Anda di halaman 1dari 4

LITERASI SAINS

Dosen Pengampu: Dr. Yenni Kurniawati.,M.Si

Ayulia Esaputri
11717201520
Pengertian Literasi Sains
Dikutip dari buku karangan
(Toharuddin Uus dkk, 2011)
Literasi sains berasal dari
gabungan 2 kata latin yaitu
Literarus = pendidikan dan
Scienta = pengetahuan.
Literasi sains menurut PISA (2010)
adalah kemampuan menggunakan
pengetahuan ilmiah,
mengidentifikasi pertanyaan dan
menarik kesimpulan berdasarkan
bukti-bukti terhadap alam akibat
aktivitas adanya manusia.
Kegunaan Literasi Sains
1. Menurut Suhendra Yusuf (2003) literasi sains
penting oleh siswa karena berguna untuk
memahami lingkungan hidup, masalah-masalah
lain yang dihadapi oleh masyarakat modern yang
sangat bergantung pada teknologi dan kemajuan
serta perkembangan ilmu pengetahuan.
2. Literasi sains mampu memberi kontribusi bagi
kehidupan sosial.
3. Untuk memperbaiki pengambilan keputusan
ditingkat masyarakat maupun individu.
4. Meningkatkan kesadaran yang berhubungan
dengan isu-isu lingkungan teknologi dan
kehidupan guna meningkatkan wawasan sains.
Kenapa Literasi Sains Menjadi
Trend Penelitian Abad 21?
Karena, pesatnya
perkembangan abad 21
mengharuskan manusia
bekerja keras menyesuaikan
Karena
diri pada segala aspek
pendidikan sains
kehidupan. Salah satu kunci
memiliki peranan
suskses menyikapi rintangan
penting dalam
abad 21 yaitu “melek sains”
mempersiapkan
atau science literacy sebab
individu memasuki
individu yang melek sains ini
dunia modern.
harus memanfaatkan
informasi ilmiah yang
dimilikinya untuk mengatasi

Anda mungkin juga menyukai