Anda di halaman 1dari 27

PENGENALAN SUCKER ROD PUMP

PADA PT.PERTAMINA EP ASSET 1


LIRIK FIELD RIAU

TUJUAN
Mengetahui dan memahami tentang metode
sucker rod pump.
Mengetahui peralatan pada sucker rod pump.
Memahami fungsi dari peralatan sucker rod
pump.
Mengetahui sitem kerja sucker rod pump di
lapangan.

Sucker Rod Pump merupakan pompa angguk yang di design


untuk memindahkan fluida dari dasar lubang sumur ke
permukaan. Sucker Rod Pump digunakan untuk sumur dengan
laju produksi dari yang sangat rendah (low) sampai menengah
(moderate),

3 JENIS SUCKER ROD PUMP

Conventiona
l
Mark II

Air Balanced

Peralatan Sucker
Rod Pump
Peralatan Atas Permukaan
Peralatan Bawah Permukaan

Peralatan Atas
Permukaan

Setting Posisi Crank Pin


Bearing

Peralatan Bawah
Permukaan

Gas
Anchor
Gas anchor dipasang di bagian
bawah dari pompa
Funsinya:
Untuk memisahkan gas dari
minyak, agar gas tersebut tidak
ikut masuk kedalam pompa,
karena adanya gas akan
mengurangi efisiensi pompa.
Untuk menghindarkan masuknya
pasir atau padatan ke dalam
pompa.

Standing
Valve
Terdapat di bagian bawah
working barrel.
Berfungsi memberi
kesempatan minyak dari
dalam sumur masuk ke
working barrel.
Standing valve tersusun oleh:
Pin puller
Cage top standing valve
Ball and seat
Bushing
Nipple seating
Body lock
Ring seating

Komponen Penyusun
Standing Valve
Pin Puller

Cage top standing valve

Ball and seat

Komponen Penyusun
Standing Valve

Bushing

Nipple seating

Body Lock

Ring seating

Working
Barrel

Tempat dimana plunger dapat bergerak naik turun


sesuai dengan langkah pemompaan.
Komponen penyusun dari working barrel:
kopling tubing bawah nipple extension lower
kopling barrel bawah barrel kopling barrel atas
nipple extension upper kopling tubing atas

Komponen Penyusun
Working Barrel

Kopling
Tubing

Nipple Extension
Lower

Kopling
Barrel

Komponen Penyusun
Working Barrel
Barrel

Nipple Extension Upper

Travelling
Valve

Travelling valve bergerak ke atas dan ke bawah didalam working


barrel menurut gerakan plunger.
Fungsinya :
Mengalirkan atau memindahkan minyak dari working barrel masuk ke
plunger menuju tubing, hal ini terjadi pada saat plunger bergerak ke
bawah (down stroke).
Menghisap minyak dari luar tubing kedalam working barrel pada saat
plunger bergerak ke atas (up stroke).

Komponen Penyusun
Travelling Valve
komponen penyusun dari travelling valve ialah, cage
top (didalamnya terdapat ball and seat) connector
plunger cage close travelling valve plug puller.

Ball and seat


Cage top Travelling Valve

Connector

Komponen Penyusun
Travelling Valve
Cage close travelling valve

Plug
puller

Plung
er
Bagian dari travelling valve
yang terdapat didalam
barrel dan dapat bergerak
naik turun.
Fungsinya sebagai
penghisap minyak dari
formasi masuk ke dalam
barrel yang kemudian
diangkat ke permukaan
melalui tubing.

Tubing

Tubing digunakan untuk tempat mengalirnya minyak


dari dasar sumur ke permukaan setelah minyak
diangkat oleh pompa.

Sucker
Rod

Merupakan batang/rod penghubung


antara plunger dengan peralatan di
permukaan.
Fungsi utamanya adalah melanjutkan
gerak naik turun dari horse head ke
plunger.

Polised
Rod
Tangkai rod yang berada
di luar sumur yang
menghubungkan sucker
rod string dengan carier
bar dan dapat naik turun
didalam stuffing box.

Pony
Rod
Rod yang lebih pendek
panjangnya.
Fungsinya adalah untuk
melengkapi panjang dari
sucker rod, apabila tidak
mencapai panjang yang
dibutuhkan.

Prinsip Kerja Sucker


Rod Pump
Downstroke saat
posisi dari
horsehead bergerak
kebawah atau saat
posisi travelling
valve menurun
Upstroke saat posisi
horsehead bergerak
keatas atau saat
posisi travelling
valve bergerak naik

Problem Pada Sucker


Rod Pump
Ball and seat yang tidak optimal
dalam menutup dan membuka
karena adanya karat pada
permukaan ball.
Putusnya rangkaian sucker rod
karena gesekan yang terjadi.
Plunger setelah sering digunakan
menjadi kurang maksimal
kerjanya, maka perlu penggantian
pada plunger

Kesimpul
an
Sistem kerja dari SRP adalah Gerak Rotasi dari Prime Mover di
ubah menjadi gerak naik turun oleh sitem pitman crank
assembly. Kemudian gerakan naik turun ini oleh horse head
dijadikan gerak lurus naik turun (Angguk) untuk menggerakan
plunger melalui rangkaian rod

Downstroke saat posisi dari horsehead bergerak kebawah


atau saat posisi travelling valve menurun sehingga fluida
formasi naik dari working barrel menuju tubing.
Upstroke saat posisi horsehead bergerak keatas atau saat
posisi travelling valve bergerak naik sehingga fluida formasi
masuk dari formasi menuju working barrel

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai