Anda di halaman 1dari 5

Hasil praktikum telur dan asam cuka

NAMA KELOMPOK:
Almania Nandawati 18041344001
Zaidatun Na’imah 18041344004
Alif Musdalifah 18041344016
Karina Sheilah N.F. 18041344019
Dannis Indra K. 18041344026
Li’anatus Sukma W. 18041344030
Rumusan masalah hipotesis
• Air cuka berpengaruh terhadap
• Bagaimana pengaruh kadar asam keringanan dan kelunakan telur
cuka terhadap cangkang telur ayam
ayam ? • Semakin besar kadar asam cuka
yang diberikan kepada cangkang
• Apakah kadar larutan cuka telur ayam,maka cangkang telur
berpengaruh terhadap ayam tersebut akan cepat
keringanan/ketebalan serta mengapung(menjadi ringan) dan
kelunakan cangkang telur ayam? menjadi lunak.
variabel
1. Variabel Manipulasi :
Banyak kadar larutan cuka.
2. Variabel Respon :
Kelunakan Cangkang Telur
Ayam.
3. Variable Kontrol : Durasi
Perendapan Telur Ayam
hasil

sebelum sesudah
Kesimpulan
• Air cuka berpengaruh terhadap kelunakan
serta keringanan cangkang telur ayam, dan
semakin banyak kadar cuka yang diberikan
pada telur, maka cangkang telus tersebut cepat
mengapung dan menjadi lunak. Dan setelah
dibedakan, telur yang sudah direndam pada
larutan dengan kadar cuka lebih besar maka
cangkang telurnya juga lebih kenyal daripada
telur yang diredam pada larutan dengan kadar
cuka lebih rendah.

Anda mungkin juga menyukai