengaruh baik
Perubahan PPKn Menjelaskan dan menuliskan  Melakukan kegiatan bersama sebagai contoh sikap contoh sikap bersatu
5
Cuaca 6 1.4 Pentingnya sikap bersatu bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar dalam keberagaman di
Cuaca
Terhadap 2.4 dalam keberagaman dalam lingkungan
Kehidupan 3.4 kehidupan sehari-hari di sekolah
Manusia 4.4 lingkungan sekitar dengan
lengkap
MTK Menjelaskan cara  Menyelesaikan permasalahan yang berkaitan Tes tertulis tentang
3.4 penjumlahan pecahan dengan penjumlahan pecahan berpenyebut sama identifikasi pecahan
4.4 berpenyebut sama dengan
baik
 Menyelesaikan masalah
sehari-hari yang melibatkan
penjumlahan berpenyebut
sama dengan benar.

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Pengaruh perubahan Menulis pokok-pokok informasi yang berkaitan dengan Unjuk kerja Menuliskan
Bhs Ind cuaca, iklim, dan musim cuaca, musim, dan iklim. pokok-pokok informasi
3.3 terhadap kehidupan yang berkaitan
4.3 dengan pengaruh
manusia
perubahan cuaca
Perbedaan cuaca, musim
dan iklim
Senin, 9 4 MTK cara penjumlahan pecahan Melakukan pengurangan pecahan berpenyebut sama. Tes tertulis tentang
Januari 5. CUACA Cuaca, Musim 1 3.5 berpenyebut sama membandingkan 2
2019 dan Iklim 4.5 Konsep Penjumlahan pecahan berpembilang
Pecahan sama
Cara Pengurangan
Pecahan
SBdP teknik sambung dalam Membuat karya keterampilan dengan teknik potong, Rubrik penilaian: Unjuk
3.1 suatu karya (menempel lipat, dan sambung. kerja memeragakan gerak
4.1 dan menjahit) lambat kepala dalam
suatu tari
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________
JURNAL HARIAN SDN ______________
Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Pengaruh perubahan cuaca, Mencari informasi tentang cuaca musim, dan iklim Unjuk kerja menuliskan
Bhs Ind iklim, dan musim terhadap dari teks bacaan pokok-pokok informasi
3.3 kehidupan manusia Menulis pokok-pokok informasi yang berkaitan yang berkaitan
4.3 dengan cuaca, musim, dan iklim. dengan pengaruh
Perbedaan cuaca, musim dan
perubahan cuaca
iklim terhadap kegiatan
manusia
PPKn pentingnya sikap bersatu Melakukan kampanye tentang bersatu dalam Tes lisan tentang
4 1.4 dalam keberagaman di keragaman manfaat dan pentingnya
Sesuaikan
Cuaca, 2.4 kehidupan sehari-hari sikap bersatu dalam
dengan 5. CUACA 2
Musim dan 3.4 tolong- menolong sebagai kehidupan
sekolah
Iklim 4.4 wujud bersatu dalam sehari-hari
keberagaman di lingkungan
PJOK Menjelaskan kombinasi gerak Aktivitas olahraga. Unjuk kerja
3.5 bertumpu dan keseimbangan mempraktikkan
4.5 dengan benar. kombinasi gerak
Mengetahui prosedur berbagai keseimbangan
gerakan pola gerak dominan. dan putaran dalam
aktivitas senam lantai.
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,

______________________ ________________________
JURNAL HARIAN SDN ______________
Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

Pengaruh perubahan cuaca, iklim, Bercerita tentang cuaca, musim, dan Unjuk kerja Menuliskan
Bhs Ind dan musim terhadap kehidupan iklim. pokok-pokok informasi
3.4 manusia yang berkaitan
4.4 dengan pengaruh
Perbedaan cuaca, musim dan
perubahan cuaca
iklim
MTK cara penjumlahan pecahan Melakukan pengurangan pecahan berpenyebut sama. Tes tertulis tentang
3.1 berpenyebut sama membandingkan 2
4 4.1 Konsep Penjumlahan Pecahan pecahan berpembilang
Sesuaikan
Cuaca, Cara Pengura ngan Pecahan sama
dengan 5. CUACA 3
Musim dan
sekolah
Iklim

SBdP teknik sambung dalam suatu Membuat karya keterampilan Rubrik penilaian: Unjuk
3.2 karya (menempel dan menjahit) dengan teknik potong, lipat, dan kerja memeragakan gerak
4.2 sambung. lambat kepala dalam
suatu tari

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,
________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Pembelajaran
Ke Dasar

