Anda di halaman 1dari 8

PEMERIKSAAN UNTUK

MENEGAKKAN DIAGNOSA
Hemoroid
Ida Lailatul Hasanah
201210330311051
 Diagnosis hemoroid ditegakkan berdasarkan
anamnesis keluhan klinis dari hemoroid
berdasarkan klasifikasi hemoroid ( derajad 1
sampai derajat 4) dan pemeriksaan anoskopi/
kolonoakopi.( Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam Jilid I
Edisi V halaman 92 )
DIAGNOSIS HEMOROID

 Diagnosis hemoroid dapat dilakukan dengan


melakukan:
a. Anamnesis.
b. Pemeriksaan fisik.
c. Pemeriksaan penunjang.
ANAMNESIS
 Pada anamnesis biasanya didapati bahwa pasien
menemukan adanya darah segar pada saat buang air
besar. Selain itu pasien juga akan mengeluhkan adanya
gatal-gatal pada daerah anus. Pada derajat II hemoroid
internal pasien akan merasakan adanya masa pada anus
dan hal ini membuatnya tak nyaman. Pasien akan
mengeluhkan nyeri pada hemoroid derajat IV yang telah
mengalami trombosis (Canan, 2002).
ANAMNESA
 Identitas
 Darah saat defekasi

 Warna darah

 Keluarnya darah bagaimana

 Saat defekasi terasa sakit atau tidak

 Ada benjolan pada anus

 Gatal di sekitar anus


PEMERIKSAAN FISIK
 Konjungtiva anemis
 Inspeksi perianal
Pada stadium 3 dan 4 mudah terlihat dan pada
stadium 2 akan terlihat prolaps ketika disuruh
mengedan.
 RT  Teraba massa di jam 3,7, dan 11

colok dubur diperlukan untuk menyingkirkan


kemungkinan karsinoma rektum
( Buku Ajar Ilmu Bedah Edisi Revisi, hal 911 )
PEMERIKSAAN PENUNJANG

 Anoskopi
Anoskopi dilakukan untuk menilai mukosa
rektal dan mengevaluasi tingkat pembesaran
hemoroid (Halverson, 2007).
 Utk melihat hemoroid interna yang tidak menonjol ke luar.
Anoskopi dimasukkan dan diputar untuk melihat keempat
kuadran.Hemoroid interna terlihat sebagai struktur
vaskuler yang menonjol ke dalam lumen. Apabila
penderita diminta mengejan sedikit maka ukuran
hemoroid akan membesar dan penonjolan atau prolaps
akan lebih nyata. ( Buku Ajar Ilmu Bedah Edisi Revisi, hal
911 )
 Proktosigmoidoskopi
Memastikan bahwa keluhan bkn disebabkan oleh
proses radang atau proses keganasan di tingkat
yang lebih tinggi. ( Buku Ajar Ilmu Bedah Edisi
Revisi, hal 911 )

Anda mungkin juga menyukai