Anda di halaman 1dari 14

Aksi Nyata

Topik Bimbingan dan Konseling:


Layanan Peminatan dan Responsif
Melaksanakan Layanan
Peminatan

Revy Fachmilia Rahayu, S.Pd


UPT. SDN Darussalam
Kota Tangerang Provinsi Banten
Bimbingan adalah pelayanan kepada
peserta didik baik secara perorangan
maupun kelompok agar mereka mampu
mandiri dan berkembang secara optimal
dalam bidang pengembangan kehidupan
pribadi, sosial, belajar dan perencanaan
karir, melalui jenis layanan dan kegiatan
pendukung berdasarkan norma - norma
yang berlaku
Konseling adalah hubungan profesional yang dilakukan
secara bertatap muka antara konselor dan konseli.
Tujuannya untuk membantu konseli memahami dan
memperjelas pandangan terhadap ruang lingkup hidupnya
sehingga dapat membuat pilihan yang bermakna. Dalam
konseling, tanggung jawab penyelesaian masalah ada di
tangan peserta didik, artinya mereka yang membuat
keputusan untuk penyelesaian masalahnya.
Konselor adalah guru bimbingan dan konseling
Konseli adalah peserta didik
Layanan Peminatan dan Perencanaan Individual

Merupakan bantuan kepada peserta


didik yang berkaitan dengan
perencanaan pribadi, sosial, belajar dan
karir.
Layanan Responsif

Merupakan pemberian bantuan kepada


peserta didik yang memiliki kebutuhan
dan permasalahan yang memerlukan
bantuan segera
Dream Map
Merupakan bagian dari career planning atau perencanaan karir
yang akan membantu peserta didik merencanakan masa depan.

Materi ini menjadi bagian dari layanan peminatan dan responsif


karena ada pada fase ini, peserta ada dalam tahap career
confusion atau kebingungan karir sehingga mereka memerlukan
bimbingan dan konseling.
Langkah Memberikan Layanan Peminatan
1. Memetakan kebutuhan layanan peminatan
2. Membuat profil menggunakan instrumen
RIASEC
3. Membuat Rencana Aksi Layanan Peminatan
Dream
Map

Perencanaan
Karir
Pemetaan
Impian
Dream
Map
Dream Map
3Tahun
5 Tahun
10 Tahun
DOKUMENTASI
Umpan Balik

Farrel Affandi

Saya menjadi termotivasi untuk terus berjuang


dan se mangat terus untu mencapai impian saya.
Afifah
Kita harus membuat rencana apa saja yang
dilakukan agar bisa meraih impian. Semua butuh
proses, Harus banyak belajar untuk mendapat
Ciko hasil baik
Harus selalu percaya pada diri sendiri untuk
meraih apa yang kita cita-citakan. Tidak boleh
menyeraah dan harus selalu semangat
mewujudkan cita-cita
Thank You

Anda mungkin juga menyukai