Anda di halaman 1dari 15

ASPEK ABSORPSI DALAM OPTIMALISASI

PENGOBATAN

KELOMPOK 1
NUR RAHMA RUMATA
MASYUDI MANSUR
MUH DANIAL FAJRI
SIRAJUL FIRDAUS
NASIB OBAT DALAM DARAH
Aspek Absorpsi Obat:

• Rute pemberian obat


• Sifat membran sel
• Perjalanan obat melintasi
membran sel
RUTE PARENTERAL
Bioavailabilitasnya : Absopsi obat sistemik lengkap
(100%) (IV, inf.IV), Laju bioavailabilitas dianggap
seketika (IV), Laju absorpsi obat dikendalikan oleh
laju infus (inf.IV), absorpsi cepat dari larutan aqueous
dan lambat dari larutan nonaqueous (minyak) (IM),
absorpsi segera dari larutan aqueous (SC)

Pharmacokinetic and pharmacodynamic modelling of intravenous, intramuscular and subcutaneous buprenorphine in conscious cats,
Paulo VM SteagallCorrespondence information about the author Paulo VM SteagallEmail the author Paulo VM Steagall
, Ludovic Pelligand, , Tatiana Giordano, , Christophe Auberger, , John W Sear, , Stelio PL Luna, , Polly M Taylor
RUTE ENTERAL

Bioavailabilitasnya :
absorpsinya cepat dari obat
larut lipid (bukal dan SL),
umumnya absorpsi lebih
lambat dibandingkan dengan
injeksi IV bolus atau IM (PO),
RUTE LAIN
Transdermal: absorpsi lambat,
laju dapat berbeda, tipe dasar
krim atau salep mempengaruhi
pelepasan dan absorpsi obat
Inhalasi dan intranasal: Absorpsi
cepat, Total dosis terabsorpsi
beda
SIFAT MEMBRAN SEL
Membran sel merupakan struktur utama dalam sel,
mengililingi keseluruhan sel (membran plasma) dan
bertindak sebagai pembatas antara sel dan cairan
interstisial
Secara fungsional membran sel merupakan partisi
semipermiabel yang bertindak sebagai sawar
selektif untuk lintasan molekul
Pada umumnya membran sel memiliki ketebalan 70-
100 A
Tersusun atas fosfolipid dalam bentuk dua lapis yang
terpisahkan dengan gugus karbohidrat dan protein
PENEMBUSAN MEMBRAN SEL
Zat yg dapat menembus membrane sel: Zat yg tidak dapat menembus membrane
sel
Air
Molekul yang bermuatan besar
Beberapa molekul bermuatan kecil
Molekul besar seperti protein
Molekul larut lemak
Obat yang terikat pada protein
TEORI TENTANG SIFAT MEMBRAN PLASMA
Teori dua lapis lipid (Davson dan Danielli 1952), menjelaskan pengamatan bahwa obat larut
lemak cenderung menembus membran sel dari pada molekul polar
Model fluid mosaic (singer dan nicolson 1972), menjelaskan difusi transeluler dari molekul
polar. Menurut model ini, membran sel terdiri atas protein globular yang yang tertanam
dalam suatu matriks cairan dinamik (dinamik fluid), lipid bilayer. Protein ini memberikan suatu
jalur transpor selektif dari molekul polar tertentu dan ion bermuatan melalui sawar lipid.
Berdasarkan pada penelitian transport membran kapiler disimpulkan pada membran
terdapat dua tipe pori kira-kira 10 nm dan 50-70 nm (Pratt dan Taylor, 1990). Pori-pori kecil
ini memberi suatu kanal dimana air, ion-ion dan obat-obat terlarut seperti urea dapat
bergerak melintasi membran
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai