Anda di halaman 1dari 17

Oleh

Dra. Nur Fatkhiyah Hidayati


SMA Al Islam 1 Surakarta

Apa yang dimaksud dengan translasi?


Penerjemahan/suatu

interpretasi pesan genetik dan


membentuk suatu protein

Pesan berupa kodon pada mRNA


Interpreternya adalah tRNA, fungsinya mentransfer
asam-asam amino dari kolam asam amino dalam
sitoplasma ke ribosoma

Tabel Kodon dan Asam Amino yang


Terikat

TIPE-TIPE RNA
Tipe RNA

Fungsi

mRNA

Membawa informasi yg menentukan


urutan aa protein dr DNA ke ribosom

tRNA

Sbg molekul adaptor dalam sintesis


protein, mentranslasi mRNA mjd aa

rRNA

Berperan struktural dan katalitik


dalam ribosom

Bagaimana translasi berlangsung?

RNAd/mRNA meluncur
dari nukleus melekat
pada ribosom.
Kodon-kodon pada RNAd
akan dterjemahkan oleh
RNAt menjadi asamasam amino.
RNAt mempunyai ujung
yang mengandung
antikodon yang akan
melekat pada RNAd dan
ujung lainnya mengikat
asam amino

Tempat
melekat aa

Struktur tRNA :
a) Struktur 2 dimensi tRNA
b)Struktur 3 dimensi tRNA
c) Struktur tRNA yg
disederhanakan

antikodon
a

Antikodon dibaca 3 5
Misal :
Kodon mRNA

: 5 UUC 3

Antikodon tRNA : 3 AAG 5


b

Struktur Ribosom

Terdiri dari unit kecil dan unit


besar
Unit kecil sebagai tempat
melekatnya mRNA/ARNd
Unit besar sebagai tempat
pengikatan tRNA.
Unit besar terdiri atas 3 bagian,
yaitu : E, P dan A
E = tempat keluarnya tRNA yang
tidak memuat asam amino
P = tempat tRNA yang mengikat
asam amino yang sedang
dirangkai
A tempat masuknya tRNA yang
baru

E P A

Struktur Ribosom

INISIASI TRANSLASI
a) Sub unit kecil ribosom
berikatan dg mRNA pada
kodon AUG (kodon start),
tRNA ini membawa aa
metionin (Met).
b) Sub unit besar ribosom
menyatu dg sub unit kecil
ribosom.
tRNA inisiator di P, tempat
A tersedia untuk tRNA dg
aa berikutnya.
Perlu GTP untuk inisiasi

SIKLUS ELONGASI TRANSLASI

Pengenalan kodon : tRNA


aminoasil yg baru datang
terikat pada kodon di
tempat A

E
P

Translokasi :
tRNA di A ditranslokasi ke P
dg membawa mRNA.
Sementara itu tRNA di P
pindah ke E dan dikeluarkan
dari ribosom.

Pembentukan ikatan
peptida: ribosom
mengkatalisis pembentukan
ikatan peptida antar aa pd
polipeptida yg tumbuh

TERMINASI TRANSLASI
1) Saat ribosom mencapai kodon terminasi di mRNA,
tempat A akan menerima protein yg disebut faktor
pelepas sbg pengganti tRNA
2) Faktor pelepas menghidrolisis ikatan antara tRNA
dalam P dan aa terakhir pd polipeptida. Polipeptida
dilepas dari ribosom

Animasi 1

Animasi 2

Animasi 3

Sintesa
Protein 1

Sintesa
Protein 2

Sintesa
Protein 3

Anda mungkin juga menyukai