Anda di halaman 1dari 27

SAINS BANGUNAN DAN UTILITAS 2

SISTEM KEAMANAN
DAN KOMUNIKASI
BANGUNAN
ANGGOTA KELOMPOK

I MADE MAHOTTAMA ARYANANDA (1705521011)


I MADE AGUS PARTA KUSUMA (1705521026)
I GEDE URIP ARI WIBAWA (1705521037)
IDA BAGUS EKA PUTRA DARSANA (1705521039)
I MADE BAGASKARA (1705521043)
I WAYAN WAHYU SAMBU ARDIKA PUTRA (1705521046)
KEAMANAN
Kata “Keamanan” merupakan kata sifat “aman” yang
berasal dari arti kata security, dimana memiliki arti bebas dari
bahaya. Pengertian keamanan terkait untuk menghindari
penyerangan, terorisme, sabotase, dan tindakan kriminal
(seperti pencurian, atau perampokan). Jika dikaitkan dengan
bangunan, keamanan bangunan adalah kondisi bebas dari
resiko yang berkaitan dengan nyawa manusia di dalamnya dan
asset bangunan yang di dalam bangunan oleh akibat adanya
pihak ketiga yang ikut campur seperti tindakan kriminal.
ANCAMAN KEAMANAN
Adapun ancaman keamanan antara lain :
• Ancaman manusia meliputi
agresor/penyerang dan taktik agresor.
• Ancaman alam meliputi bencana alam dan
fenomena alam lainnya.
APLIKASI
BANGUNAN GEDUNG YANG TERKAIT DENGAN
STANDAR DAN PERSYARATAN TERSEBUT ADALAH
SEBAGAI BERIKUT:
A BANGUNAN REAL ESTATE, SEPERTI BANGUNAN KANTOR, KONDOMINIUM,
SELD STORAGE FACILITY.

B. BANGUNAN PUBLIC ASSEMBLY, SEPERTI CONVENTION CENTER, KEBUN


BINATANG, PERPUSTAKAAN

C. RUANG PUBLIC ASSEMBLY, SEPERTI PARADES, FESTIVAL, RALLIES D.


BANGUNAN PUBLIC ASSEMBLY, SEPERTI STADIUMS DAN ARENA
E. BANGUNAN HUNIAN MASSAL, SEPERTI HOTEL, APARTEMEN, DAN
CONFERENCE
CENTER

F.BANGUNAN PERTEMUAN, PERTUNJUKAN DAN HIBURAN (PERFORMANCE


VENUES), SEPERTI TEATER, GEDUNG KONSER, AUDITORIUM DAN AMPITEATER.

G. BANGUNAN PERDAGANGAN DAN RETAIL, SEPERTI SHOPPING MALLS, RETAIL


CENTER H. BANGUNAN PELAYANAN KESEHATAN, SEPERTI RUMAH SAKIT, CHILD
CARE CENTRE
I. NURSING HOMES

J. RESIDENTIAL BUILDING
Prinsip Umum Desain Aman
Tindak Kriminal

• Keamanan Tapak Terkait Hubungan


dengan Sekitarnya, Bangunan dengan
rancangan yang buruk dapat mengurangi
kualitas bangunan umum dan ruang
publiknya, hal ini dikarenakan dapat • Landscape
menghambat pergerakan pejalan kaki
dan kendaraan, dapt mengurangi lingkungan yang terawat secara
karakter lingkungan, perdagangan dan berkala memungkinkan terjadinya
vitalitas. tindak keriminal sangat minim.
ZONASI FUNGSI
DAN FASILITAS

