Anda di halaman 1dari 16

SOSIALISASI P2KB

ONLINE
TIM P2KB IDI CABANG KOTA KENDARI
Latar Belakang
IDI merupakan salah satu stakeholder pelayanan
kesehatan yg turut bertanggung Jawab dalam menjamin
terselenggaranya pelayanan kedokteran
yg bermutu
Dalam pelaksanaannya perlu dibuat

Pedoman Pelaksanaan Program Pengembangan


Pendidikan Keprofesian Berkelanjutan
( Program P2KB )
Program P2KB

 CPD ( Continuing Profesional Development)


 Adalah komitmen seumur hidup dokter
untuk selalu belajar ilmu yg berkembang,
formal atau informal, mengaplikasikannya
secara inovatif diklinik Dan meningkatkan
pemahaman dalam melayani pasien
Program P2KB

 Program seumur hidup


 Resertifikasi untuk mendapatkan Sertifikat kompetensi terbaru
 Sertifikat berlaku 5 tahun
 250 SKP Selama 5 tahun
 Tujuan :
- Meningkatkan mutu layanan
- Menetapkan dan menjaga kompetensi dokter
Program P2KB ONLINE

 Surat edaran PB IDI NO. 008157/PBI/A3/08/2017


Tentang integrasi sistem online resertifikasi Dan
registrasi ulang
 Per 1 January 2018 diberlakukan SISTIM INFORMASI
TERINTEGRASI IDI (SIT-IDI)
.
SIT-IDI

Sebuah skema platform teknologi yg memungkinkan


IDI mengintegrasikan Dan mengkoordinasikan
seluruh proses yg ada di Ikatan Dokter Indonesia
Dalam pengembangannya sistem ini dapat
terintegrasi dengan sistem yg dikembangkan
stakeholder lainnya
FITUR SIT-IDI

 E- KTA
Proses administrasi perpanjangan KTA IDI.
 E- RESERTIFIKASI
Proses administrasi input Dan verifikasi kegiatan P2KB /CPD anggota IDI.
 E- RIPD
Proses administrasi input Dan penertiban rekomendasi ijin praktik dokter.
 E- RIBD
Proses administrasi penertiban rekomendasi ijin belajar termasuk Letter of
Goodstanding (LoG).
 E- VOTE
Fitur yg disiapkan untuk uji coba pemilihan ketua di lingkungan IDI melalui sistem
pemilihan terelektronisasi.
TUJUAN
program P2KB ONLINE
 untuk mentransformasi proses administrasi di
lingkungan IDI yg sebelumnya menggunakan media
dokumen ( hardcopy) menjadi proses administrasi
tanpa kertas (paperless).
 untuk memudahkan dan mempercepat penerbitan
STR serta mensinkronisasi data antara IDI Dan KKI
agar menghasilkan data persebaran dokter yg
valid.
SISTEM ONLINE E- RESERTIFIKASI DAN
REGISTRASI ULANG
Program P2KB ONLINE
 Setiapanggota IDI baik DPP/DSp wajib
aktivasi data anggota
melalui www.idionline.org atau aplikasi
IDImobile yg dapat di download melalui App
Store dan Google Store.
Wajib melakukan pembaharuan (Update)
data Pribadi, data pendidikan(pendidikan
lanjutan ) Dan data praktik.
 Wajibmengurus e-resertikasi P2KB online,
6 bulan sebelum masa berlaku STR berakhir.
 Wajib melunasi iuran anggota IDI.
P2KB IDI Online untuk mendapatkan sertifikat
kompetensi/e- resertifikasi
Pastikan account IDI online telah aktif
Data dokumen telah ter upload di bagian “DATA DOKUMEN” ( STR lama, Serkom lama, ijazah ,KTP dll)
Lengkapi/Isi bagian “DATA P2KB” lalu “INPUT KEGIATAN” Dan upload bukti dokumen
Jika sudah >250 SKP, silahkan menghubungi verifikator Tim P2KB IDI cab.kota kendari untuk di
lakukan verifikasi secara online
Pembayaran Iuran anggota melalui Bendahara IDI Cab.kota kendari, Scan bukti bayar asli Dan upload
di bagian “ DATA IURAN”
Pembayaran P2KB:
PB IDI PUSAT biaya RP. 150.000 transfer melalui rek. PB IDI BNI CABANG MENTENG NO. REK
0314526120
IDI CAB. KOTA KENDARI Biaya RP. 130.000 melalui bendahara IDI Cab.kota kendari
IDI Wilayah Sulawesi tenggara biaya RP.20.000 melalui bendahara IDI wilayah Sulawesi tenggara
Scan Bersama bukti bayar asli Dan upload di bagian “DATA IURAN”
P2KB IDI Online untuk mendapatkan sertifikat
kompetensi/e- resertifikasi

 Jika sudah di verifikasi oleh P2KB PB IDI PUSAT, e-sertifikat kompetensi


terbaru akan dikirim lewat email pemohon Dan sertifikat kompetensi terbaru
akan dikirim ke IDI cabang.
 Print E-Serkom terbaru untuk dilampirkan ke KKI saat pengurusan STR
 Setelah mendapat Nomor sertifkat kompetensi terbaru lanjutkan Registrasi
Ulang di www.kki.go.id
Registrasi Ulang di KKI untuk mendapat
STR
 Registrasi online www.kki.go.id untuk mendapat account
 Pilih “ REGISTRASI ULANG” lanjutkan tahap mengisi data ( isi nomor Serkom
terbaru)
 Upload Dan lengkapi berkas yg diminta :
- File Scan STR LAMA
- File Scan E-Serkom terbaru ( yg didapat dari proses resertifikasi p2kb online)
- File Scan surat keterangan sehat yg dikeluarkan oleh sekretariat IDI Cab.kota
kendari
- File Scan KTP
- File Scan pas foto 4x6 background merah
Registrasi Ulang di KKI untuk mendapat
STR
 Lanjutkan sampai keluar kode billing pembayaran KKI yg akan dikirim via
email sebesar RP. 300.000,-
 Lakukan pembayaran KKI sesuai Nomor kode billing dari KKI melalui BANK,
ATM DAN M-BANKING
 Log in kembali untuk konfirmasi pembayaran KKI
 Cetak form 1 c dari Isi data permohonan Registrasi ulang Dan di tandatangani
 Kirim semua berkas melalui Kantor pos
 Cek status pengurusan STR di website kki.go.id
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai