Anda di halaman 1dari 15

Anatomi Dan Fisiologi

Sistem Dan Hematologi

Kelompok 1
Syariski Suci Damayanti
Reka Irani Dewi

Pengertian Sistem Imun

Sistem kekebalan tubuh


atau sistem imun adalah
sistem perlindungan dari
pengaruh luar biologis
yang dilakukan oleh sel
dan organ khusus pada
suatu organisme sehingga
tidak mudah terkena

Hematologi
Hematologiadalah cabang
ilmu kesehatan yang
mempelajari darah, organ
pembentuk darah, dan
penyakitnya. Asal katanya
dari bahasa Yunani haima
artinya darah

Fungsi sistem kekebalan


tubuh
Melindungi tubuh dari serangan benda
asing atau bibit penyakit yang masuk ke
dalam tubuh.
Menghilangkan jaringan sel yang mati
atau rusak (debris cell) untuk perbaikan
jaringan.
Mengenali dan menghilangkan sel yang
abnormal.
Menjaga keseimbangan homeostatis
dalam tubuh.

Jenis-jenis sistem
kekebalan tubuh
Berdasarkan cara
mempertahankan penyakit
1. Sistem pertahanan tubuh
non
spesifik
yaitu pertahanan tubuh
yang tidak membedakan
mikrobia satu dengan yang
lain.

2. Sistem pertahanan tubuh


spesifik
yaitu pertahanan tubuh
terhadap patogen tertentu yang
masuk ke dalam tubuh. Sistem
ini bekerja apabila pantogen
telah berhasil melewati sistem
pertahanan tubuh non spesifik.

Berdasarkan mekanisme kerja


1. Kekebalan humoral
kekebalan humoral
melibatkan aktivitas sel B dan
antibodi yang beredar dalam
cairan darah dan limfe. Sel B
plasma akan menghasilkan
antibodi yg mengikat antigen
sehingga makrofag akan

2. kekebalan seluler
kekebalan seluler
melibatkan sel T yang
bertugas menyerang sel
asing atau jaringan tubuh yg
terinfeksi secara langsung.

Berdasarkan cara
memperolehnya
1. kekebalan aktif
a. Kekebalan aktif
alami
b. Kekebalan aktif
buatan
2. kekebalan pasif

Gangguan pada sistem


kekebalan tubuh
Alergi
Alergi atau hipersensivitas adalah
respons imun yang berlebihan
terhadap senyawa yang masuk ke
dalam tubuh. Senyawa tersebut
dinamakan alergen. Alergen dapat
berupa debu, serbuk sari, gigitan
serangga, rambut kucing, dan jenis
makanan tertentu, misalnya udang.

Autoimunitas
Autoimunitas merupakan gangguan
pada sistem kekebalan tubuh saat
antibodi yang diproduksi justru
menyerang sel-sel tubuh sendiri
karena tidak mampu membedakan sel
tubuh sendiri dengan sel asing.
Autoimunitas dapat disebabkan oleh
gagalnya proses pematangan sel T di
kelenjar timus.

Aids
AIDS (Acquired Immuno Deficiency
Syndrome) merupakan kumpulan berbagai
penyakit yang disebabkan oleh melemahnya
sistem kekebalan tubuh. Penyakit ini
disebabkan oleh infeksi HIV (Human
Immunodeficiency Virus)yang menyerang sel T
pembantu yang berfungsi menstimulasi
pembentukan sel B plasma dan jenis sel T
lainnya. Hal ini mengakibatkan berkurangnya
kemampuan tubuh dalam melawan berbagai
kuman penyakit

Cara mempertahankan sistem


kekebalan tubuh

Nutrisi yang sepurna


Olaraga yang sesuai

Kesimpulan
Sistem kekebalan tubuh
(imunitas) adalah sistem
mekanisme pada organisme yang
melindungi tubuh terhadap
pengaruh biologis luar dengan
mengidentifikasi dan membunuh
patogen.
Sistem kekebalan tubuh dapat
diklasifikasikan berdasarkan
a. Cara mempertahankan diri

Anda mungkin juga menyukai