Anda di halaman 1dari 14

UKURAN MORTALITAS

DALAM EPIDEMIOLOGI
Morbiditas
MORTALITAS
• Mortalitas  angka kematian

• Mortalitas merupakan jumlah


penduduk yang meninggal dunia dalam
waktu tertentu dalam setiap seribu
penduduk.
UKURAN MORTALITAS
• Cruth Death Rate (Angka Kematian Kasar)
Adalah banyaknya kematian pada suatu tahun tertentu
dibagi dengan jumlah penduduk pertengahan tahun, biasa
dinyatakan untuk 1000 orang

CDR disebut kasar karena tidak memperhitungkan


tentang usia, jenis kelamin, atau variabel lain

Jumlah kematian total pada


th X
CDR = X k (1000)
Jumlah penduduk
pertengahan tahun X
• CDR menggambarkan angka kematian
yang sebenarnya (menurut umur dan
komposisi populasi) diobservasi di dalam
populasi dan ini merupakan titik tolak
penentuan selanjutnya angka
standarisasi (adjust rate)
• Penting memisahkan 2 faktor (umur dan
komposisi populasi) untuk melakukan
perbandingan antara kelompok-kelompok
populasi.
UKURAN MORTALITAS
• Age Specific Death Rate (Angka Kematian
menurut Umur)
Jml kematian menurut kelompok
umur ttt

ASDR = Xk
Jumlah penduduk kelompok
usia ttt

Perhitungan ASDR penting  adanya pengaruh efek yang berasal dari


umur terhadap kematian
Contoh
• Angka kematian per 1000 orang
menurut umur dan ras di kota “x” pada
tahun 2018.
Ras Semua 1 th 1-4 5-17 18-44 45-65 65>
umur
Putih 15.2 13.5 0.6 0.4 1.5 10.7 59.7

Hitam 9.8 22.6 1.0 0.5 3.6 18.8 61.1


UKURAN MORTALITAS
• Cause Specific Death Rate (Angka Kematian
Menurut Penyebabnya
Jml kematian karena penyebab
tertentu

CSDR = Xk
Total kematian pada waktu
yang sama

CSDR  Angka kematian untuk kondisi tertentu.


UKURAN MORTALITAS
• Case Fatality Rate
Menunjukkan seberapa fatalkah suatu
penyakit dapat menimbulkan kematian

Jumlah kematian akibat


penyakit X
CFR= Xk
Jumlah kasus terdiagnosa
pyk X pd wkt yg sama

Ukuran ini menggambarkan probabilitas untuk mati akibat penyakit


tertentu, atau kemampuan suatu penyakit untuk menyebabkan
penderitanya meninggal.
Contoh Soal
1. Pada 2013, jumlah penduduk di Sleman
adalah 200.000 jiwa. Dalam periode 1
tahun telah terjadi kematian sebanyak
600 orang. Tentukan angka kematian
kasarnya di daerah tersebut.
2. Pada tahun 2014 jumlah penduduk Kota
Jogja sebanyak 2.000.000 jiwa. Dari
jumlah tersebut persentase kelompok
penduduk yang berusia 55–59 tahun
adalah 5%. Dalam kelompok usia tersebut
telah terjadi kematian sebanyak 400
orang. Tentukan ASDR kota jogja!
1
• Jawab:
CDR = (600/200.000) x 1000 = 3 orang
tiap seribu penduduk

• Jadi dalam setiap seribu penduduk di


daerah Sleman pada tahun 2013 telah
terjadi kematian sebanyak 3 orang.
2
• Jawab:
ASDR (55-59) = {400/(2.000.000 x 5%)} x
1.000
ASDR (55-59) = {400/100.000} x 1.000
ASDR (55-59) = 4 orang

• Jadi pada tahun 2014, jumlah penduduk


Jogja yang meninggal dunia pada
kelompok usia 55–59 tahun adalah 4 orang
setiap 1.000 penduduk
Any Question??

Anda mungkin juga menyukai