• Zona 3 yang termasuk ke dalam zona ini adalah


area dengan akses karyawan dan partner
Terdapat pembagian zona mitigasi perusahaan
berdasarkan resiko keamanan • Zona 4 yang termasuk ke dalam zona ini adalah
yang disebut dengan layering of area dengan akses lebih terbatas untuk karyawan
security zones antara lain : dengan verifikasi kartu identitas (access card).
• Zona 5 yang termasuk ke dalam zona ini adalah
• Zona 1 Yang termasuk ke dalam zona
area dengan akses yang sangat terbatas untuk
ini adalah area dengan akses public
• Zona 2 adalah area dengan akses karyawan dengan kepentingan tertentu
karyawan dan partner perusahaan menggunakan access card.
yang tidak boleh dimasuki publik.
AKSESBILITAS
Keamanan dapat dilakukan dengan beberapa sistem, baik sistem aktif maupun sistem pasif, yaitu:
a. Sistem keamanan passive (passive security)
b. Sistem keamanan aktif ,cek dan re-cek
sistem keamanan passive yaitu perlindungan yang berasal dari fisik bangunan , adapun jenisnya antara
lain :
• Jumlah instalasi pintu gerbang dan jalan masuk ke perimeter
• Pada setiap pintu akses diberi tanda/rambu (sign) yang jelas
• Penggunaan jasa petugas penjaga keamanan pada pintu akses masukkeluar perimeter
• Pos pengontrol pintu akses
• Menyediakan daerah berhenti bagi kendaraan
• Menyediakan tempat berputar bagi kendaraan (turnover area)
• Menyediakan sebuah sistem kontrol seperti pemberian tanda/sticker
• Pos pengontrol pintu akses harus selalu diawasi 24 jam
• Pos pengontrol pintu akses harus memenuhi persyaratan Konstruksi beton bertulang, Steelplating,
Kaca anti peluru , Dua lapis kantung pasir , Dibuat secara komersial .
Merupakan proses pengiriman
dan penerimaan pesan atau Pengertian Komunikasi
informasi antara dua individu atau Menurut Ahli
lebih dengan efektif sehingga • Onong Uchjana Effendy
dapat dipahami dengan mudah. Komunikasi adalah proses
Istilah komunikasi dalam bahasa penyampaian pesan oleh

KOMUNIKASI
inggris disebut communication, seseorang kepada orang
yang berasal dari kata lain untuk memberitahu,
communication atau communis mengubah sikap, pendapat,
yang memiliki arti sama atau sama atau perilaku, baik secara
yang memiliki makna pengertian lisan (langsung) ataupun
bersama. Dalam Kamus Besar tidak langsung (melalui
Bahasa Indonesia, pengertian media).
komunikasi adalah pengiriman dan
penerimaan pesan atau berita dari
dua orang atau lebih agar pesan
yang dimaksud dapat dipahami.
FUNGSI KOMUNIKASI
KOMUNIKASI SOSIAL
KOMUNIKASI
RITUAL
Komunikasi rutual Fungsi komunikasi sebagai komunikasi
bertujuan untuk komitmen sosial setidaknya mengisyaratkan bahwa
mereka kepada tradisi komunikasi penting untuk membangun
keluarga, komunitas, suku, STEP 1 konsep diri kita, aktualisasi-diri, untuk
bangsa, negara, ideology, kelangsungan hidup, untuk memperoleh
atau agama mereka. STEP 2 kebahagiaan, terhindar dari tekanan dan
ketegangan

KOMUNIKASI STEP 4
KOMUNIKASI
INSTRUMENTAL
Komunikasi instrumental mempunyai STEP 3 EKSPRESIF
beberapa tujuan umum: Komunikasi ekspresif tidak otomatis
menginformasikan, mengajak, mengubah bertujuan mempengaruhi orang lain,
sikap dan keyakinan, dan mengubah namun dapat dilakukan sejauh
perilaku atau menggerakan tindakan, dan komunikasi tersebut menjadi instrument
juga menghibur. untuk menyampaikan perasaan-perasaan
(emosi) kita.
SISTEM KOMUNIKASI
Sistem komunikasi dalam bangunan gedung menyesuaikan perkembangan
kebutuhan masyarakat akan fasilitas komunikasi untuk menunjang kinerja dan
pelayanan sesuai fungsi bangunan.

