Anda di halaman 1dari 12

Betakaroten

Pakan Ikan
Guppy
Manajemen Ikan Hias & Akuaskap
KELOMPOK 7
SAFIRA EVANI ZANDRA 26020117130083

BRILLY ELFAYUGA RHESANDA 26020117140071

ANNISA FIRDAUS NOVIYANTI 26020117140074

MUHAMMAD GILANG RIZKI 26020117140078

ALBANY ULIL ALBAAB 26020117140080


POKOK BAHASAN

METODE PEMBERIAN PENGARUH


PAKAN BETAKAROTEN

WADAH BUDIDAYA
SUMBER BETAKAROTEN KUALITAS AIR
IKAN GUPPY

Guppy adalah jenis ikan hias air tawar yang seing disebut juga millionfish, gepi
(Betawi), cethul atau cithul (jawa) yang dialam bebas biasa ditemukan di parit-parit
atau selokan

Suku poecilidae yang berukuran kecil. Jantan dan betina dewasa mudah dibedakan
dari ukuran dan bentuk tubuhnya maupun dari warnanya. Panjang betina antara 4-6
cm, sedang kan jantannya , sekitar 2 -3 cm.
PERBEDAAN IKAN GUPPY

JANTAN MARS

• Ramping & lincah • Tubuh besar

• Kepala lebih besar • Warna tidak menarik&sederhana

• Warna indah & sirip cerah • Ekor tidak lebar

• Sirip punggung lebih panjang • Melahirkan & bertelur


PERBEDAAN IKAN GUPPY

JANTAN BETINA
• Tubuh besar
• Ramping & lincah

• Kepala lebih besar • Warna tidak


menarik&sederhana
• Warna indah & sirip cerah
• Ekor tidak lebar
• Sirip punggung lebih panjang
• Melahirkan & bertelur
PERKEMBANG
BIAKAN
Ikan guppy termasuk jenis Livebearers dan disebut Millionfish (Beranak
Seribu) siklus hidup menuju kedewasaan hanya 1-2 bulan

guppy jantan mengeluarkan sperma dan guppy betina memiliki kemampuan


untuk menyimpan sperma, sehingga dapat hamil berulang kali dengan hanya
satu kali kawin.

Guppy betina melahirkan antara 5 sampai 100 burayak

Kehamilan ikan ini berkisar antara 21-30 hari (rata-rata 28 hari) dengan
suhu berkisar 27 C
SUMBER BETAKAROTEN

Beta-karoten dikenal sebagai vitamin A. Karotenoid adalah pigmen berwarna kuning,


oranye dan oranye kemerahan yang terlarut dalam lipida meliputi kelompok hidrokarbon
yang disebut karoten dan derivat oksigenasinya xantofil. (Pardosi et al., 2016).

BUAH&SAYUR SPIRULINA UDANG


wortel dapat dimanfaatkan Spirulina platensis untuk Karotenoid lutein merupakan
sebagai bahan pewarna pakan meningkatkan kualitas ikan hias karotenoid yang terdapat pada
alami ikan. Warna oranye tua terutama terhadap fenotipe ekstrak bunga marigold dan udang
pada wortel menandakan warnanya. Ikan hias air tawar yang sebagai sumber pigmen dalam
kandungan beta karoten yang diberi pakan spirulina warna ikan membentuk warna merah.
tinggi hias menjadi lebih berkilau

(Khairyah et al., 2010) (Utomo et al.,2006). (Satyani dan Slamet 1997)


METODE PEMBERIAN PAKAN BETAKAROTEN

Hewan akuatik tidak dapat mensintesis karotenoid dalam tubuhnya dan harus mendapatkan pigmen ini dari pakan.

Menurut (Amiruddin, 2013), wortel yang sebelumya telah disiapkan dijadikan tepung dengan cara:

1. Diiris tipis
2. Dikeringkan dengan menggunakan oven
3. Ditumbuk
Tepung wortel dicampurkan dalam pakan sebanyak 5% dari bobot pakan (Pardosi et al., 2016) merupakan nilai paling
efektif untuk perubahan warna pada tubuh ikan guppy. Pakan diberikan pada ikan dengan cara 2 kali sehari yaitu pagi dan
sore atau dengan cara ad libitum (Nurlina dan Zulfikar, 2016) hingga terjadi perubahan warna pada ikan guppy.
PENGARUH BETAKAROTEN TERHADAP IKAN GUPPY

Memperbaiki dan
meningkatkan kulitas Menjaga kesehatan Menambah pigmen
warna merah pada kulit tubuh ikan karena (kromatofor) pada
tubuh dan kesehatan antioksidan alami lapisan epidermis kulit
mata ikan terkuat ikan
Wadah & Kualitas Air
Pemeliharaan ikan guppy dilakukan di akuaskap yang kedaannya sama dengan habitat aslinya.
Ikan guppy merupakan ikan hias yang membutuhkan air bersih untuk menjaga keindahan warna
kulitnya. Komponen yang harus ada dalam pembuatan aquascape meliputi peralatan CO2,
pupuk akuarium, pasir, pencahayaan, filter air , aerasi , tumbuhan air.

Ada tiga faktor utama yang dapat memengaruhi penampilan warna yaitu:
1. Lingkungan baik (stresikan)
2. Kondisi nutrisi pakan
3. Ekspresi gen pengatur pigmentasi.

Menurut Agus et al. 2010, kisaran parameter kualitas air untuk ikan hias (guppy) yaitu suhu air
yang baik 24– 30C, besarnya pH air 6,5 -7,2 dan kandungan oksigen terlarut yang baik di atas 4
ppm.
TERIMAKASIH!

ADA PERTANYAAN?

Anda mungkin juga menyukai