Anda di halaman 1dari 10

KELOMPOK 1

RADIO PENERIMA LANGSUNG


(STRAIGHT)
Adithia Rizki P
Alfayed Gustiawan
Derik Riyanto
Erik Hardiansyah
Fredy Pratama
Kevin Fasha M N
Naufal Luthfi A D
Pengertian Radio straight

Penerima langsung menerima sinyal tanpa


tanpa perubahan besar frekuensi sampai
pada tingkat demodulator. Pada bagian
penguat frekuensi tinggi terdapat penguat
selektif, yang menguatkan sinyal RF dengan
penguatan tertala, jadi menguatkan satu
frekuensi saja dan menolak frekuensi diluar
frekuensi yang ditala.
FUNGSI
1.Bagian Antena
Fungsi antena pada penerima radio adalah untuk menerima/ menangkap
belombang radio yang dipancarkan oleh berbagai stasiun pemancar
2. Bagian Tuning/Pemilih
Bagian tuning sering disebut juga bagian tuner atau penala. Komponen
utamanya adalah lilitan email(kawat tembaga) dan kondensator (L.C).
Fungsi bagian tuning pada penerima radio adalah untuk memilih salah
satu dari sekian banyak gelombang radio (RF= radio frekuensi) yang telah
diterima oleh antena melalui teknik resonansi. (resonansi adalah peristiwa
ikut bergetarnya suatu benda akibat adanya benda lain yang bergetar).
3. Bagian Detektor
Komponen utama pada bagian detector adalah diode.
Fungsi bagian detektor pada penerima radio adalah untuk memisahkan
sinyal informasi( AF= audio frekuensi) dari sinyal pembawanya (RF= radio
frekuensi).
4. Bagian Penguat AF ( audio frekuensi)
Komponen utama pada bagian penguat AF adalah
transistor atau IC.
Funsi bagian penguat AF pada penerima radio
adalah untuk menguatkan sinyal informasi yang
telah dipisahkan oleh bagian detector.
5. Bagian alat suara
Fungsi bagian alat suara pada penerima radio
adalah untuk mengubah sinyal informasi (AF)
menjadi getaran suara yang dapat didengar oleh
telinga manusia.
6. Bagian Sumber Arus
Fungsi bagian sumber arus pada penerima radio
adalah untuk memberi tenaga agar radio dapat
bekerja.
Rangkaian
Diagram Block
Contoh radio penerima straight
Kekurangan

Kekurangan dari penerima ini bahwa penguatan frekuensi


tinggi tergantung pada besarnya frekuensi kerja. Untuk
menerima dari pemancar lain rangkaian resonator dari
penguat frekuensi tinggi harus ditala lagi. Untuk dapat
menerima banyak pemancar dibutuhkan rangkaian
resonator yang banyak pula.
Kelemahan penerima semacam ini adalah mempunyai
selektifitas sinyal yang berdekatan yang buruk, terutama
untuk penelaan pada bidang frekuensi yang lebar , ini
disebabkan oleh faktor Q dari rangkaian tala yang berubah
seiring dengan perubahan frekuensi.
tidak ditemukan dipasaran karena merupakan radio
eksperimen saja
Kelebihan

keuntungan dapat ditala pada beberapa


stasiun pemancar
dapat dipergunakan baik dalam sistem
penerima radio maupun televisi.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai