Anda di halaman 1dari 4

EVALUASI SISTEM PENCERNAAN MAKANAN

Jawab dengan singkat!

01. Lengkapi tabel tentang 3 zat makanan yang utama berikut ini! (skor 12)
Zat makanan fungsi Kandungan Diserap dalam
kalori/gr bentuk
a.
b.
c.

02. Lengkapi tabel tentang uji zat makanan berikut ini! (skor 6)
Larutan/reagen penguji Zat makanan Warna/hasil reaksi
biuret a.................................. b......................................
c..................................... amilum d. ..................................
e.................................... f................................. Merah bata

03. A. Lengkapi tabel tentang vitamin berikut ini! (skor 6)


Nama vitamin sumber defisiensi
a.................................. b.................................. Skorbut/gusi berdarah
Vitamin A c..................................... d....................................
e................................. f...................................... rakhitis

A. Lengkapi tabel tentang mineral berikut ini! (skor 4)


mineral fungsi defisiensi
kalsium a.............................. b................................
c........................... Pembentuk tiroksin d..............................

04. Lengkapi tabel tentang proses pencernaan khemis berikut ini! (skor 8)
organ enzim fungsi
a................................ b............................... protein pepton
c................................ tripsin d....................................
e.................................... lipase f.......................................
mulut g........................................ h..........................................

05. Sebutkan 4macam fungsi hati (skor 4)


Gambar dan sebutkan bagian-bagian lambung (skor 3)
06. Sebutkan 3 macam enzim pencernaaan yang dihasilkan oleh pankreas berikut masing-
masing fungsinya (skor 6)
Enzim yang dihasilkan pankreas fungsi
A insulin Glukosa- glikogen
b
c

07. Tuliskan urutan ruang lambung pada hewan ruminansia (skor 6)


................................ .............................. .......................... ................
...........
Pencernaan terhadap selulosa oleh bakteri terjadi di ruang....
Pencernaaan enzimatis pada lambung ruminansia terjadi di ruang ...
08. Berikut gangguan/penyakit pada sistem pencernaan(skor 4)
Radang umbai cacing disebut .....
Kekurangan makanan yang mengandung air dan seerat akan menyebabkan ....
Bakteripembusuk sisa makanan yan terdapat di usus besar adalah ...............
Penyakit kekurangan proteindisebut ....................
09. aMengapa kita tidak boleh berbicara ketika sedang menelan makanan? (skor 5 )
b. gerakan meremas-remas untuk mendorong makanan masuk ke lambung disebut .....
(skor 5)
10. Cermati gambar sistem pencernaan di bawah ini! (skor 11)
a. Sebutkan nama bagian-bagian yang ditunjuk! (skor 8)
b. Tuliskankan nama kelenjar ludah penghasil enzim ptialin (skor 1)
c. Proses pencernaan terhadap karbohidrat dimulai di organ nomor ....... (skor 1)
d. Pada organ no 5 terjadi prosespencernaan terhadap zat makanan .....................
(skor 1)

Nilai = skor x 1,25


01. Lengkapi tabel tentang 3 zat makanan yang utama berikut ini! (skor 12)
Zat makanan fungsi Kandungan Diserap dalam
kalori/gr bentuk
a.karbohidrat Sumber tenaga 4,1 disakarida
b.protein Zat pembangun 4,1 Asam amino
c.lemak Cadangan energi 9,1 Asam lemak dan
gliserol

02. Lengkapi tabel tentang uji zat makanan berikut ini! (skor 6)
Larutan/reagen penguji Zat makanan Warna/hasil reaksi
biuret a.................................. b......................................
c..................................... amilum d........................................
e.................................... f................................. Merah bata

03. A. Lengkapi tabel tentang vitamin berikut ini! (skor 6)


Nama vitamin sumber defisiensi
a. vit c b.buah berasa masam Skorbut/gusi berdarah
Vitamin A c. buah warna kuning d. xeroftalmia
e.vit D f. susu rakhitis

B. Lengkapi tabel tentang mineral berikut ini! (skor 4)


mineral fungsi defisiensi
kalsium a.pengerasan tulang dan b. gangguan pd tulang
gigi dan gigi
c.yodium Pembentuk tiroksin C. gondok

04. Lengkapi tabel tentang proses pencernaan khemis berikut ini! (skor 8)
organ enzim fungsi
.lambung renin koagulasi susu
duodenum tripsin Protein-polipeptida
duodenum lipase asam lemak-gliderol
mulut G amilase amilum- maltosa

05. Sebutkan 4 macam fungsi hati (pilih 4)


a. Pembentukan empedu
b. Pengaturan gula darah
c. Penyimpanan zat besi
d. Deaminasi
e. Pembuatan fibrinogen
f. Detoksifikasi
g. Penyimpan vitamin
h. Produksi heparin
i. Panas tubuh
06. Sebutkan 3 macam enzim pencernaaan yang dihasilkan oleh pankreas berikut masing-
masing fungsinya (skor 6)
Enzim yang dihasilkan pankreas fungsi
A amilase Amilum - maltosa
B tripsin Protein-polipeptida
C Lipase Lemak- asam lemak dan gliserol

07. Tuliskan urutan ruang lambung pada hewan ruminansia (skor 6)


.rumen retikulum omasum abomasum.
Pencernaan terhadap selulosa oleh bakteri terjadi di ruang rumen
Pencernaaan enzimatis pada lambung ruminansia terjadi di ruang abomasum
08. Berikut gangguan/penyakit pada sistem pencernaan(skor
a. Radang umbai cacing disebut apendiksitis/usus buntu
b. Kekurangan makanan yang mengandung air dan serat akan menyebabkan sembelit
c. Bakteri pembusuk sisa makanan yan terdapat di usus besar adalah Eschericia coli
d. Penyakit kekurangan proteindisebut kwashshiorkor
09. Mengapa kita tidak boleh berbicara ketika sedang menelan makanan? Dapat
menyebabkan tersedak karena jalan makanan dan jalan udara terbuka bersamaan shg
makanan dapat masuk ke saluran pernapasan
10. Cermati gambar sistem pencernaan di bawah ini!
a. Sebutkan nama bagian-bagian yang ditunjuk! (skor 12)
b. Proses pencernaan terhadap karbohidrat dumulai di organ nomor 1(skor 1)
c. Pada organ no 5 terjadi prosespencernaan terhadap zat makanan enzimatis (skor 1)

Anda mungkin juga menyukai