Anda di halaman 1dari 17

Teori Akuntansi : Akuntansi Syariah

Disusun Oleh:

Nyimas Nisrina Mahirah (01031381823129)

Manisa Agustina (01031381823134)

Renanda Aguilera (01031381823159)

Gretasya Sachio Rhisha (01031381823178)

Riska Pitaloka (01031381823184)

Nabila Rohani (01031381823188)


Secara Etimologi
• Dalam Bahasa Inggris : • Berdasarkan Al-quran
Accounting QS. Al Isra (17 : 12)
• Dalam Bahasa Arab : “… bilangan tahun-tahun dan
Muhasabah, Hasabah, hasiba perhitungan…”
yang QS. Al Thalaq (65 : 8)
Artinya : menimbang, “… maka kami hisab penduduk
memperhitungkan, mengkalkulasi, negeri itu dengan hisab…”
mendatang, atau menghisab QS. Al Insyiqaq (84 : 8)
“…maka dia akan diperiksa
dengan pemeriksaan yang
mudah…”
Pengertian Akuntansi Syariah
Kegiatan identifikasi, klarifikasi, pendataan dan pelaporan melalui
proses perhitungan dan terkait dengan transaksi keuangan sebagai bahan
informasi dalam mengambil keputusan ekonomi berdasarkan prinsip akad-
akad Syariah, yaitu tidak mengandung:

Zhulum
Riba Maysir (judi)
(kezaliman)

dan
Barang yang Gharar
membahayak
diharamkan (penipuan)
an
Prinsip-prinsip yang dibangun dalam akuntansi Syariah

Amanah Misdaqiah Diqqah

Adil dan
Tauqit Tibyan
Netral
Amanah Melakukan perhitungan dan neraca keuangan seseorang harus bersifat
amanah dalam penyampaian informasinya

Sesuai dengan realitas, jadi informasi yang disampaikan dalam


Misdaqiah
laporan keuangan harus realitas

Diqqah Cermat, sempurna harus di sajikan dalam laporan akuntansi syariah


Tauqit Penjadwalan yang tepat, menggunakan periode akuntansi yang sesuai

Adil dan Kita tidak terbebani oleh apapun dalam penyusunan laporan keuangan
Netral berdasarkan prinsip akuntansi Syariah

Tibyan Transparansi, semua yang ada dalam kegiatan transaksi usaha


tersebut harus di laporkan secara transparan
Dasar hukum akuntansi syariah
• Al-Quran :

QS. Al-Baqarah (2 : 282) QS. Al Syura (42 : 181 : 182)

“sempurnakanlah takaran dan


“ hai orang-orang yang beriman,
janganlah kamu termasuk orang-orang
apabila kamu bermuamalah tidak
yang merugikan”
secara tunai untuk waktu yang
ditentukan, hendaklah kamu
“dan timbanglah dengan timbangan
menuliskannya…..”
yang lurus”
Pendapat ulama

Kaidah Fiqih
Ibnu Abidin berkata, catatan atau
pembukuanseorang agen dan kasir bisa
menjadi bukti berdasarkan kebiasaan Pada dasarnya segala bentuk Muamalah
yang berlaku. boleh dilakukan sepanjang tidak ada
dalil yang mengharamkannya
Imam Syafi”I berkata, siapa yang mau
pelajari saat atau perhitungan, luaslah
pikirannya.
Tujuan-Tujuan Akuntansi Syariah

Hifzul Amwal (memelihara uang)


Dapat membantu dalam mengambil
keputusan
Menentukan hasil-hasil usaha yang
dizakatkan
Menentukan dan menghitung hak-hak
kawan yang berserikat
Menentukan imbalan, balasan atau
sanksi
Prinsip 1. Pertanggung jawaban (Accountability)
Akuntan Dalam akuntansi Syariah pertanggung
si jawaban bukan hanya kepada pemegang
Syariah 2. Prinsip, Keadilan
saham pegawai, pemerintah , dll,
melainkan ada jugaSyariah
Bahwa akuntansi pertanggung jawaban
yang disajikan
kepada Allah, SWT.
harus adil tidak berpaling kepada siapa
3. Prinsip
pun, Kebenaran
dan tidak ada tekanan
Mempertangungjawabkan laporan
keuangannya dengan data yang benar.
Konsep Akuntansi Syariah

