Anda di halaman 1dari 1

Program konservasi energi yang akan dan sedang dilaksanakan oleh PT.

Asianagro Agungjaya ini


sejalan dengan regulasi program efisiensi energi dan konservasi energi nasional yang tertuang pada:

1) UU No. 30 Tahun 2007, tentang energi;

2) Peraturan Pemerintah No. 70 tahun 2009, tentang Konservasi Energi;

3) Peraturan Menteri ESDM No. 14 tahun 2012, tentang manajemen energi.

Peraturan ini mewajibkan Pengguna Sumber Energi dan Pengguna Energi yang menggunakan
sumber energi dan/atau energi lebih besar atau sama dengan 6.000 TOE (Ton Oil Equivalent) per
tahun untuk melakukan manajemen energi yang dilakukan dengan cara antara lain

• Menunjuk Manager Energi yang bersertifikat

• Menyusun Program Konservasi Energi;

• Melakukan Audit Energi (minimal 1 kali dalam 3 tahun) oleh Auditor yang memiliki Sertifikat
Kompetensi

• Melaksanakan Rekomendasi Hasil Audit Energi;

• Melaporkan pelaksanaan Manajemen Energi kepada Pemerintah ( melalui link


https://simebtke.esdm.go.id/sinergi

Anda mungkin juga menyukai