Anda di halaman 1dari 9

1.

Aliv Srianissyabella

SIKLUS REFRIGERASI KOMPRESI UAP 2.


3.
Bangun Barguna A
Bayu Hermanto
4. Wegik Wisnu W
Siklus refrigerasi adalah siklus kerja yang mentransfer kalor dari media
bertemperatur rendah ke media bertemperatur tinggi dengan menggunakan kerja dari
luar sistem. Secara prinsip merupakan kebalikan dari siklus mesin kalor (heat
engine).
1-2 : Kompresi
2-3 : Kondensasi
3-4 : Ekspansi
4-1 : Evaporasi
KOMPRESI
- Proses 1 – 2
- Refrigeran ditekan sehingga tekanannya menjadi lebih tinggi sehingga temperatur
jenuhnya menjadi lebih tinggi pada saat masuk kondensor.

Besarnya kompresi yang dilakukan :


Qw = m (h2-h1)
Qw = Daya atau kerja kompresor (kW)
h1 = Entalpi refrigeran saat masuk kompresor (kJ/kg)
h2 = Entalpi refrigeran saat keluar kompresor (kJ/kg)
m = Laju aliran refrigeran pada sistem (kg/s)
KONDENSASI
- Proses 2 – 3
- Uap Refrigeran turun temperaturnya kemudian berubah dari fasa uap ke fasa cair
dengan cara membuang kalor ke lingkungan.
Besarnya kalor yang dibuang :
Qc = m (h2-h3)
Qc = Besarnya kalor yang dibuang (kW)
h2 = Entalpi refrigeran saat masuk kondensor (kJ/kg)
h3 = Entalpi refrigeran saat keluar kondensor (kJ/kg)
m = Laju aliran refrigeran pada sistem (kg/s)
EKSPANSI
- Proses 3 – 4
- Refrigeran berfasa cair akan mengalir menuju pipa kapiler untuk di turunkan
tekanan dan temperaturnya.
Besarnya kalor yang dibuang :
- h3 = h4

h3 = Entalpi refrigeran saat masuk pipa kapiler (kJ/kg)


h4 = Entalpi refrigeran saat keluar pipa kapiler (kJ/kg)
EVAPORASI
- Proses 4 – 1
- Uap Refrigeran yang berfasa campuran akan masuk evaporator dan menyerap
kalor dari produk yang didinginkan yang kemudian refrigeran akan berubah
menjadi fasa gas.
Besarnya kalor yang diserap :
Qe = m (h1- h4)
Qe = Besarnya kalor yang diserap (kW)
h2 = Entalpi refrigeran saat masuk katup ekspansi (kJ/kg)
h3 = Entalpi refrigeran saat keluar evaporator (kJ/kg)
m = Laju aliran refrigeran pada sistem (kg/s)
COP ( COEFFICIENT OF PERFORMANCE )

COP carnot merupakan COP maksimum dari sistem

COP aktual merupakan COP sebenarnya dari sistem

Anda mungkin juga menyukai