Anda di halaman 1dari 12

• Penguat (Amplifier) adalah rangkaian komponen elektronika

yang pada umumnya digunakan untuk menguatkan daya.


• Amplifier akan menguatkan signal dari sumber suara menjadi
arus listrik, tegangan, juga dayanya akan menjadi lebih besar di
bagian output
• Besarnya penguatan pada rangkaian amplifier disebut gain.
• Rumus gain tegangan secara umum:

• Rumus gain tegangan dalam satuan desibel (dB):

• Rumus gain tegangan dalam satuan desibel (dB):


• Audio Amplifier adalah sebuah alat yang berfungsi
memperkuat sinyal audio dari sumber-sumber sinyal yang masih
kecil sehingga dapat menggetarkan membran speaker dengan
level tertentu sesuai kebutuhan.
• Rangkaian blok sistem peguat suara
1. Input Sinyal
Input sinyal dapat berasal dari beberapa sumber, antara
lain dari CD/DVD Player, Tape, Radio AM/FM,
Microphone, MP3 Player, Ipod, dll
2. Penguat Awal/Penguat Depan (Pre-amp)
Penguat depan berfungsi sebagai penyangga dan
penyesuai level dari masing-masing sinyal input sebelum
dimasukkan ke pengatur nada
3. Pengatur Nada (Tone Control)/Penguat pengatur
Pengatur nada bertujuan menyamakan (equalize) suara
yang dihasilkan pada speaker agar sesuai dengan
aslinya
4. Penguat Akhir (Power Amplifier)
Penguat Akhir adalah rangkaian penguat daya yang
bertujuan memperkuat sinyal dari pengatur nada agar
bisa menggetarkan membran speaker.
5. Speaker
Speaker berfungsi mengubah sinyal listrik menjadi sinyal
suara. Semakin besar daya sebuah speaker biasanya
semakin besar pula bentuk fisiknya
• Penguat depan merupakan penguat yang menguatkan
tegangan dari sumber sinyal.
• Pada prinsipnya penguat depan memiliki fungsi untuk:
1. Menguatkan tegangan sumber sinyal
2. Menggunakan level sinyal yang berbeda
3. Mengkompensasi cacat linier
4. Mencampur sumber sinyal yang berlainan
• Penguat depan universal yaitu penguat yangdigunakan untuk
menguatkan sumber sinyal dengan tanggapan frekuensi datar
dan yang tidak datar.
• Pada prinsipnya desain pada sebuah penguat terdapat
penguatan terbuka open loop (Vuo) yang besar dengan
jaringan umpan balik negatif.
• umpan balik (UB) negatif merupakan pengembalian sebagian
sinyal output ke sinyal input, karena hal tersebut dapat
membuat penguatan sinyal menjadi menurun
1) Bagian (stage) Input Pre Amplifier
Merupakan sirkuit pertama dari jalur sinyal. Stage ini
berperan sebagai sebuah buffer diantara sirkuit internal pre
amplifier
2) Stage Gain
Bagian ini menyediakan gain dan menguatkan sinyal input.
Disinilah tempat pre amplifier dalam melakukan tugas
menaikkan level sinyal.
3) Stage Output
Merupakan blok sirkuit yang berperan sebagai sebuah buffer
diantara stage gain dan power amplifier
• Mikrophon dinamik menghasilkan tegangan kira-kira hanya 0,5
mV pada tanggapan frekuensi yang datar.
• daerah transfer penguat mikropon mulai dari 4Hz sampai
40kHz.
• Penguatan mikropon akan diperoleh tegangan keluaran
maksimum sebesar 1,4V.
• Pada penguat mikrophon, jaringan umpan balik harus
merupakan menggunakan komponen yang tidak terpengaruh
oleh frekuensi contohnya resistor.
• Pre Amplifier Line Stage
• Phono pre amplifier
• Pre Amplifier Balance dan Unbalanced
• Pre amplifier Full Function
• Pre amplifier Tabung
• Pre amplifier hybrid
• Pre amplifier Digital
• Pre Amp Pasif

Anda mungkin juga menyukai