Anda di halaman 1dari 16

EXCAVATOR

ALAT GALI
PENDAHULUAN

• Dari materi-materi sebelumnya sudah pernah disinggung


mengenai Excavator (sebagai penggerak utama/prime mover)
yaitu power shovel. Power shovel merupakan bagian dari
excavator dengan sistem penggali arah depan baik itu dengan
kontrol hidrolis maupun dengan kontrol kabel sling.
• Sedangkan excavator yang akan dibahas kali ini adalah
excavator penggali dengan arah ke belakang atau disebut juga
dengan backhoe.
Backhoe
• Backhoe bekerja dengan cara
menggerakan buckt ke arah
bawah kemudian menariknya
menuju badan alat. Dapat
dikatakan bahwa backhoe
menggali material yang berada
di bawah permukaan dimana
alat tsb berada.
Bagian-bagian Backhoe
Backhoe terdiri dari enam bagian utama:
• Struktur atas yang dapat berputar
• Boom
• Lengan (arm)
• Bucket
• Swing ring
• Dan struktur bawah.
Boom, lengan dan bucket digerakkan oleh sistem hidrolis.
Sedangkan struktur bawah adalah penggerak utama yang berupa
roda ban atau crawler.
PERHITUNGAN CYCLE TIME (CT)
• Perhitungan cycle time dari excavator tergantung dari ukuran
alat itu sendiri (ukuran yang kecil mempunyai siklus yang lebih
cepat dibanding dengan yang lebih besar) dan juga tergantung
kepada kondisi kerja. Kondisi kerja yang baik, excavator
mempunyai siklus yang lebih cepat jika dibandingkan dengan
kondisi yang lebih berat.
• Karena banyaknya variable yang dapat mempengaruhi
kemampuan kerja excavator adalah sulit untuk menunjukan
dengan tepat berapa besar cycle time dari excavator tersebut
Cycle time excavator terdiri dari 4 gerakan dasar yaitu:
• Excavating time (digging time)
• Swing time (loaded)
• Dumping time
• Swing time (empty)
RUMUS PRODUKTIVITAS

KB = Kapasitas bucket
Ct = Cycle time (waktu siklus)
FK = Faktor koreksi, terdiri dari:
• efisiensi waktu
• efisiensi kerja
• ketrampilan operator
• bucket factor
• Sedangkan bucket factor tergantung dari jenis
material yang akan digali (dikerjakan). Menurut tabel
dari Komatsu spesifikasinya adalah:
Material Bucket factor
Moist Loan or Sand Clay 1.0 – 1.1
Common Soil 0.9 – 1.0
Sand and Gravel 0.85 – 0.95
Hard Tough Clay (lempung keras) 0.8 – 0.9
Rock Well Blasted 0.6 – 0.75
Rock Poorly Blasted 0.4 – 0.5
Tabel faktor koreksi (S) untuk kedalaman dan
sudut putar
Kedalaman 45⁰ 60⁰ 75⁰ 90⁰ 120⁰ 180⁰
penggalian
(%)
30 1.33 1.26 1.21 1.15 1.08 0.95
50 1.28 1.21 1.16 1.10 1.03 0.91
70 1.16 1.10 1.05 1.00 0.94 0.83
90 1.04 1.00 0.95 0.90 0.85 0.75
Tabel waktu siklus backhoe beroda crawler (menit)
Jenis Material < 0.76 m3 0.94-1.72 m3 > 1.72 m3
Kerikil,pasir, tanah 0.24 0.30 0.40
organik
Tanah biasa, 0.30 0.375 0.50
lempung lunak
Batuan, lempung 0.375 0.462 0.60
keras
CONTOH SOAL

• Tentukan Kapasitas Produksi galian pasir dengan


menggunakan Hydraulic Excavator, PC220, Sudut
Swing 180⁰, Attachment yang digunakan adalah
Standard Bucket dgn waktu siklus 23 menit.
(keterampilan operator 0.85 dan efisiensi kerja 50/60
menit)
PENYELESAIAN

Faktor koreksi terdiri dari:


• efisiensi waktu = 0.83
• ketrampilan operator = 0.85
• bucket factor = 0.85
Maka , 0.83 x 0.85 x 0.85 = 0.60
Soal

• Alat berat backhoe digunakan untuk melakukan


penggalian tanah lempung keras. Alat tersebut
mempunyai kapasitas 1.6 m3. rata-rata kedalaman
penggalian adalah 5.6 m dengan maksimum
kedalaman penggalian adalah 800 cm. sudut putar
alat 75⁰. Berapa produktivitas alat jika efisiensi kerja
50 menit/jam
• Jelaskan bagian2 dari backhoe dan fungsinya !
• Fungsi umum dari alat berat Backhoe
• Metode pengoperasian Backhoe!
Penyelesaian

• faktor koreksi untuk tanah lempung keras 80% (lihat tabel)


• Waktu siklus 0.462 menit
• Persentase kedalaman =5.6 m / 8 m = 0.7 = 70% maka didapat
S = 1.05
• Maka P = 1.6 x 3600 x 1.05 x 0.8 x 0.833 = 9159.97 m3/jam
0.462

Anda mungkin juga menyukai