Anda di halaman 1dari 35

RENCANA PENCEGAHAN DAN PENINGKATAN

KUALITAS PERMUKIMAN KUMUH PERKOTAAN


(RP2KPKP)

POKJA PERUMAHAN DAN KAWASAN


PERMUKIMAN KOTA MEDAN
Sistematika Pembahasan

1 3
PROFIL PERMUKIMAN
SK KUMUH KUMUH KOTA MEDAN
KOTA MEDAN Menguraikan Sebaran Permukiman
Kumuh di Kota Medan terdapat 42
SK Kumuh 2015 Kelurahan dengan Luas 200,29 Ha

2
SKORING
PERMUKIMAN
KUMUH
Menguraikan tentang Skoring
permukiman Kumuh Kota Medan dan
Prioritas Penanganan Tahun 2017
RUMUSAN KEBUTUHAN
PENCEGAHAN DAN PENINGKATAN
Rumusan Kebutuhan Pencegahan dan Peningkatan Kualitas
Permukiman kumuh Skala Kota dan Skala Kawasan pada
Permukiman Kumuh kota Medan

4 6
SITEPLAN PENANGANAN
KONSEP DAN STRATEGI KUMUH
Perumusan Konsep dan Strategi Pencegahan dan Perumusan Skenario Penanganan dan Rencana Aksi
Peningkatan Permukiman Kumuh di Kota Medan Permukiman Kumuh
Kota Medan

5
0
SK KUMUH KOTA MEDAN

1
Penjelasan Tentang SK Kumuh Tahun 2015
SK KUMUH KOTA MEDAN

SK Penetapan Lokasi Perumahan dan permukiman Kumuh di Kota Medan Nomor :


640/039.K/I/2015 Tanggal 12 Januari 2015 Kawasan Kumuh yang ditetapkan 42 kawasan permukiman kumuh
dengan luas total 200,292 Ha (Dua Ratus koma dua ratus sembilan pulus dua ) hektar berada pada 18
Kecamatan Kota Medan
VERIFIKASI
0
PERMUKIMAN KUMUH
2
Menguraikan tentang Skoring Permukiman Kumuh Kota
Medan dan Prioritas Penanganan di Tahun 2017

8
VERIFIKASI KUMUH KOTA MEDAN
1

2 SK Penetapan Lokasi
Perumahan dan
permukiman Kumuh
Kota Medan REVIEW
No : 640/039.K/I/2015 RKPKP
3 12 Januari 2015 RKPKP 2016
Kawasan Kumuh yang
ditetapkan 42 kawasan
permukiman kumuh dengan

4 luas total 200,292 Ha


Permen 02
Tahun 2016
dan Baseline
KOTAKU

5 Verifikasi
Verifikasi Permukiman Kumuh
Terdapat Deliniasi Permukiman meliputi 7 Indikator
pada Lahan-Lahan Kumuh dengan dengan Strategi
Non Permukiman strategi Penanganan dan
Penanganan Pencegahan
Matrik Kawasan Kumuh Hasil Verifikasi
Matrik Kawasan Kumuh Hasil Verifikasi
PETA DELINIASI KAWASAN KUMUH VERIFIKASI

BASELINE DATA, TINJAU KONDISI


EKSISTING DELINIASI AWAL DAN
OBSERVASI KONDISI EKSISTING
KEKUMUHAN, MEMASTIKAN
DELINIASI MERUPAKAN KAWASAN
PERMUKIMAN

Kawasan Kumuh Verifikasi 10


kawasan menyebar pada 42
Kelurahan permukiman kumuh
dengan luas total 396,66 Ha (Dua
Ratus koma dua ratus sembilan
pulus dua ) hektar berada pada
18 Kecamatan Kota Medan
Prioritas Penanganan Di Tahun 2017

    Luasan kumuh Luasan Kumuh


No Nama Kelurahan SK (Ha) Verifikasi
RP2KPKP 2016 (ha)
1 Belawan Sicanang 37,96 67,22
2 Polonia 1,87 9,91
3 Petisah Tengah 1,45 4,04
4 Tegal Sari Mandala III 5,83 5,83
5 Sukamaju 2,93 10,00
6 Titi Kuning 6,91 35,52
7 Sei Kera Hilir II 1,06 4,80
8 Tegal Rejo 1,9 8,39
9 Sunggal 2,77 18,86
10 Tanjung Gusta 0,71 36,60
0
3
PROFIL PERMUKIMAN KUMUH
KOTA MEDAN
Menguraikan Sebaran Permasalahan Permukiman
PROFIL PERMUKIMAN KOTA MEDAN
(Hasil Baseline Kotaku Tahun 2015)

KONDISI
KONDISI KONDISI KONDISI
DRAINASE
BANGUNAN GEDUNG JALAN LINGKUNGAN PENYEDIAAN AIR
LINGKUNGAN
MINUM

30% Bangunan 28% Kawasan 34% Kondisi 20% Bangunan hunian


pada lokasi permukiman tidak
hunian permukiman tidak jaringan drainse terlayani jaringan Air
terlayani jaringan jalan Bersih/Baku perpipaan atau non
tidak memiliki lingkungan yang pada lokasi permukiman
perpipaan terlindungi yang
keteraturan memadailayak memiliki kualitas buruk layakliter/hari/orang)

11% Bangunan 11% Kawasan 14% Masyarakat


40% Kondisi tidak terpenuhi
hunian Jaringan jalan pada permukiman
memiliki kondisi Atap, kebutuhan minimal
kawasan permukiman terjadi
Lantai, Dinding tidak 60liter/org/hari
memiliki kualitas buruk
sesuai persyaratan teknis genangan/banjir (Mandi, Minum, Cuci)

