Anda di halaman 1dari 14

STATISTIK

Juli-Desember 2016
RSUD TARAKAN DKI JAKARTA
Pembimbing: dr. Doddy F.P. Gultom, Sp. OG

Disusun Oleh: Theresia Indriani Prima Chesar


Dea Mindy Sasmita
Metode dan Sumber

Metode statistika deskriptif : bagian dari ilmu


statistika yang mengolah, menyajikan data tanpa
mengambil keputusan untuk populasi
Sumber data : buku registrasi VK, data registrasi
bayi di ruang perinatologi, dan data administrasi
pasien
Rujukan Kasus
Grafik Rujukan Kasus Terbanyak Terbanyak Juli-Desember 2016
30

25

20

15

10

Juli Agustus September Oktober November Desember


Rujukan
Grafik Rujukan Terbanyak RSUD Tarakan Juli-Desember 2016
30

25

20

15

10

Juli Agustus September Oktober November Desember


Rasio Tindakan
Grafik Rasio Tindakan RSUD Tarakan Juli-Desember 2016
70

60

50

40

30

20

10

0
SC Rawat Nifas Partus Spontan Kuret Laparaskopi Histerektomi
Juli Agustus September Oktober November Desember
Usia Ibu
Grafik Usia Ibu RSUD Tarakan Juli-Desember 2016
45

40

35

30

25

20

15

10

0
15-19 20-24 25-29 30-34 35-39 40-44 45-49 50-54 55-60 >60
Juli Agustus September Oktober November Desember
Usia Kehamilan

Grafik Usia Kehamilan RSUD Tarakan Juli-Desember 2016


60

50

40

30

20

10

0
Juli Agustus September Oktober November Desember
Preterm Aterm Posterm
Apgar Score

Grafik Apgar Score RSUD Tarakan Juli-Desember 2016


100
90
80
70
60
50
40
30
20
10
0
Juli Agustus September Oktober November Desember
Menit I6 Menit 1<6 Menit 56 Menit 5<6
Cara Pembayaran

Grafik Perbandingan Cara Pembayaran di RSUD Tarakan


160

140

120

100

80

60

40

20

0
Juli Agustus September Oktober November Desember
JKN Umum Asuransi
Angka Kematian

Grafik Perbandingan Angka Kematian antara Ibu dengan Bayi


14

12

10

0
Juli Agustus September Oktober November Desember
Ibu Bayi

Bayi: Jumlah kematian neonatalitas/jumlah natalitas x 100%


Ibu: Jumlah kematian ibu/jumlah ibu x 100%
analisa

Ibu-ibu dengan usia kehamilan preterm paling banyak dengan jumlah 468 (51,8%) pasien.
Dari 1481 kelahiran, sekitar 1383 bayi (92%) yang bertahan dengan a/s > 6 setelah menit ke-1 dan
setelah menit ke-5
Rentang usia ibu hamil yang datang ke RSUD Tarakan antara bulan Juli - Desember 2016 merupakan
rentang usia ibu yang sudah baik untuk hamil yaitu sebanyak 319 pasien (24,74%)
Rujukan terbanyak dari PKM Kemayoran sekitar 155 pasien (15%)
Dari 1038 kasus, KPD memiliki persentase paling banyak sekitar (14,54%) atau 155 pasien
Salah satu program pemerintah dibidang kesehatan (BPJS) berjalan cukup baik.
Angka tindakan paling banyak berupa SC sekitar 477 pasien (41,9%)
Kekurangan

Berikut beberapa kekurangan dalam hasil pengumpulan data kami:


Data asal rujukan dan diagnosis yang tidak selalu lengkap tertulis dalam buku
registrasi VK
Data tindakan dan luaran ibu tidak lengkap tertulis
Data bayi sehat yang tidak tertulis lengkap di buku registrasi VK
Saran
Memberikan edukasi pada ibu hamil atau ibu yang akan hamil
untuk melakukan ANC (Antenatal care) secara teratur di tempat
pelayanan kesehatan.
Melakukan evaluasi pada puskesmas/RSUK yang sering merujuk
pada bulan Juli-Desember 2016.
Melakukan pendataan profil pasien secara lengkap dan
berkelanjutan.
Karena angka kematian bayi masih tinggi, maka perlu dilakukan
evaluasi ulang penyebab kematian bayi
Perlu dilakukannya pelatihan penanganan emergency kepada RS
dan PKM yang merujuk agar kualitas SDM meningkat.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai