Anda di halaman 1dari 15

TEMPAT PENDARATAN

DAN LEPAS LANDAS


HELIKOPTER (HELIPORTS)
PERATURAN DIREKTUR JENDERAL PERHUBUNGAN
UDARA
NOMOR: KP 40 TAHUN 2015

STANDAR TEKNIS DAN OPERASI


(MOS 139-II)
PENDAHULUAN
KARAKTERISTIK FISIK
OBSTACLE RESTRICTION
ALAT BANTU VISUAL
PERSONEL DAN FASILITAS PENDUKUNG
PENGOPERASIAN HELIPORT
RESCUE AND FIRE FIGHTING

PENDAHULUAN
UMUM
DEFINISI
PENERAPAN
SISTEM WAKTU
DATA HELIPORT YANG DILAPORKAN KEPADA AIP/AIS DAN
DIMUAT DALAM MANUAL HELIPORT
KOORDINASI PENYELENGGARA HELIPORT
HELIPORT MANUAL

KARAKTERISTIK FISIK (PHYSICAL


CHARACTERISTIC)
SURFACE LEVEL HELIPORT
ELEVATED HELIPORT
HELIDECK
SHIPBOARD HELIPORT

OBSTACLE RESTRICTION
OBSTACLE LIMITATION SURFACE AND SECTOR
SURFACE LEVEL HELIPORT OBSTACLE RESTRICTION
WINCHING AREA - OBSTACLE RESTRICTION
ELEVATED HELIPORT OBSTACLE RESTRICTION
HELIDECK OBSTACLE RESTRICTION
SHIPBOARD HELIPORT OBSTACLE RESTRICTION

ALAT BANTU VISUAL


WIND DIRECTION INDICATOR (WDI
SISTEM PENERANGAN
SURFACE LEVEL HELIPORT
ELEVATED HELIPORT
HELIDECK
SHIPBOARD

PERSONIL DAN FASILITAS


PENDUKUNG PENGOPERASIAN
HELIPORT

PERSONIL HELIPORT
FASILITAS PENDUKUNG PENGOPERASIAN
HELIPORT
PENGOPERASIAN HELIPORT PADA MALAM HARI

RESCUE DAN FIRE FIGHTING


FASILITAS RESCUE DAN FIRE FIGHTING
TINGKATAN PERLINDUNGAN PADA FASILITAS
RESCUE DAN FIRE FIGHTING
RESPONSE TIME

PENDAHULUAN
Manual Standar Teknis dan Operasional
(Manual of Standard) Bagian 139 Volume II
ini berisi standar dan spesifikasi yang
mengatur karakteristik fisik dan obstacle
limitation surface pada heliport beserta
fasilitas dan pelayanan yang tersedia pada
heliport. Spesifikasi dalam Manual Standar
(Manual of Standard) Bagian 139 Volume II
ini tidak membatasi pengoperasian dari
helikopter, dimana ketentuan operasional

PENERAPAN
berlaku di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik
Indonesia
tidak berlaku untuk heliport perairan yang mana TLOF
(Touchown and Lift Off area) berada di atas permukaan
air
Jika terdapat suatu yang tidak diatur di Manual standar
teknis dan operasional volume II ini dapat mengacu
pada Standar Manual Volume I Bandar Udara
mengacu pada spesifikasi helikopter type 1-6 single
main rotor dan untuk helikopter type tandem rotor
hanya bersifat kajian khusus per kasus terutama dalam
standar pemenuhan safety area dan protection area

SINGLE ROTOR

TANDEM ROTOR

SISTEM WAKTU DAN


PELAPORAN
SISTEM WAKTU

Pelaporan dan publikasi waktu operasional heliport menggunakan


standar waktu UTC
PELAPORAN
Data Heliport yang dilaporkan kepada AIP/AIS dimuat dalam
manual heliport
- Titik Referensi Heliport (Heliport Reference Point)
- Elevasi Heliport (Heliport Elevation)
- Dimensi Heliport
- Data Heliport
- Declared Distance

KOORDINASI PENYELENGGARA
HELIPORT
Penyelenggara
heliport
agar
menyampaikan data mentah (raw data)
kepada
Aeronautical
Information
Publication (AIS) untuk publikasi sesuai
dengan ketentuan yang berlaku

REGISTRASI HELIPORT
Register Bandar Udara adalah bandar udara
yang melayani pesawat udara untuk angkutan
udara niaga dengan kapasitas maksimum 30
(tiga puluh) tempat duduk atau dengan berat
maksimum tinggal landas sampai dengan 5.700
(lima ribu tujuh ratus) kilogram untuk angkutan
udara niaga, termasuk tempat pendaratan dan
lepas landas helikopter (heliport/helideck) dan
bandar udara perairan (waterbase), dimana
penyelenggara bandar udara tersebut telah

TUGAS KELOMPOK
TELAAH KEMUDIAN PRESENTASIKAN DALAM BENTUK POWER POINT KP
40 TAHUN 2015
LAPORAN DALAM BENTUK MS. WORD
SETIAP KELOMPOK TERDIRI DARI 3 (TIGA) ORANG
POKOK BAHASAN :
1.KARAKTERISTIK FISIK (2.1 S/D 2.2)
2.KARAKTERISTIK FISIK (2.3 S/D 2.4)
3.OBSTACLE RESTRICTION
4.ALAT BANTU VISUAL (4.1 S/D 4.3)
5.ALAT BANTU VISUAL (4.4 S/D 4.6)
6.PERSONIL DAN FASILITAS PENDUKUNG PENGOPERASIAN HELIPORT
7.RESCUE DAN FIRE FIGHTING
.TUGAS DIKUMPULKAN DAN DIPRESENTASIKAN PADA 20 JANUARI 2017

Anda mungkin juga menyukai