• Ketaatan pada hukum Syariah


• Melaporkan dengan akurat
• Terkait pada keadilan
• Mempromosikan dan menilai efisiensi kepemimpinan
• Penentuan laba rugi yang tepat
• Perubahan dalam praktek akuntansi
Hirarki Konsep Akuntansi Syariah

LEMBAGA
PERUSAHAAN

INPUT OUTPUT
MELAKUKAN KEGIATAN BISNIS TRANSAKSI LAPORAN
HARUS SESUAI SYARIAH

KEGIATAN DICATAT KEGIATAN DICATAT


(ACCOUNTING) (ACCOUNTING)

PRINSIP-PRINSIP AKUNTANSI
+
PENEKANAN PADA : KEADILAN,
KEBENARAN, PENEGAKAN SYARIAH
Pemikiran teori dan konsep akuntansi syariah

Gambling dan Karim Dr. Scott


(Harahap,1992) (Harahap, 1993,1995)

Menarik hipotesis karena Islam


Menurut beliau dalam penyajian laporan
memiliki Syariah yang dipatuhi semua
keuangan, akuntan harus memperhatikan
umatnya maka wajarlah bahwa masyarakat
semua pihak (user) dan memperlakukannya
memiliki Lembaga keuangan dan
secara adil dan benar. Dan memberikan data
akuntansinya yang disahkan melalui
yang akurat jangan menimbulkan salah Tafsir
pembuktian sendiri sesuai dengan landasan
dan Jangan pula bias.
agama.
Sofyan syafri Harahap
(1991)

Menyimpulkan bahwa nilai-nilai islam ada dalam akuntansi dan akuntansi


ada dalam struktur hokum Muamalat Islam. Menurutnya keduanya
mengacu pada kebenaran kendatipun kadar kualitas dan dimensi dan Bobot
penanggungjawabbannya bisa berbeda, dan juga Penekanan pada aspek
tanggung jawab dari aspek pengambilan keputusan berbeda.
Teori Akuntansi Syariah
Tahun 1994 di Adelaide, Australia = Internasional Conference
Topiknya adalah Accountability : Our Challenge
Salah satu artikel yang menjawab topic ini adalah tulisan

Prof. Lee D. Parker dengan judul here’s to an Accountable future

“laporan keuangan bertujuan memberikan informasi yang berguna untuk menilai


kemampuan manajemen menggunakan kekayaan perusahaan secara efektif
(accountability) dalam mencapai tujuan utama perusahaan”
Fenomena Konvergensi memunculkan akuntansi lainnya :

Akuntansi sosial ekonomi


(akuntansi Akuntansi pertambahan
Akuntansi karyawan
pertanggungjawaban social nilai
dan akuntansi lingkungan)

Akuntansi sumberdaya
manusia Akuntansi Perbankan
(semua tren di atas belum Syariah (PSAK 31
masuk dalam system
akuntansi kapitalis terutama dan 59)
dalam standar yang berlaku)
PSAK 59 VS PSAK 101-110
PSAK 59 ( Khusus Perbankan Syariah ) PSAK 101-110 ( Entitas Syariah & Non-syariah
)
Pendahuluan
• kerangka dasar penyususnan pelaporan laporan
- Tujuan keuangan syariah
- Ruang Lingkup • PSAK 101 penyajian laporan keuangan syariah
Pengakuan/pengukuran • PSAK 102 akuntansi murabahah
• PSAK 103 akuntansi salam
Mudh, musy, murab, salam, istishna, ijarah,
• PSAK 104 akuntansi istishna
wadi'ah, qardh, sharf
• PSAK 105 akuntansi mudharabah
Penyajian LK
• PSAK 106 akuntansi musyarakah
Neraca, L/R, AK, dana investasi terikat, ZIS,
• PSAK 107 akuntansi ijarah
laporan qard
• PSAK 108 akuntansi penyelesaian utang piutang
murabahah bermasalah
• PSAK 109 akuntansi ZIS
• PSAK 110 akuntansi sukuk

Anda mungkin juga menyukai