Anda di halaman 1dari 13

) ) ) ) ) ) ) ) ) TOPIK 4 FILOSOFI PENDIDIKAN

) ) ) ) ) ) ) ) )

Demonstrasi Kontekstual
KONTEKSTUAL PANCASILA SEBAGAI ENTITAS DAN IDENTITAS BANGSA

Oleh: Kristi Susanti, S.Pd


) ) ) ) ) ) ) ) )
PANCASILA SEBAGAI ENTITAS Intro
) ) ) ) ) ) ) ) )

BANGSA INDONESIA

Pancasila sebagai entitas


Bangsa Indonesia maksudnya
adalah pancasila sebagai
landasan hidup berbangsa
dan bernegara Indonesia
) ) ) ) ) ) ) ) )
PANCASILA SEBAGAI IDENTITAS Intro
) ) ) ) ) ) ) ) )

BANGSA INDONESIA
Pancasila merupakan pandangan hidup
bangsa dan memiliki fungsi utama
sebagai dasar negara indonesia. Pancasila
memiliki kedudukan tertinggi sebagai
dasar negara Indonesia. Pancasila
memiliki kedudukan tertinggi sebagai
sumber hukum di Indonesia (sumber
hukum indonesia).
) ) ) ) ) ) ) ) )
01
) ) ) ) ) ) ) ) )

PERWUJUDAN PROFIL PELAJAR Chapter 1

PANCASILA PADA PENDIDIKAN


YANG BERPIHAK PADA
PESERTA DIDIK DALAM
PENDIDIKAN ABAD KE-21.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
PROFIL PELAJAR PANCASILA

PANCASILA PENDIDIKAN ABAD 21

Pendidikan abad 21 yang


Pancasila sebagai dasar berfokus agar menghasilkan
negara memiliki nilai-nilai khas output SDM yang memiliki
Indonesia, seperti nilai keterampilan Abad 21 yang
religiuitas, kebhinekaan, terdiri dari berpikir kritis,
gotong royong, dll. kreatif, komunikasi dan
kolaborasi.
) ) ) ) ) ) ) ) )
PROFIL PELAJAR PANCASILA
) ) ) ) ) ) ) ) )

Profil Pelajar Pancasila, memuat nilai-nilai yang terkandung pada


PPP
Pancasila dan Keterampilan abad 21. Terdiri atas 6 dimensi, antara lain:
Beriman dan Bertaqwa kepada
01 Tuhan yang Maha Esa 02 Kebhinekaan Global

03 Gotong Royong 04 Mandiri

05 Bernalar Kritis 06 Kreatif


) ) ) ) ) ) ) ) )
02
) ) ) ) ) ) ) ) )

CARA MEWUJUDKAN PROFIL


PELAJAR PANCASILA PADA
PENDIDIKAN YANG BERPIHAK PADA Chapter 2

PESERTA DIDIK DALAM PENDIDIKAN


ABAD KE-21
) ) ) ) ) ) ) ) ) SILA KE-L: KETUHANAN YANG MAHA ESA
) ) ) ) ) ) ) ) )

Dimensi: Beriman dan Bertaqwa Kepada Tuhan


yang Maha Esa.
Berdoa sebelum memulai pembelajaran
Membiasakan literasi keagamaan sebelum
pembelajaran
Berbuat baik kepada seluruh warga sekolah
Menjaga kebersihan Lingkungan belajar
Menaati peraturan yang berlaku
) ) ) ) ) ) ) ) ) SILA KE-2: KEMANUSIAAN YANG
) ) ) ) ) ) ) ) )
ADIL DAN BERADAB
Dimensi: Berkebhinnekaan Global, Mandiri, dan Kreatif
Menggunakan bahasa lisan yang sesuai
dengan konteks pembicaraan dengan lawan
komunikasi
Mendengar dan menghargai pendapat
Menghargai perbedaan dari berbagai aspek
misalnya agama, suku, ras, etnik, dll. berlaku
adil kepada sesama manusia
) ) ) ) ) ) ) ) ) SILA KE-3 PERSATUAN INDONESIA
) ) ) ) ) ) ) ) )

Dimensi: Berkebhinnekaan Global, Mandiri, dan Kreatif

Bekerja sama dengan siapapun dan keadaan


apapun
Mampu bekerja sama dalam kelompok
Memiliki sikap simpati dan empati
terhadap sesama manusia
) ) ) ) ) ) ) ) ) SILA KE-4: KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT
) ) ) ) ) ) ) ) )
KEBIJAKSANAAN DALAM PERMUSYAWARATAN PERWAKILAN

Dimensi: Gotong Royong, bernalar kritis, kreatif


Mampu mengemukakan ide kreatif secara
konseptual dan praktikal Bersikap terbuka,
menghormati, dan responsif terhadap
perspektif baru dan berbeda
Mampu berkompromi dengan anggota lain
dalam kelompok untuk mencapai tujuan
tertentu
) ) ) ) ) ) ) ) ) SILA KE-5: KEADILAN BAGI SELURUH RAKYAT
) ) ) ) ) ) ) ) )
INDONESIA

Dimensi: Berkebhinnekaan Global, Mandiri, dan Kreatif

Tidak membeda-bedakan orang lain


Mampu berkarya dan menghargai karya
orang lain
Mampu berlaku adil dalam mengambil
keputusan
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
KESIMPULAN

Implementasi Profil Pelajar Pancasila dapat


mendukung untuk meningkatkan ketrampilan
abad 21

Anda mungkin juga menyukai