LOKAKARYA PROGRAM KOTAKU BANDA ACEH-20 OKTOBER 2016


PROFIL PERMUKIMAN KOTA MEDAN
(Hasil Baseline Kotaku Tahun 2015)

KONDISI KONDISI KONDISI


PENGELOLAAN AIR LIMBAH PENGELOLAAN
PROTEKSI KEBAKARAN
PERSAMPAHAN

6% Bangunan
hunian pada lokasi
permukiman tidak
memiliki akses 45% Sampah
Jamban/MCK Komunal 88% Kawasan
domestik rumah permukiman tidak
tangga pada kawasan memiliki Ketersediaan
15% Bangunan permukiman terangkut prasarana/sarana
hunian pada lokasi ke TPS/TPA kurang dari 2 Proteksi Kebakaran
permukiman tidak kali seminggu
memiliki kloset (Leher
Angsa) yang terhubung
dengan tangkiseptik

LOKAKARYA PROGRAM KOTAKU BANDA ACEH-20 OKTOBER 2016


PROFIL PERMUKIMAN KUMUH
KELURAHAN
Berdasarkan Tipologi Sempandan Sungai, Dataran Rendah dan Tepi
Laut
Profil Kumuh
Kelurahan Belawan
Sicanang
Profil Kumuh
Kelurahan Belawan
Polonia
Profil Kumuh
Kelurahan Belawan
Petisah Tengah
RUMUSAN KEBUTUHAN 0
PENCEGAHAN & PENINGKATAN
KAWASAN PRIORITAS
4
Rumusan Kebutuhan Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman kumuh
Skala Kota pada Kawasan Prioritas KOTAKU kota Medan
RUMUSAN KEBUTUHAN
PENCEGAHAN & PENINGKATAN KAWASAN PRIORITAS
POLONIA REKAPITULASI KEGIATAN KELURAHAN PRIORITAS

SICANANG

TITI KUNING
TANJUNG
GUSTA

SUKAMAJU

TSM III
0
KONSEP DAN STRATEGI

5
KAWASAN PRIORITAS
Perumusan Konsep dan Strategi Pencegahan dan
Peningkatan Permukiman Kumuh
di kawasan prioritas Program Kotaku
KONSEP UTAMA
PENGEMBALIAN FUNGSI KONSEP PENCEGAHAN
STRATEGI PENCEGAHAN
DAS/WILAYAH PESISIR GUNA • Pengawasan dan
• ·Peningkatan kondisi sosial
permukiman kumuh perkotaan
pengendalian (DAS/Pesisir) Memperketat
pertumbuhan sistem regulasi terkait dengan
permukiman baru penataan ruang, perijinan dan
yang tidak sesuai persyaratan teknis lainnya
dengan persyaratan • ·Peningkatan kondisi ekonomi
teknis MBR
• Peningkatan Kualitas SDM dan
• Pemberdayaan Akses Informasi arahan
masyarakat kebijakan pemanfaatan lahan

KONSEP PENANGANAN STRATEGI PENANGANAN


• Penyediaan perumahan layak
• Reloasi Permukiman huni bagi masyarakat yang
disempadan Sungai direlokasi (RUSUNAWA)
• Pengembalian Fungsi • Pelaksanaan relokasi dengan
Wilayah DAS tetap mempertimbangkan mata
• Pengendalian pencarian masyarakat terkait
Pembangunan (pertimbangan ekonomi).
Permukiman baru • Implementasi Perencanaan
Kawasan DAS Pengembangan dan Penataan
Kawasan DAS
• ·Pengawasan, pengendalian
dan peningkatan daya dukung
lingkungan
KONSEP UTAMA PENCEGAHAN
DAN PENAGANAN KAWASAN KONSEP PENCEGAHAN
STRATEGI PENCEGAHAN
KUMUH DATARAN RENDAH • Pengawasan dan
• ·Peningkatan kondisi sosial
permukiman kumuh perkotaan
pengendalian Memperketat sistem regulasi
pertumbuhan terkait dengan penataan ruang,
permukiman baru perijinan dan persyaratan
yang tidak sesuai teknis lainnya
dengan persyaratan • ·Peningkatan kondisi ekonomi
teknis MBR
• Peningkatan Kualitas SDM dan
• Pemberdayaan Akses Informasi arahan
masyarakat kebijakan pemanfaatan lahan

KONSEP PENANGANAN STRATEGI PENANGANAN


• Menjamin kualitas dan
• Pemugaran, ketersediaan Sarana dan
Peremajaan, prasarana dasar dengan
Peningkatan pelayanan kualitas ideal
infrastruktur • Pembangunan/peningkatan
• Peningkatan Kualitas kualias perumahan layak huni
Rumah Layak Huni, • menjamin terpenuhi pelayanan
• Peningkatan pelyanan dasar (Air Bersih, Pelayanan
Air Bersih Sampah, dsb)
• Pengendalian • ·Pengawasan, pengendalian
Pembangunan pertumbuhan perumahan
Permukiman baru
SITEPLAN PENANGANAN 0
KUMUH KAWASAN
PRIORITAS TAHUN 2017
6
Perumusan Skenario Penanganan dan Rencana Aksi Permukiman
Kumuh
KELURAHAN POLONIA
KELURAHAN BELAWAN SICANANG
KELURAHAN TITI KUNING
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai