Anda di halaman 1dari 8

WWTP

(Waste Water Treatment


Plant)

Dibuat oleh: Adam Subarkah


SOP
SOP ANALISIS SOP
PENGERTIAN SOP WWTP KESELAMATAN
AIR WWTP PELANGGARAN
KERJA
PENGERTIAN
 WWTP merupakan sebuah proses yang mengolah air buangan yang sudah
tidak bisa dipakai lagi untuk dapat dikembalikan ke siklus air di lingkungan
sekitar sehingga dapat digunakan kembali sebagai air baku. Jika limbah
yang diolah dapat langsung digunakan sebagai air bersih disebut
reklamasi air (Water Reclamation). Pengolhan yang digunakan meliputi
beberapa metode dalam sebuah infrastruktur sistem yang terintegrasi
yang disebut Instalasi Pengolahan Limbah.
 Limbah yang diola meliputi:
1. Blowdown boiler
2. Coal yard
3. Toilet
4. Netralizing pond
SOP WWTP
 Langkah kerja :
1. Breaving untuk pembagian kerja
2. Menginput data DCS WWTP
3. Patrol area WWTP untuk mengidentifikasi kerusakan dan kekurangan bahan

4. Jika ada kerusakan, segera membuat permeat untuk mengACC pekerjan untuk
diajukan ke S2P

5. Jika ada kekurangan bahan misalnya chemical segera diisi ulang tanpa
menggunakan permeat
SOP Analisi Air WWTP
 Penganalisisan air WWTP dilakukan pukul 08.00 dan pukul 14.00. sebelum
menganalisa air WWTP , terlebih dahulu mengambil air reusing pond
sebagai sempel dan air demin sebgai Blank.
 Berikut merupakan prosedur analisa air WWTP

Cu •Blank (10 ml air demin+Cu-3+Cu-1+Cu-2 s/d 3 mnt)

(Teembaga) •Sempel (10 ml air demin+Cu-1+Cu-2 s/d 3 mnt)

Fe •Blank (air sempel 10 ml)


•Sempel (10 ml air sempel+Fe-H s/d 3 mnt)
(besi)
Zn •Blank (sempel air 10 ml+ 2n-5) 10 ml
•Sempel (10 ml + 2n-6 (0,5ml) lalu shake 30ss/d 3 mnt)
(zinc)
FRC •

Blank (air sempel 10 ml)
Sampel (air sempel 10 ml+DPD Free Chlorine
s/d 2 mnt)
(Chlorine DPD)
SOP Keselamatan Kerja

 memakai APD saat di lapangan


 Memakai masker saat menganalisa
 Mencuci tangan setelah menganalisa

 Menggunakan sarung tangan saat pekerjaan di lapangan. Contoh :


chemical yang berbahaya.
SOP Pelanggaran

 Tidak memakai APD


 Tidak berhti-hati saat ada pekerjaan di lapangan
 Merusak alat-alat WWTP

Anda mungkin juga menyukai