Anda di halaman 1dari 4

KRONOLOGI SENGKETA TANAH DAGO ELOS

DAGO ELOS TERLETAK DI BELAKANG TERMINAL DAGO, BANDUNG JAWA


BARAT. LOKASI INI, TERMASUK DALAM KAWASAN BANDUNG UTARA (KBU)
YANG SEJATINYA DIPERUNTUKAN UNTUK RUANG TEBUKA HIJAU. DALAM
SITUS PENJUALAN APARTEMEN MAJ, KAWASAN DAGO ELOS INI
DIPROYEKSIKAN SEBAGAI FASILITAS PENUNJANG DAN LAHAN HIJAU BAGI
APARTEMEN. LAHAN SELUAS 6,9 HA, YANG DIHUNI OLEH 400 KK INI AKAN
DIRATAKAN DAN DIGANTI DENGAN LAHAN PARKIR DAN TAMAN-TAMAN
INDAH. SUDAH PASTI, WARGA DAGO ELOS, HARUS ANGKAT KAKI DENGAN
ATAU TANPA GANTI RUGI SEPESER PUN.
TIMELINE
• 1918
•  TERDETEKSI TERDAPAT 4 KK YANG MENGGARAP SEBAGIAN LAHAN DI DAGO ELOS
•  LUAS SELURUH LAHAN 6,3 HA
•  STATUS LAHAN ADALAH EIGENDOM VERPONDING MILIK KELUARGA MULLER. SURAT KEPEMILIKAN
LAHAN INI DIKELUARKAN SETELAH ADA KEPUTUSAN DARI KERJAAN BELANDA, BAHWA LAHAN YANG ADA
DI HINDIA BELANDA MILIK KERAJAAN BELANDA.
• 1936
•  PERALIHAN TANAH DARI PT TEGEL SEMEN HANDEEL SIMOENGAN KEPADA KELUARGA MULLER SELUAS
6,3 HA YANG TERBAGI MENJADI TIGA VERPONDING: NOMOR 3740 SELUAS 5.316 METER PERSEGI, NOMOR 3741
SELUAS 13.460 METER PERSEGI, DAN NOMOR 3742 SELUAS 44.780 METER PERSEGI. NAMUN, DALAM
SERTIFIKAT KEPEMILIKAN TANAH DARI KERAJAAN BELANDA YANG DIBAWA KE PENGADILAN, TERTULIS
BAHWA TANAH ITU MILIK PT TEGEL SEMEN HANDEEL SIMOENGAN.

• 1942
•  TANAH MENJADI STATUS QUO KARENA TERJADI PERPINDAHAN KEKUASAAN DARI BELANDA KE JEPANG

• 1945
•  KEMERDEKAAN INDONESIA MENJADIKAN STATUS LAHAN EIGENDOM VERPONDING OTOMATIS HILANG.
• 1952
•  YAYASAN EMA BEKERJA SAMA MENGGARAP SEBAGIAN LAHAN (4,2 HA).
• 1950-1958

•  NASIONALISASI ASET ASING YANG DILAKUKAN PEMERINTAN REPUBLI INDONESIA SEMAKIN MEMPERTEGAS STATUS TANAH
EIGENDOM VERPONDING MILIK MULER, DICABUT.

• 1960

•  MUNCUL UU POKOK AGRARIA YANG MEMPERTEGAS STATUS HAK MILIK WARGA TERHADAP TANAH YANG DIGARAP.

• 1970

•  HAK GARAP YAYASAN EMA BERAKHIR.

• 1972

•  WARGA MENDAPAT HAK GARAP ATAS TANAH DARI YAYASAN EMA YANG BERJUMLAH 4,2 HA.

• 1994

•  WARGA MEMINTA SERIFIKASI TERHADAP ATENG WAHYUDI SELAKU WALIKOTA BANDUNG KE-22 TETAPI DITOLAK. WARGA
JUSTRU DITAWARI RELOKASI DAN SEJUMLAH UANG OLEH ATENG WAHYUDI, NAMUN DITOLAK WARGA.

• 1998

•  MULAI BANYAK YANG TINGGAL DIATAS LAHAN SELUAS 3 HA.

• 2000

•  WARGA MENGAJUKAN SERTIFIKASI LAHAN SELUAS 4,2 HA KEPADA BPN, TETAPI DITOLAK, HANYA 1 HA YANG DISETUJUI.

• 2013

•  PEMKOT MENYEWAKAN LAHAN HGB SELAMA 5 TAHUN KEPADA PT. DAGO INTI GRAHA
• 4 AGUSTUS 2016
•  PT. DAGO INTI GRAHA, BERSAMA KELUARGA MULER MULAI MENGGUGAT DENGAN DASAR
EIGENDOM VERPONDING.
• 24 AGUSTUS 2017
•  TERBIT PUTUSAN YANG MEMENANGKAN KELUARGA MULLER MELALUI KUASA HUKUMNYA
ALVIN WIJAYA KESUMA.
•  TOTAL TERGUGAT 341 ORANG.
• 7 SEPTEMBER 2017
•  KELUAR SURAT EKSEKUSI TANAH 233 ORANG YANG TIDAK MEGIKUTI SIDANG.
•  108 ORANG SISANYA MASIH BISA BANDING.

Anda mungkin juga menyukai