Media Audio dan Audio-


Visual
A Media Audio
Media Audio (media dengar)
adalah media yang isi
pesannya hanya diterima
melalui indera pendengaran
Jenis-jenis Media Audio
antara lain:
Radio, Kaset Audio, tape
recorder, teler, speaker, dll.
MEDIA AUDIO VISUAL
Media audio visual adalah media yang
mempunyai unsur suara gambar.Jenis media ini
mempunyai kemampuan yang lebih baik, karena
meliputi kedua jenis media yaitu Media Audio
dan Media Visual.
Jenis-jenis Media Audio antara lain:
CCTV, Televisi, Proyektor,dll
SISTEM
PERLINDUNGAN A. Akses Kontrol
memungkinkan pemilik bangunan dan
PENGAMANAN properti untuk melakukan lebih dari sekedar
BANGUNAN mengontrol masuk ke daerah yang diproteksi.
TERHADAP TINDAK Sistem ini juga dapat membuat catatan history
atau informasi secara elektronik mengenai siapa
KRIMINAL saja yang masuk ke dalam ruangan yang sudah
diproteksi.
CCTV (CLOSED CIRCUIT
TELEVISION)
CCTV (Closed Circuit Television) adalah suatu alat yang berfungsi untuk memonitor suatu ruangan melalui layar
televisi/monitor, yang menampilkan gambar dari rekaman kamera yang dipasang di setiap sudut ruangan
(biasanya tersembunyi) yangDalam system ini, peralatan yang diperlukan adalah:
- Kamera,Monitor televise, Kabel koaxial, Timelaps video recorder, dan
- Ruangan sekuriti; ruangan yang dipasangi monitor-monitor dan dilengkapi fasilitas AC, toilet serta
penerangan tersendiri diinginkan oleh bagian keamanan
Beberapa istilah-istilah yang biasa digunakan dalam sistem perangkat keamanan
khususnya CCTV dan ruang penyimpananya:
Bit rate
Bit rate adalah jumlah rata-rata nilai bit yang diperlukan data video atau audio untuk menghasilkan suara atau
tampilan dalam satu detik.
Data rate
Data rate adalah ukuran kecepatan bit data dalam proses transmisi, dihitung dalam bit per detik.
JENIS-JENIS
KAMERA CCTV
• Dome Kamera CCTV
Sesuai dengan namanya Dome Camera berbentuk
seperti kubah. Designnya yang simple menjadikannya
jenis. kamera yang paling popular dan sering digunakan
dalam pemasangan CCTV, karena kamera ini relatif
sangat mudah untuk dipasang
• Box Kamera CCTV
Jenis kamera cctv ini lebih baik digunakan untuk
pengamatan jarak jauh dan ditempatkan pada bidang
vertikal.
• Infra Red Kamera CCTV
Tingkat pencahayaan yang kurang di malam hari
menyebabkan perlunya pemasangan kamera yang
menggunakan Infra Red.
JENIS-JENIS
KAMERA CCTV
• Wireless CCTV Kamera
Dikenal dengan Ip Cam, terdiri dari berbagai macam bentuk
dan ukuran, ada yang menggunakan baterai atau pun tidak
terkoneksi secara langsung dengan internet, sehingga anda
.
dapat melihat secara realtime yang anda awasi.
• Bullet Kamera CCTV
Jenis kamera CCTV bullet ini adalah unit dinding-mount atau
langit-langit yang biasanya dirancang untuk penggunaan
dalam ruangan, tetapi juga dapat mengisi beberapa aplikasi
luar ruangan.
• Convert CCTV Kamera
kamera ini merupakan kamera CCTV yang dimaksudkan untuk
penggunaan yang tersembunyi, agar orang-orang tidak
mengetahui keberadaan kamera tersebut. Bentuknya
bermacam-macam, ada yang seperti smoke detector, jam
dinding, lampu, bahkan pemancar air.
SISTEM ALARM PADA
BANGUNAN
Pengertian Sistem Alarm
Alarm secara umum dapat didefinisikan
sebagai bunyi peringatan atau
pemberitahuan. Dalam istilah jaringan,
alarm dapat juga didefinisikan sebagai
pesan berisi pemberitahuan ketika terjadi
penurunan atau kegagalan dalam
penyampaian sinyal komunikasi data
ataupun ada peralatan yang mengalami
kerusakan (penurunan kinerja).
Penggunaan CCTV (closed circuit
television) dan alat detektor logam pun
saat ini telah menjadi bagian dari sistem
alarm keamanan pada bangunan gedung.
Layout Peletakkan Utilitas Sistem Perlindungan
Pengamanan Bangunan TERHADAP Tindak
Kriminal

Layout Penempatan Fingerprint Access


Control

Penempatan alat fingerprint access


control biasanya banyak ditemui di
beberapa bagunan perkantoran yang
diletakkan di depan ruangan sebagai
access masuk karyawan ruangan
tersebut.
LAYOUT PENEMPATAN
CCTV
Lorem ipsum dolor
sit amet,
Berikut adalah contoh penempatan
CCTV yang terdapat pada bangunan
rusunawa pekerja milik pemerintah
Lorem ipsum dolor
DKI Jakarta: sit amet,

Lrem ipsum dolor


sit amet,

LANTAI 1
Lorem ipsum dolor
sit amet,

LANTAI 2
SISTEM KOMUNIKASI PADA
BANGUNAN
Telepon
Telepon secara konvensional adalah untuk
komunikasi suara, namun demikian telah
banyak telepon yang difungsikan untuk
komunikasi data.

Antena
Fungsi antena adalah untuk
mengubah sinyal listrik
menjadi sinyal
elektromagnetik, lalu
meradiasikannya (pelepasan
energy elektromagnetik ke
udara/ ruang bebas).

GPRS
GPRS
Komponen GPRS
1.GGSN (Gateway GPRS Support Node): gerbang
penghubung jaringan GPRS ke jaringan
2.SGSN (Serving GPRS Support Node): gerbang
penghubung jaringan BSS/BTS ke jaringan GPRS.
3. PCU : komponen di level BSS yang
menghubungkan terminal ke jaringan GPRS

Cara Kerja Komponen GPRS


SGSN bertugas :
Mengirim paket ke Mobile Station (MS) dalam satu area.
Mengirim sejumlah pertanyaan ke HLR untuk memperoleh
profile data pelanggan GPRS (management mobility).
Mendeteksi MS-GPRS yang baru dalam suatu area servis yang
menjadi tanggung jawabnya (location management)
SGSN dihubungkan ke BSS pada GSM dengan koneksi Frame
Relay melalui PCU (Packet Control Unit) di dalam BSC.
GGSN bertugas :
Sebagai interface ke jaringan IP external seperti : public internet
atau mobile service provider.
Meng-update informasi routing dari PDU ( Protokol Data Units )
SISTEM OTOMASI
BANGUNAN
• TELEKOMUNIKASI
LAN
Salah satu segmen industri komunikasi yang tumbuh
dengan pesat sejak tahun
1989-an adalah Jaringan Komputer Lokal (LAN = Local
Area Network). Jaringan komputer lokal
menghubungkan peralatan yang terbatas pada area
geografi yang kecil.Jarak yang sebenarnya dapat
dicapai LAN tergantung pada implementasi tertentu.
LAN menjangkau area lokal yang telah ditentukan,
seperti ruang kantor, satu bangunan atau sekelompok
bangunan.
SISTEM OTOMASI
BANGUNAN
Metropolitan Area Network (MAN)

Metropolitan Area Network atau disingkat


dengan MAN adalah suatu jaringan dalam suatu
kota dengan transfer data berkecepatan tinggi,
yang menghubungkan berbagai lokasi seperti
kampus, perkantoran, pemerintahan, dan
sebagainya
SISTEM OTOMASI
BANGUNAN
Wide Area Network (WAN)

WAN adalah singkatan dari Wide Area Network


yang berarti Jaringan Area Luas,
berupa jaringan komputer yang mencakup area
besar seperti antar negara atau bahkan benua,
atau dapat didefinisikan juga sebagai jaringan
komputer yang membutuhkan router dan saluran
komunikasi publik.
SISTEM OTOMASI
BANGUNAN
Internet

Sebenarnya terdapat banyak


jaringan didunia ini, seringkali
menggunakan
perangkat keras dan perangkat
lunak yang berbeda-beda. Orang
yang terhubung ke jaringan sering
berharap untuk bisa
berkomunikasi dengan orang lain
yang terhubung ke jaringan lainnya
SISTEM OTOMASI
BANGUNAN
. Peer-to-peer
Peer artinya rekan sekerja. Peer-to-peer
network adalah jaringan komputer yang
terdiri dari beberapa komputer (biasanya
tidak lebih dari 10 komputer dengan 1-2
printer).
PERANGKAT LAN

Server
Stasiun (Station)
Kartu Jaringan
Kabel dan Konektor
Hub
Bridge
Switch
Router
SUKSMA

Anda mungkin juga menyukai