Anda di halaman 1dari 10

RUMAH ADAT PAPUA

 BENTUK-BENTUK RUMAH ADAT PAPUA


 PEMBAGIAN RUMAH ADAT PAPUA BERDASARKAN
FUNGSI
Macam-macam rumah adat papua

 Honai
 Ebai
 Wamai
 Kariwari
Macam-macam rumah adat papua
HONAI

 Honai merupakan rumah adat Papua


yang menjadi tempat tinggal bagi suku
Dani. Biasanya Honai dihuni oleh laki-
laki dewasa. Honai berasal dari kata
“hun” yang artinya laki-laki dan “ai”
yang berarti rumah.
 Biasanya Honai ditemukan di lembah
dan pegunungan. Dinding rumah ini
terbuat dari kayu dengan atap jerami
yang berbentuk kerucut, sekilas mirip
seperti jamur.
EBAI
 Ebai juga sebagai tempat tinggal
bagi ibu-ibu, anak perempuan
dan anak laki-laki. Namun anak
laki-laki yang telah beranjak
dewasa akan pindah ke Honai.
 Rumah Ebai mirip dengan
honai, namun memiliki ukuran
yang lebih pendek dan kecil.
Berada di samping kanan atau
kiri honai serta pintunya tidak
sejajar dengan pintu utama.
WAMAI WAMAI
 Wamai merupakan tempat yang
digunakan sebagai kandang ternak
peliharaan. Hewan yang biasa
dijadikan ternak oleh suku wilayah
papua misalnya ayam, babi, anjing dan
lain-lainnya.
 Bentuk wamai biasanya persegi tapi
ada pula bentuk lain, sangat fleksibel
tergantung dari besar dan banyaknya
jenis hewan yang dimiliki oleh
masing-masing keluarga.
KARIWARI KARIWARI
 Kariwari merupakan rumah adat
Papua yang dihuni oleh suku Tobati-
Enggros yang tinggal di tepi Danau
Sentani, Jayapura Rumah ini merupakan
rumah khusus bagi laki-laki yang telah
berusia sekitar 12 tahun.
Pakaian Adat Papua Berdasarkan
Pemakainya
 Pakaian Adat Papua – Indonesia
memiliki 34 provinsi yang memiliki ciri
khas masing-masing. Mulai dari adat
istiadat, rumah adat, budaya, kesenian
hingga pakaian adat yang dimiliki oleh
tiap provinsi sangat beragam.
 Namun, ada salah satu provinsi yang
memiliki keunikan serta sisi etnik yang
membuat masyarakat terpukau yaitu
provinsi Papua
Pakaian Adat Papua Berdasarkan
Pemakainya
Koteka, Pakaian Adat Laki-Laki

 Koteka digunakan untuk menutupi


bagian kemaluan laki-laki atau alat
vital. Koteka sendiri mempunyai arti
pakaian dan nama ini digunakan oleh
suku di Pantai
. Rok Rumbai, Pakaian Adat
Perempuan
 Jika laki-laki Papua menggunakan
koteka, berbeda dengan perempuan
Papua. mereka mengenakan rok
rumbai sebagai pakaiannya.
 Namun, pada kenyataannya, rok
rumbai tidak hanya dikenakan oleh
perempuan saja, melainkan dikenakan
pula oleh laki-laki pada acara-acara
tertentu.
RESPON RUMAH ADAT PAPUA
TERHADAP IKLIN TROPIS
Rumah Adat Honai (Papua)
 Pada rumah adat Honai,
terdapat over stek yang dapat
melindungi bangunan dari
teriknya sinar matahari
secara langsung. Bahan-
bahan yang digunakan juga
ramah lingkungan yaitu kayu
dan jerami

Anda mungkin juga menyukai