Anda di halaman 1dari 5

KONSEP VISITOR MANAGEMENT MELALUI PENDEKATAN

ANALISIS INTENSITAS DAN KENYAMANAN WISATA DI


TAMAN WISATA ALAM GUNUNG TANGKUBAN PARAHU
(Studi kasus: Kawah Ratu, Kawah Domas dan Terminal
Ontang-anting Jayagiri
Oleh: Barik Jamaludin Adam (0906017)

Latar Belakang

Atraksi Wisata Kurang Menghibur

Penurunan kunjungan

TWA Gunung Tangkuban Parahu masuk dalam kawasan lindung

Saat libur panjang terjadi ledakan kunjungan

Pengunjung terpusat di area Kawah Ratu

Mengakibatkan kelebihan Carrying capacity

Efek negatif: kerusakan lingkungan

Sulitnya pengawasan

Efek negatif: aktivitas vandalisme

Rumusan Masalah

Bagaimana Intensitas Wisatanya?

Bagaimana Kenyamanan Pengunjung?

Konsep Visitor Management yang Sesuai?

Kajian Pustaka

Parameter Intensitas
Wisata didefinisikan
sebagai visitor
frequency & visitor
use

Intensitas wisata
(Yvone Pflufger)

4 aspek kenyamanan
Kenyamanan fisik
Kenyamanan psikospiritual
Kenyamanan lingkungan
Kenyamanan socio-cultural

Kenyamanan
Wisata
(K. Kolcaba 2013)

Manajemen pengunjung
bertujuan untuk
memberikan arahan dan
layanan yang logis bagi
wisatawan untuk
meningkatkan pengalaman
seiring dengan tujuan
utama kawasan yang
ditetapka oleh pengelola.

Visitor
Management

Kerangka Pemikiran

Anda mungkin juga menyukai