5. CUACA 4 4 Pengaruh perubahan Bercerita tentang cuaca, musim, dan iklim. Unjuk kerja menuliskan
Cuaca, Bhs Ind cuaca, iklim, dan pokok-pokok informasi
Musim dan 3.3 musim terhadap yang berkaitan
Iklim 4.3 dengan pengaruh
kehidupan manusia
perubahan cuaca
Perbedaan cuaca,
musim dan iklim terhadap kegiatan
manusia
PPKn pentingnya sikap  Melakukan Kampanye tentang bersatu dalam Tes lisan tentang
1.4 bersatu dalam keragaman manfaat dan pentingnya
2.4 keberagaman di sikap bersatu dalam
3.4 kehidupan sehari- kehidupan
4.4 hari sehari-hari
tolong- menolong
sebagai wujud
bersatu dalam
keberagaman di
lingkungan
PJOK Menjelaskan  Praktik senam lantai. Unjuk kerja
3.5 kombinasi gerak mempraktikkan
4.5 bertumpu dan kombinasi gerak
keseimbangan keseimbangan
dengan benar. dan putaran dalam
Mengetahui aktivitas senam lantai.
prosedur berbagai
gerakan pola gerak
dominan.
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022
PB Kompetensi Penilaian
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran
Ke Dasar Pembelajaran

Pengaruh perubahan cuaca,  Menyusun informasi tentang cuaca. Tes tertulis tentang
Bhs Ind iklim, dan musim terhadap menyusun informasi
3.3 kehidupan manusia tentang pengaruh
4.3 Perbedaan cuaca, musim dan perubahan
iklim cuaca terhadap
kegiatan manusia
PPKn Pentingnya sikap bersatu Melakukan Kampanye tentang bersatu dalam Unjuk kerja
1.4 dalam keberagaman di keragaman menuliskan
2.4 kehidupan sehari-hari pengalaman sehari-
4 3.4 tolong- menolong sebagai hari yang
Cuaca, 4.4 wujud bersatu dalam menunjukkan
5 Cuaca 5
Musim dan keberagaman di lingkungan pentingnya bersatu
Iklim dalam keberagaman
dalam kehidupan
sehari-hari
MTK cara penjumlahan pecahan  Melakukan pengurangan pecahan berpenyebut sama Tes tertulis tentang
3.4 berpenyebut sama pecahan denganbenda konkret. membandingkan 2
4.4 Konsep Penjumlahan Pecahan pecahan berpenyebut
 Cara Pengurangan Pecahan sama

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________
________________________ NIP. ____________________
NIP____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 2
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB Kompetensi Penilaian
Hari/Tgl Tema Sub Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran
Ke Dasar Pembelajaran

Pengaruh perubahan cuaca, Menyusun informasi untuk disajikandalam kalimat efektif menjelaskan makna
Bhs Ind iklim, dan musim terhadap kata yang berkaitan
3.3 kehidupan manusia dengan keadaan
4.3 cuaca secara tertulis
Perbedaan cuaca, musim
melalui kalimat
dan iklim
PPKn Pentingnya sikap bersatu Melakukan Kampanye tentang bersatu dalam keragaman contoh sikap bersatu
4 1.4 dalam keberagaman di dalam keberagaman di
5 Cuaca, 2.4 kehidupan sehari-hari lingkungan
6
Cuaca Musim dan 3.4 tolong- menolong sebagai sekolah
Iklim 4.4 wujud bersatu dalam
keberagaman di lingkungan
MTK cara penjumlahan pecahan Melakukan pengurangan pecahan berpenyebut sama Tes tertulis tentang
3.4 berpenyebut sama pecahan dengan benda konkret identifikasi pecahan
4.4 Konsep Penjumlahan
Pecahan
Cara Pengurangan Pecahan

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________
JURNAL HARIAN SDN ______________
Kelas / semester : III / 1
Tahun Pelajaran : 2021/2022

PB
Hari/Tgl Tema Sub Tema Bentuk soal Soal ulangan harian Hasil Penilaian Keterangan
Ke
Pilihan ganda
Rata-rata =...................
Isian
Remidi = ................... anak
Uraian
1
Pertumbuhan Pengayaan = ............. anak
Kamis 16
dan 1 dan 2 1-6
Agustus 2018
Perkembangan
Makhluk Hidup

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

JURNAL HARIAN SDN ______________


Kelas / semester : III / 1
Tahun Pelajaran : 2021/2022
PB
Hari/Tgl Tema Sub Tema Bentuk soal Soal ulangan harian Hasil Penilaian Keterangan
Ke

Pilihan ganda
Rata-rata =...................
Isian
Remidi = ................... anak
1 Uraian
Pertumbuhan
Sabtu 18 Pengayaan = ............. anak
dan 3 dan 4 1-6
Agustus 2018
Perkembangan
Makhluk Hidup

Mengetahui Guru Kelas III


Kepala Sekolah,

________________________ ________________________
NIP____________________ NIP. ____________________

Anda mungkin juga menyukai