Anda di halaman 1dari 13

PERISTIWA SETELAH HARI KIAMAT

1. Yaumul Barzah/Alam Kubur


yaitu hari penantian manusia di alam kubur (barzah) setelah
mereka mati. Alam Barzah adalah alam yang menjadi batas atau
perantara alam dunia dan alam akhirat. Di alam inilah manusia
menunggu Hari Kebangkitan.

2. Yaumul Ba'ats/Hari Kenbangkitan


merupakan hari kebangkitan semua manusia yang telah
meninggal dunia. Setelah alam semesta ini mengalami
kehancuran total, Malaikat Israfil meniup kembali sangkakala
untuk kedua kalinya.
Manusia dihidupkan kembali dari kematian seperti sedia kala,
meskipun mereka wafat dalam keadaan terpotong-potong
tubuhnya atau hancur, namun mereka akan dihidupkan kembali
dengan keadaan yang sempurna.
‫‪Firman Allah dalam surah yasin ayat 78-79 :‬‬

‫ت نول نمو ك هن متهمم صفي بههروةج همنشيينندةة نوصإمن تهصصبمههمم نحنسن نةة‬ ‫أ نيمن ننما تن ه‬
‫كوهنوا يهمدصرك هك ههم ال منممو ه‬
‫ينهقوهلوا نهصذصه صممن صعن مصد الل ينصه نوصإمن تهصصبمههمم نس صييئنةة ينهقوهلوا نهصذصه صممن صعن مصدنك هقمل ك ه ي ةل‬
‫كاهدونن ينمفنقههونن نحصديثثا‪ (٧٨)   ‬نما أ ننصابننك‬ ‫صممن صعن مصد الل ينصه نفنماصل نههؤلصء ال منقموصم ل ين ن‬
‫صممن نحنسن نةة نفصمنن الل ينصه نونما أ ننصابننك صممن نس صييئنةة نفصممن ن نمفصسنك نوأ نمرنسل مننانك صلل ينناصس‬
‫‪ -‬نرهسول نوك ننفى صبالل ينصه نشصهيثدا‪(٧٩)   ‬‬

‫‪Artinya :"Dan dia membuat perumpamaan bagi kami dan dia lupa‬‬
‫‪kepada kejadian-kejadian nya, ia berkata,'Siapakah yang dapat‬‬
‫'?‪menghidupkan tulang belulang yang telah hancur luluh‬‬
‫‪Katakanlah, 'Ia akan dihidupkan oleh Tuhan yang‬‬
‫‪menciptakannya kali pertama. Dan dia mengetahui tentang‬‬
‫)‪segala makhluk" (QS Yasin :78-79‬‬
3. Yaumul Mahsyar/padang Mahsyar/Hari Dikumpulkan
adalah hari dikumpulkannya manusia setelah dibangkitkan dari alam
kubur, untuk menunggu pengadilan dari Allah SWT. Keadaan manusia
dalam penantian ini sangat melelahkan. Matahari seolah-olah berada di
atas ubun-ubun sehingga mereka mengalami kepanasan dan tidak dapat
berlindung, kecuali bagi orang yang beriman dan beramal saleh. Mereka
akan mendapat syafaat atau pertolongan dari Allah Swt.

Firman Allah dalam surah Al- Kahfi ayat 47:

Artinya: “Dan (ingatlah) akan hari (yang ketika itu) Kami perjalankan
gunung-gunung dan kamu akan melihat bumi itu datar dan Kami
kumpulkan seluruh manusia, dan tidak Kami tinggalkan seorang pun dari
mereka..” (QS Al Kahfi [18]: 47 )
4.Yaumul Hisab/Hari Perhitungan Amal
adalah hari perhitungan amal perbuatan manusia selama selama
hidup di dunia. Dimana manusia diperiksa dan diperhitungkan
setiap amal perbuatannya satu persatu, baik yang buruk maupun
yang baik, dari yang terkecil sampai yang terbesar yang tak akan
telewatkan satupun.
Firman Allah Swt. Dalam surah al-Mujadilah ayat 6 :

‫ت نولرللنكاَرفرريِنن‬ ‫ت اللرذيِنن رملن نقلبلررهلم نونقلد أنلننزللنناَ آنيِاَ ت‬


‫ت نبيَيِنناَ ت‬ ‫إرلن اللرذيِنن كيِنحاَددونن ل ن‬
‫ا نونركسونلكه ككربكتوا نكنماَ ككرب ن‬
(٥) ‫ب كمرهيِنن‬ ‫ نعنذا ن‬-

