Anda di halaman 1dari 23

Petunjuk penulisan artikel ilmiah

JURNAL PENELITIAN KESEHATAN


STIKVINCT
• Naskah diketik dengan program
Microsofe Word, huruf times new
roman, ukuran 12 pts, dengan spasi
ganda, pias (ruang pinggir) 3 cm dan
pada kertas ukuran A4. Panjang
maksimum naskah 20 halaman.
Format artikel
Terdiri dari:
– Judul
– Nama penulis
– Abstrak disertai kata kunci
– Pendahuluan
– Metode
– Hasil dan pembahasan
– Simpulan dan saran
– Daftar rujukan.
Judul artikel

• Dalam bahasa Indonesia tidak boleh


lebih dari 14 kata dan 12 kata dalam
bahasa Inggris. Judul dicetak dengan
huruf kapital di tengah.
Penulis artikel
• Nama penulis artikel ditulis ditulis
dibawah judul tanpa gelar akademik,
disertai lembaga asal, alamat serta
alamat email.
• Bila artilel ditulis oleh tim maka nama
institusi dan alamat institusi
dituliskan sesuai nama urutan penulis
(penulis pertama adalah peneliti inti
maka alamat email yang ditulis hanya
penulis pertama).
Abstrak

• Abstrak dan kata kunci ditulis dalam


2 bahasa yaitu Indonesia dan Inggris.
• Abstrak tidak melebihi 200 kata,
• Atas unsur introduction, method,
result, and discus dan kata kunci
ditulis sebanyak 3-5 kata.
PENDAHULUAN

• berisi latar belakang, tujuan


penelitian yang diuraikan secara
narasi.
• Seluruh bagian pendahuluan
dipaparkan dengan panjang 15-20%
dari total panjang artikel.
METODE

• Bagian metode berisi paparan dalam


bentuk paragraf tentang rancangan
penelitian, variebel, populasi,
sampling, sampel, instrumen, tehnik
pengumpulan dan analisis data yang
dilakukan peneliti, dengan panjang
10-15% dari total panjang artikel.
HASIL DAN PEMBAHASAN
Hasil penelitian
• berisi paparan hasil analisis yang
berkaitan dengan pertanyaan penelitian.
Keterangan terhadap tabel/grafik/bagan
tidak mengulang isi tabel tetapi
mendeskripsikan.
• Tabel dan ilustrasi harus diberikan judul
dan keterangan yang cukup, sehingga
tidak tergantung teks.
• Judul tabel ditempatkan diatas tabel,
sedangkan judul gambar ditempatkan di
bawah gambar
Pembahasan
• memaparkan hasil logika
diperolehnya temuan dan mengaitkan
dengan teori atau hasil penelitian
yang relevan. Panjang 40-60% dari
total panjang artikel.
SIMPULAN DAN SARAN

• jawaban atas pertanyaan penelitian


atau berupa intisari hasil
pembahasan.
• Disampaikan dalam paragraf
pendek.
• Saran dikembangkan berdasarkan
temuan penelitian, mengacu pada
tindakan praktis dan penelitian lanjut.
DAFTAR RUJUKAN

• Daftar rujukan hanya memuat sumber-


sumber yang dirujuk dan semua sumber
yang dirujuk harus tercantum dalam daftar
rujukan. Minimal 10 sumber
• Sumber rujukan berupa terbitan 10 tahun
terakhir.
• Perujukan dan pengutipan menggunakan
tehnik rujukan berkurung (nama akhir,
tahun).
• Daftar rujukan ditulis menggunakan
aturan HARDVARD, dan diurutkan
secara alfabetis
Jika dari Buku
1. Nama pengarang
Dibalik, tanpa gelar
2. Tahun penerbitan
3. Judul buku
Tulis judul buku dengan huruf cetak
biasa (tidak tebal) dan miring atau.
Tiap awal kata dicetak huruf besar
Lanjutan

4.Edisi (jika ada): tulis Ed.2, dst


5. Alamat/ kota penerbitan buku
6. Penerbitan
Jika buku dari internet

• 1. Pengarang buku
• 2. Tahun litelature yang di download
• 3. Tulis judul buku (cetak huruf
miring)
• 4. Alamat ………..
• Buku
Supartini, Yupi. 2004. Buku Ajar Konsep
Dasar Keperawatan Anak. Jakarta: EGC.
Artikel dalam jurnal

Nurjanah. 2008. Pola Pasien Melarikan


Diri Dari Institusi Perawatan Psikiatri.
Jurnal Keperawatan, 10 (2): 139-145.
Artikel dalam koran

• Ada nama penulis


Ardini. 25 Mei, 2011. Hipnoterapi Untuk
Persalinan. Merdeka Pos: hal 32
• Tidak ada nama penulis
Jawa Pos. 28 Maret, 2011. Mencegah
Ca Cervik, hlm 21
• Dokumen resmi
Undang-Undang Republik Indonesia
Nomor 2 Tentang Sistem Pendidikan
Nasional. 1990. Jakarta: PT Armas
Duta Jaya
• Makalah Seminar, Lokakarya
Saukah, A. 2011. Kebijakan
Pengembangan Berkala Ilmiah.
Makalah disajikan dalam Lokakarya
Penyuntingan Jurnal Ilmiah,
Universitas Negeri Malang, 24-27
Maret
• Internet
Abidin, Fitri Ariyanti. 2007.
Bermain, Apa Dan Mengapa.
(http://www.cybermq.com/index.
php?auladi/detail/5/7auladi-
7.html. Diakses 20 Januari
2010)
Terima kasih
selamat mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai