Anda di halaman 1dari 6

BIOGRAFI AFFANDI

Kelompok 6
• Affandi lahir pada tahun 1907 di Cirebon, Jawa Barat dengan nama lengkap Affandi Koesoema,
ayahnya bernama Raden Koesoema.
• Affandi bersekolah di HIS, MULO, dan AMS yang memiliki merupakab sekolah tinggi pada masa
kolonial Belanda.
• Affandi pernah menjadi guru dan pernah bekerja menjadi tukang sobek karcis dan pembuat gambar
reklame di salah satu gedung bioskop di Bandung.
• Affandi juga mendapatkan beasiswa kuliah di Santiniketan-India. Ketika tiba disana Affandi
ditolak karena dipandang tidak memerlukan pendidikan melukis lagi. Akhirnya biaya beasiswa
yang diterima digunakan untuk mengadakan pameran keliling negri India.
• Dia juga bergabung dalam organisasi-organisasi, salah satunya yaitu Kelompok Lima Bandung
yang merupakan kelompok 5 pelukis di Bandung yang tergabung dalam kelompok tersebut adalah:
Hendra Gunawan, Barli, Sudarso, Wahdi, dan Affandi.
• Pada tahun 1943, Affandi mengadakan pameran tunggal pertama di “Gedung Poetra Djakarta”
pada masa kependudukan Jepang.
ALIRAN AFFANDI
• Karya lukis Affandi dikenal baik di Asia, Eropa maupun
Amerika. Dalam perjalanan karyanya ia dikenal sebagai
seorang pelukis yang menganut aliran ekspresionisme.
• Ekspresionisme adalah aliran yang menganggap seni
merupakan sesuatu yang keluar dari diri seniman dan
bukan dari peniruan alam dunia.
• Contohnya: Lukisan “Potret Diri” Oleh Affandi.
• Lukisan ini meletakkan fokusnya pada wajah sosok laki-
laki tua yaitu, dirinya sendiri. Lukisan ini
menggambarkan sang seniman dalam suasana hati
emosional. Subjeknya adalah cerminan dirinya yang
sudah tua tetapi tumpahan cat dalam lukisan ini masih
menunjukkan gairah estetis yang membara pada masa
tuanya.
LUKISAN AFFANDI YANG TERJUAL DENGAN HARGA
MAHAL
Andong/Horse Cart (1969) seharga US Colosseum Roma seharga US$ 414.382
$ 320.150 (Rp. 4,34 miliar) (Rp. 5,59 miliar)
MUSEUM AFFANDI
• Affandi memiliki sebuah
museum yang diresmikan oleh
Prof. Dr. Fuad Hassan. Museum
ini menyimpan hasil karya lukis
Affandi.
• Museum ini didirikqn pada tahun
1973 di Yogyakarta, Indonesia.
AKHIR HAYAT AFFANDI
• Affandi meninggal dunia pada 23 Mei
1990.
• Salah satu koleksi terakhirnya yang
dipamerkan pada ulang tahun ke 80
adalah sebuah karya seekor ayam
jantan yang mati karena
dipertarungkan pada sabung ayam.
Lukisan itu berbunyi “1987,Mati”.
Karya tersebut menimbulkan banyak
penafsiran karena, kondisi kesehatan
Affandi saat itu.

Anda mungkin juga menyukai