Artinya :"pada hari ketika mereka di bangkitkan Allah semuanya,


lalu diberitakan kepada mereka apa yang telah mereka kerjakan.
Allah mengumpulkan (mencatat) amal perbuatan itu, padahal
mereka telah melupakannya, Dan Allah maha menyaksikan segala
sesuatu"
5. Yaumul Mizan
Mizan merupakan timbangan amal yang dapat
mengukur dan menimbang setiap amal perbuatan
manusia baik yang kecil maupun yang besar, berat
maupun yang ringan, bahkan niat manusia pun dapat
ditimbangnya.Jadi, Yaumul Mizan adalah penimbangan
amal perbuatan manusia setelah diperhitungkan baik
buruknya selama hidup di dunia.
Firman Allah Swt. Dalam surah Al- Anbiya ayat 47 :

Artinya: “Kami akan memasang timbangan yang tepat pada hari


kiamat, maka tiadalah dirugikan seseorang barang sedikit pun.
Dan jika (amalan itu) hanya seberat biji sawi pun pasti Kami
mendatangkan (pahala) nya. Dan cukuplah Kami sebagai pembuat
perhitungan.”(QS Al Anbiyaa [21]:47)
6. Yaumul jaza (Pembalasan)

Dimana manusia diberi balasan yang setimpal sesuai dengan amal


perbuatannya. Kemudian, mereka meniti jembatan (sirat) yang
merupakan jembatan menuju surga yang terbentang diatas Neraka
jahanam. Bagi orang yang beriman dan banyak beramal saleh, ia akan
mudah melewatinya untuk menuju surga. Adapun bagi orang yang
kafir dan banyak melakukan kesalahan ia akan terpeleset dan jatuh
ke dalamnya. Seperti Hadist "Dibentangkan sebuah titian di antara
punggung dua tepi neraka jahanam, Aku (Nabi Muhammad) dan
umatkulah yang mula-mula meyeberang (HR Imam Muslim).
7.Surga atau Neraka

A. Surga

Surga adalah tempat mulia yang Allah sediakan untuk orang-


orang bertaqwa pada hari kiamat nanti. Di dalamnya terdapat apa
saja yang diinginkan oleh jiwa dan disenangi oleh mata
memandang, kenikmatannya tidak pernah dilihat mata, tidak
pernah didengar telinga dan tidak pernah terdetik di hati manusia.
Kenikmatannya tidak akan pernah habis dan punah. Mereka
akan kekal dalam kenikmatan tersebut tanpa ada hentinya.
Firman Allah Swt. Dalam surah Al- Bayyinah ayat 8 :

Artinya:“Balasan mereka di sisi Tuhan mereka ialah surga ‘Adn yang


mengalir di bawahnya sungai-sungai; mereka kekal di dalamnya
selama-lamanya. Allah ridha terhadap mereka dan merekapun ridha
kepada-Nya. Yang demikian itu adalah (balasan) bagi orang yang
takut kepada Tuhannya” (QS.Al-Bayyinah [98]:8)
B. Neraka

Neraka adalah tempat adzab atau siksaan yang Allah sediakan untuk
orang-orang kafir dan yang berbuat maksiat. Di dalamnya terdapat
berbagai macam siksaan dan beragam hukuman. Penjaganya malaikat
yang sangat kasar dan keras. Orang-orang kafir akan kekal di
dalamnya, makanan mereka Zaqqum (sebuah pohon dalam neraka,
buahnya sangat pahit dan busuk baunya), dan minuman mereka hamim
(air panas yang mendidih), api dunia ini hanya merupakan satu bagian
dari tujuh puluh bagian dari panasnya api Jahannam, api Jahannam
lebih panas enam puluh sembilan kali dari api dunia dimana setiap
bagiannya sama panasnya dengan api dunia atau lebih.
LOGO

Firman Allah Swt. Dalam surah Al- Ahzab ayat 64-65 :

‫ صإ ينن الل يننه ل ننعنن ال م ن‬-


‫كاصفصرينن نوأ ن ن‬
(٦٤)     ‫ع ي ند ل نههمم نسصعيثرا‬

(٦٥)        ‫خالصصدينن صفينها أ نبنثدا ل ينصجهدونن نولص ي ثيا نول ن نصصيثرا‬


‫ ن‬-
Artinya:“Sesungguhya Allah melaknati orang-orang kafir dan
menyediakan bagi mereka api yang menyala-nyala (neraka), mereka
kekal di dalamnya selama-lamanya.” (QS.Al-Ahzab [33]:64-65)

Anda mungkin juga menyukai