Anda di halaman 1dari 10

• Nida’ul Fadhilah (23)

• Romi Wahyu Putra (31)

KEINDAHAN
Indah artinya enak dipandang, cantik, elok.
Sementara itu keindahan berarti sifat-sifat
(keadaan dan sebagainya) yang indah.
Definisi konsep keindahan
◦ Menurut Herbert Read:
menurutnya, keindahan adalah suatu kesatuan hubungan formal
dari pengamatan yang menimbulkan rasa senang.

◦ Menurut Hamsterhuis:
menrutnya, indah adalah yang paling banyak mendapatkan
rasa senang, dan itu adalah dalam waktu yang sesingkat-
singkatnya paling banyak memberikan pengamatan-
pengamatan yang menyenangkan itu.
Sifat sifat khas keindahan
◦ Keindahan itu kebenaran (bukan tiruan)
◦ Keindahan itu abadi (tidak pernah dilupakan)
◦ Keindahan itu mempunyai daya tarik (memikat perhatian
orang,menyenangkan,dan tidak membosankan)
◦ Keindahan itu Universal (tidak terikat selera
perseorangan,waktu,dan tempat)
◦ Keindahan itu wajar (tidak berlebihan dan tidak pula kurang
atau menurut apaadanya)
◦ Keindahan itu kebiasaan (dilakukan berulang-ulang)
Keindahan dalam arti estetik
murni dan terbatas
◦ Keindahan dalam Arti Estetik Murni
Menyangkut pemgalaman estetik seseorang dalam hubungannya dengan
segala sesuatu yang diserapnya dengan. Dalam rangka teori umum tentang
nilai, The Liang Gie menjelaskan bahwa pengertian keindahan salah satu jenis
seperti halnya nilai moral, nilai ekonomi,nilai pendidikan, dan sebagainya. Nilai
yang berhubungan dengan segala sesuatu yang tecakup dalam pengertian
keindahan disebut nilai estetik.
◦ Keindahan dalam arti terbatas.
Artinya tidak saja dapat memberikan rasa indah, tetapi juga dapat
mendatangakan manfaat bagi hidup dan kehidupan seseorang. Keindahan
dalam arti terbatas didasarkan pada pengelihatan.
Keindahan dan estetika
Di lihat dari perspektif sejarahnya,estetika merupakan cabang
dari filsafat atau biasanya disebut dengan filsafat keindahan.
Pada mulanya estetika disebut dengan istilah keindahan(beauty).
Perlu diketahui bahwa secara etimologis beauty berhubungan
bengan benefit,ynag berarti bermanfaat dan berguna. Makna
yang dimkmsut sngat dekat dengan pendapat Plato yang
menyatakan bahwa langkat pertama dalam memperoleh
pemahaman mengenai keindahan adalah mencintai atau
memperhatikan.
Keindahan dan kebudayaan
◦ Keindahan dalam kebudayaan merupakan keindahan
sebagai salah satu sifat manusia dalam karya cipta
manusia. Didalam kebudayaan apapun pasti memiliki
nilai keindahan, karena didalamnya memiliki nilai
estetika yang enak dipandang. Didalam kebudayaan
juga memiliki keindahan yang mewakili sifat-sifat dari
keindahan tersebut.
Keindahan dan karya cipta
Keindahan yang diciptakan manusia disebut keindahan seni. Keindahan dalam seni timbul
atas daya kerasi seniman dalam membabarkan intuisi pengalaman batinnya.

Beberapa faktor yang mempengaruhi keindahan pada karya cipta manusia sebagai berikut:
a. Kontemplasii dan Ekstansi.
Kontemplasi adalah dasar dari diri manusia untuk menciptakan sesuatu yang indah.
Ekstansi adalah dasar dari diri manusia untuk menyatakan, merasakan, dan menikmati sesuatu
yang indah.

b. Keserasian dan Kehalusan


Keserasian adalah kemampuan menata sesuatu yang dapat dinikmati orang lain karena indah.
Kehalusan adalah kemampuan menciptakan sikap, perilaku, perbuatan,tutur kata, ataupun cara
berbusana yang menyenangkan, menarik perhatian, dan menggembirakan orang lain.

c. Kreativitas dan Daya Cipta


Kreativitas merupakan sebuah proses atau kemampuan yang mencerminkan kelancaran,
keluwesan(fleksibilitas),dan orisinalitas dalam berpikir, serta kemampuan untuk mengelaborasi
suatu gagasan.
Alasan manusia menciptakan
keindahan
◦ Nilai dan sistem nilai yang sudah usang
◦ Kemerosotan moral
◦ Penderitaan manusia
◦ Diskriminasi atau asal-usul
◦ Keagungan Tuhan
Pengaruh keindahan pada jiwa
manusia
◦ Pengaruh atau peran dari keindahan yang
mempunyai daya tarik yang sangat kuat
mengakibatkan berubahnya situasi dan kondisi
pada diri manusia. Keindahan dapat mengubah
suasana yang tidak nyaman bisa menjadi nyaman,
dapat menghilangkan keresahan, bahkan dengan
seringnya kita melihat keindahan maka kesehatan
jiwa kita, akan sangat bagus, bahkan sugestinya
baik pada tubuh dan psikologis kita.

Anda mungkin juga menyukai