Anda di halaman 1dari 6

PANDUAN KEGIATAN PAGI / SLC TK-SD-SMP

HARI SABTU 30 MARET 2024


SEKOLAH ISLAM SABILILLAH MALANG
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

A. Luaran
1. Siswa mendapat penguatan dari PELATIH dan WALI KELAS terkait materi
“SOP BERSIH RAPI KELAS” yang sudah di revisi sekolah (ttd KS)
2. Siswa mendapat penguatan dari PELATIH bahwa “Nasionalisme”, saat ini
tidak dengan berjuang melawan penjajah, tapi dengan kepedulian di sekitar
kita termasuk kebersihan dan kerapian kelas.
3. Siswa melakukan praktik bersih-rapi di kelas (loker, laci, rak sepatu-sandal)
sesuai SOP
4. Siswa melakukan praktik bersih-rapi di area dalam dan luar kelas
5. Siswa mendapatkan pengecekan langsung bersih-rapi di kelas oleh wali kelas
dan pelatih
6. Siswa mendapatkan penguatan “Pentingnya Disiplin” melalui doktrin.
7. (induk karakter adalah disiplin, kunci sukses orang-orang besar adalah
disiplin dalam segala hal termasuk disiplin ibadah, Ayo jadikan disiplin
sebagai gerakan unggulan)
8. KHUSUS TK:
*) Siswa mengenal 2 tokoh nasional Ir. Sukarno & Moh Hatta
(Nama, Foto, Asal)
*) Siswa menemukan sikap baik tokoh yang perlu diteladani

B. Peserta
1. Siswa kelompok A – B TKIS
2. Siswa kelas I – V SDIS
3. Siswa kelas VII – VIII SMPIS

C. Waktu dan Durasi


HARI TANGGAL WAKTU DURASI KETERANGAN
Sabtu, 30 Maret 2024 07.30 – 08.30 WIB 60 Menit TK, SDIS, SMPIS

D. Jabaran Materi

SATUAN MATERI KELOMPOK


A B
TKIS 1. Video/Cerita tokoh Nasional: 1. Video/Cerita tokoh Nasional:
Nama, Foto, Asal, Ir. Sukarno Nama, Foto, Asal, Ir. Sukarno,
& Moh Hatta Moh Hatta
2. Menemukan sikap baik tokoh 2. Menemukan sikap baik tokoh
yang perlu diteladani yang perlu diteladani

1
3. Mewarna gambar tokoh ir 3. Mewarna gambar tokoh ir
sukarno sukarno

SATUAN MATERI KELAS


I II III IV V
SDIS ✓ Penguatan SOP SDIS bersih-rapi kelas (loker, laci, rak sepatu-
sandal)
✓ Penguatan Nasionalisme melalui kepedulian lingkungan sekitar
✓ Praktik Bersih-Rapi di kelas sesuai SOP
✓ Praktik bersih rapi di area dalam dan luar kelas
✓ Penguatan “Pentingnya Disiplin” melalui doktrin. (induk karakter
adalah disiplin, kunci sukses orang-orang besar adalah disiplin
dalam segala hal termasuk disiplin ibadah, Ayo jadikan disiplin
sebagai gerakan unggulan)
Pramuka: Pramuka: Pramuka: Paskibra: Paskibra:
Simpul Simpul Simaphore1 Pemantapan Pemantapan
pangkal, pangkal, PBB PBB
mati, hidup mati, hidup, ditempat: ditempat:
jangkar Siap, Siap,
Hormat, Hormat,
istirahat, istirahat,
hadap hadap
kanan-kiri, kanan-kiri,
Langkah ke Langkah ke
kanan-kiri kanan-kiri,
jalan di
tempat

SATUAN MATERI KELAS


VII VIII
SMPIS ✓ Penguatan SOP SMPIS bersih-rapi kelas (loker, laci, rak sepatu-
sandal)
✓ Penguatan Nasionalisme melalui kepedulian lingkungan sekitar
✓ Praktik Bersih-Rapi di kelas sesuai SOP
✓ Praktik bersih rapi di area dalam dan luar kelas
✓ Penguatan “Pentingnya Disiplin” melalui doktrin. (induk karakter
adalah disiplin, kunci sukses orang-orang besar adalah disiplin
dalam segala hal termasuk disiplin ibadah, Ayo jadikan disiplin
sebagai gerakan unggulan)
Paskibra: Pramuka:
PBB langkah tegap dan Langkah Sandi kotak ½, Sandi koordinat,
biasa dan sandi AND

2
E. Panduan Pelatih
1. Pelatih masuk kelas

2. Pelatih ikut berdoa bersama siswa

3. Pelatih menguatkan siswa dengan memberikan materi “SOP BERSIH RAPI


KELAS” yang sudah di revisi sekolah (ttd KS)

4. PELATIH menguatkan siswa bahwa “Nasionalisme”, saat ini tidak dengan


berjuang melawan penjajah, tapi dengan kepedulian di sekitar kita
termasuk kebersihan dan kerapian kelas.

5. Pelatih & Wali kelas mengarahkan siswa untuk praktik bersih-rapi di kelas
(loker, laci, rak sepatu-sandal) sesuai SOP

6. Pelatih dan Wali kelas melakukan pengecekan langsung bersih-rapi di


kelas

7. Pelatih memberikan doktrin. (induk karakter adalah disiplin, kunci sukses


orang-orang besar adalah disiplin dalam segala hal termasuk disiplin
ibadah, Ayo jadikan disiplin sebagai gerakan unggulan)

8. Pelatih pramuka langsung menyampaiakan materi, dan pelatih paskibra


mengarahkan siswa menuju lapangan

9. Pelatih menyampaikan materi PRAMUKA/PASKIBRA

10. Pelatih dan wali kelas mengarahkan siswa untuk doa

F. Panduan Wali Kelas


1. Wali kelas menyapa dengan salam, dan mengondisikan siswa

2. Wali kelas mengarahkan ketua kelas dan siswa untuk melaksanakan


laporan dan Doa mengawali aktifitas

3. Wali kelas melakukan presensi, mengondisikan siswa, dan menyerahkan


ke pelatih.

4. Wali kelas melengkapi dan menguatkan penjelasan pelatih

5. Wali kelas melengkapi dan menguatkan penjelasan pelatih

6. Wali kelas & Pelatih mengarahkan siswa untuk praktik bersih-rapi di kelas
(loker, laci, rak sepatu-sandal) sesuai SOP

7. Wali kelas dan pelatih melakukan pengecekan langsung bersih-rapi di


kelas

3
8. Wali kelas dapat menambahkan doktrin terkait kedisiplinan jika
diperlukan.

9. Wali kelas mengondisikan kelas (pramuka), Wali kelas bersama siswa


menuju ke lapangan (paskibra)

10. Wali kelas mendampingi dan berada di sekitar siswa

11. Wali kelas dan pelatih mengarahkan siswa untuk doa

G. SOP kegiatan Pagi / SLC SMAIS Hari Sabtu, 30 Maret 2024


NO KEGIATAN DU-
SISWA WALI KELAS PELATIH RASI
1 Ketua kelas Wali kelas menyapa Pelatih masuk kelas 1
menyiapkan, dengan salam, dan
siswa berdiri dan mengondisikan siswa
menjawab salam.

2 Siswa tertib dan Wali kelas Pelatih ikut berdoa 2


melakukan doa mengarahkan ketua bersama siswa
mengawali aktifitas kelas dan siswa untuk
melaksanakan laporan
dan Doa mengawali
aktifitas

3 Siswa siap mengikuti Wali kelas melakukan 2


kegiatan SLC presensi,
mengondisikan siswa,
dan menyerahkan ke
pelatih.

4 Siswa mendapat Wali kelas melengkapi Pelatih menguatkan 8


penguatan dari dan menguatkan siswa dengan
PELATIH dan WALI penjelasan pelatih memberikan materi
KELAS terkait materi “SOP BERSIH RAPI
“SOP BERSIH RAPI KELAS” yang sudah
KELAS” yang sudah di
di revisi sekolah (ttd
revisi sekolah (ttd KS)
KS)

5 Siswa mendapat Wali kelas melengkapi PELATIH 2


penguatan dari dan menguatkan menguatkan siswa
PELATIH bahwa penjelasan pelatih bahwa
“Nasionalisme”, saat ini “Nasionalisme”, saat
tidak dengan berjuang ini tidak dengan
melawan penjajah, tapi
berjuang melawan
dengan kepedulian di

4
NO KEGIATAN DU-
SISWA WALI KELAS PELATIH RASI
sekitar kita termasuk penjajah, tapi
kebersihan dan dengan kepedulian
kerapian kelas. di sekitar kita
termasuk kebersihan
dan kerapian kelas.

6 Siswa melakukan Wali kelas & Pelatih Pelatih & Wali kelas 10
praktik bersih-rapi di mengarahkan siswa mengarahkan siswa
kelas (loker, laci, rak untuk praktik bersih- untuk praktik bersih-
sepatu-sandal) sesuai rapi di kelas (loker, laci, rapi di kelas (loker,
SOP rak sepatu-sandal) laci, rak sepatu-
sesuai SOP sandal) sesuai SOP

7 Siswa mendapatkan Wali kelas dan pelatih Pelatih dan Wali 4


pengecekan langsung melakukan pengecekan kelas melakukan
bersih-rapi di kelas oleh langsung bersih-rapi di pengecekan
wali kelas dan pelatih kelas langsung bersih-rapi
di kelas.
Siswa merapikan ulang,
jika di loker/lacinya Siswa diminta
ditemukan masih belum merapikan ulang, jika
bersih-rapi
di loker/lacinya
ditemukan masih
belum bersih-rapi

8 Siswa mendapatkan Wali kelas dapat Pelatih memberikan 1


penguatan Pentingnya menambahkan doktrin doktrin. (induk
Disiplin melalui doktrin terkait kedisiplinan jika karakter adalah
diperlukan. disiplin, kunci sukses
orang-orang besar
adalah disiplin dalam
segala hal termasuk
disiplin ibadah, Ayo
jadikan disiplin
sebagai gerakan
unggulan)
9 Kelas 123: tetap di kelas Wali kelas Pelatih pramuka 4
materi pramuka mengondisikan kelas langsung
Kelas 45: menuju (pramuka) menyampaiakan
halaman materi materi.
paskibra Wali kelas bersama Pelatih paskibra
Kelas 7: tetap di kelas siswa menuju ke mengarahkan siswa
materi pramuka lapangan (paskibra) menuju lapangan

5
NO KEGIATAN DU-
SISWA WALI KELAS PELATIH RASI
Kelas 8: menuju
halaman materi
paskibra

10 Siswa mendapatkan Wali kelas Pelatih 25


materi mendampingi dan menyampaikan
PRAMUKA/PASKIBRA berada di sekitar siswa materi
PRAMUKA/PASKIBRA
11 Siswa melakukan doa Wali kelas dan pelatih Pelatih dan wali kelas 1
penutup. mengarahkan siswa mengarahkan siswa
untuk doa untuk doa

Mengetahui, Malang, 22 Maret 2023


Kabag Kesiswaan, Humas, dan PPDB Kasubag Pembinaan PN

Luqman, S.Pd., M.Pd Dwi Efendi, M.Pd


NIPY. 19770913000711031 NIPY. 19760708000711030

Anda mungkin juga menyukai