Anda di halaman 1dari 22

COST MANAGEMENT

Accounting & Control


HansenMowenGuan

Environmental Cost
Management

COPYRIGHT 2009 South-Western Publishing, a division of Cengage Learning. 1


Cengage Learning and South-Western are trademarks used herein under license.
Definisi, Pengukuran, dan
Pengendalian Biaya Lingkungan
Ecoefficiency adalah kemampuan untuk memproduksi
barang dan jasa dengan harga kompetitif yang
memenuhi kebutuhan konsumen sambil mengurangi
dampak negatif terhadap lingkungan, konsumsi
sumberdaya, dan biaya.

Ecoefficency berarti memproduksi lebih banyak produk


dan jasa menggunakan lebih sedikit bahan, energi, air,
dan tanah, dan pada waktu bersamaan meminimalkan
emisi udara, pembuangan limbah cair dan padat, dan
penyebaran zat beracun.

2
Total environmental quality
model
Keadaan ideal adalah tidak terjadi kerusakan lingkungan
(zero damage identik dengan zero defect).
Kerusakan adalah degradasi langsung lingkungan
seperti emisi limbah cair, padat, dan gas ke lingkungan
(pencemaran air dan polusi udara) dan degradasi tidak
langsung lingkungan seperti penggunaan bahan dan
energi secara berlebihan.
Oleh karena itu, biaya lingkungan dapat disebut sebagai
biaya kualitas lingkungan.
Biaya kualitas adalah biaya yang terjadi karena kualitas
lingkungan yang buruk terjadi atau dapat terjadi.

3
Definisi, Pengukuran, dan
Pengendalian Biaya Lingkungan
Biaya lingkungan dikelompokkan ke
dalam empat kategori:
1. prevention costs
2. detection costs
3. internal failure costs
4. external failure costs
Biaya lingkungan eksternal yang direalisasi
Biaya lingkungan eksternal yang belum
direalisasi (biaya sosial)

4
Environmental prevention cost
Biaya aktivitas yang dilakukan untuk mencegah
dihasilkannya pencemar atau limbah yang dapat
menyebabkan kerusakan lingkungan:
Evaluasi dan pemilihan pemasok
Evaluasi dan pemilihan alat pengendali polusi
Perancangan proses
Perancangan produk
Pelaksanaan penilitian lingkungan
Pengauditan risiko lingkungan
Pengembangan sistem manajemen lingkungan
Pendauran ulang produk
Perolehan sertifikasi ISO 14001
5
Environmental detection cost
Biaya aktivitas yang dilakukan untuk
menentukan apakah produk, proses, dan
aktivitas lain dalam organisasi memenuhi
standar lingkungan yang berlaku.
Pengauditan aktivitas lingkungan
Penginspeksian produk dan proses
Pengembangan ukuran kinerja lingkungan
Pengujian pencemaran
Verifikasi kinerja lingkungan pemasok
Pengukuran tingkat pencemaran
6
Environmental internal failure
cost
Biaya aktivitas yang dilakukan karena
pencemar atau limbah yang dihasilkan
tetapi belum dibuang ke lingkungan
Pengoperasian alat pengendalian polusi
Pengolahan dan pembuangan limbah beracun
Pemeliharan peralatan polusi
Lisensi fasilitas untuk memproduksi pencemar
Pendauran ulang limbah

7
Environmental external failure
costs
Biaya aktivitas yang dilakukan setelah
pembuangan pencemar dan limbah ke
lingkungan.
Biaya kegagalan eksternal dibagi menjadi kategori
direalisasi dan belum direalisasi.
Biaya kegagalan eksternal direalisasi adalah yang
terjadi dan dibayar oleh perusahaan.
Biaya kegagalan eksternal yang belum direalisasi
(sosial) ditimbulkan oleh perusahaan tetapi dikeluarkan
dan dibayar oleh pihak-pihak diluar perusahaan.

8
Lanjutan
Biaya sosial diklasifikasi lebih lanjut:
Biaya akibat degradasi lingkungan dan
Biaya akibat dampak buruk pada properti dan kesejahteraan individu
Contoh:
Pembersihan sungai yang tercemar
Pembersihan minyak yang tumpah
Pembersihan tanah yang tercemar
Penyelesaian tuntutan oleh pihak yang dirugikan
Restorasi tanah dalam keadaan semula
Penurunan penjualan karena reputasi lingkungan yang buruk
Penggunaan bahan dan energi yang tidak efisien
Perawatan medis karena udara tercemar (S)
Kehilangan pekerjaan karena pencemaran (S)
Kehilangan danau untuk tempat rekreasi (S)
Kerusakan ekosistem karena pembuangan limbah padat (S)

9
Definisi, Pengukuran, dan
Pengendalian Biaya Lingkungan

10
Definisi, Pengukuran, dan
Pengendalian Biaya Lingkungan

11
Definisi, Pengukuran, dan
Pengendalian Biaya Lingkungan

12
Definisi, Pengukuran, dan
Pengendalian Biaya Lingkungan

continued

13
Definisi, Pengukuran, dan
Pengendalian Biaya Lingkungan

Note: S = societal costs


14
Laporan Biaya Lingkungan
Pelaporan biaya lingkungan penting untuk
perbaikan kinerja lingkungan dan
pengendalian biaya lingkungan.
Pelaporan biaya lingkungan menurut
kategori menyajikan dua informasi penting:
Dampak biaya lingkungan terhadap
profitabilitas perusahaan
Jumlah relatif yang dikeluarkan untuk setiap
kategori
15
Defining, Measuring, and
Controlling Environmental Costs

16
Pengurangan Biaya Lingkungan
Investasi lebih banyak untuk aktivitas
pencegahan dan pendeteksian dapat
menurunkan secara signifikan biaya
kegagalan lingkungan.
Biaya lingkungan paling rendah dicapai
pada zero-damage point.
Solusi yang ecoefficient akan memusatkan
pada pencegahan (pencegahan lebih murah
dari pengobatan)
17
Laporan Keuangan Lingkungan
Selain melaporkan biaya lingkungan,
perusahaan dapat melaporkan
environmental benefits.

Dalam suatu priode ada tiga benefit:


tambahan pendapatan,
current saving, dan
cost avoidance.

18
Environmental Benefits
Tambahan pendapatan dapat diperoleh dari
tindakan lingkungan seperti mendaur ulang
kertas dan peningkatan penjualan karena
peningkatan citra lingkungan
Cost avoidance merupakan penghematan
secara berkelanjutan biaya yang sudah
terjadi pada periode-periode sebelumnya.
Current saving merupakan pengurangan
biaya lingkungan yang dicapai tahun ini.
19
Defining, Measuring, and
Controlling Environmental Costs

20
Defining, Measuring, and
Controlling Environmental Costs

21
COST MANAGEMENT
Accounting & Control
HansenMowenGuan

End Chapter 14

COPYRIGHT 2009 South-Western Publishing, a division of Cengage Learning. 22


Cengage Learning and South-Western are trademarks used herein under license.

Anda mungkin juga menyukai