Anda di halaman 1dari 22

NUTRISI SEBAGAI TERAPI

Nama Anggota Kelompok


1. LAILYATUL KHOIRUL N. 171093 13.MASGARI SETIAWAN 171106
2. LAKSHITA SHALSABILLA 171094 14.MAYA DWI S. 171107
3. LATIFATUL ILMI 171095 15.MEGA SURYANTIKA 171108
4. LELY DWI SURYANING F. 171097 16. MELATI WIDI SAFITRI 171109
5. LIDYA DINDA H. 171098 17. MILA KHOIRUL AMANAH 171110
6. LINTANG APRILLIA 171099 18. MILLATUL LUTHFIYAH 171111
7. LUSI ARUM PRATIWI 171100 19. MITA DWI MAYANGSARI 171112
8. M. SYAIFUR RIZAL 171101 20. MOCH NUR CHOLIS 171113
9. MAHARANI ANGGUN M. 171102 21. MOCH WILDAN S. 171114
10. MAHHARANI IKA P. 171103 22. MONIKA EILINAWATI 171115
11. MARTHA DWIGITA A. 171104 23. MUHAMMAD ROFIKI 171116
12. MARTHA ERIKA MATALU 171105 24. MUKHAMAD FARID H. 171117
25. NADYA SAKINA S. P. 171118
JENIS PENYAKIT HATI

PENYAKIT HEMOCHROMAT
SEROSIS HATI KANKER HATI
HEPATITIS OSIS

PENYAKIT
GAGAL HATI PENYAKIT LIVER
KUNING
PENYAKIT HEPATITIS
Hepatitis merupakan suatu penyakit
peradangan pada jaringan hati yang disebabkan
oleh infeksi virus yang menyebabkan sel-sel hati
mengalami kerusakan sehingga tidak dapat
berfungsi secara normal
Penyakit hepatitis dipengaruhi oleh virus
yang masuk ke dalam tubuh yang bisa melalui
mulut, dikarenakan virus mencerna makanan
yang akan di konsumsi
SEROSIS HATI
Serosis hati merupakan penyakit kronik
hati yang dikarakteristikan oleh gangguan
struktur dan perubahan degenerasi, gangguan
fungsi seluler, dan selanjutnya aliran darah ke
hati. Sehingga jenis penyakit hati yang ini akan
mengganggu fungsi hati hingga dapat
merusaknya jika tidak segera diobati dengan
baik
HEMOCHROMATOSIS
Hemochromatosis adalah kondisi dimana tubuh
menyerap dan menimbun zat besi secara berlebihan dari
makanan yang dikonsumsi. Proses penyerapan dan
penimbunan ini berlangsung selama bertahun-tahun dan
dapat mengakibatkan kerusakan pada ginjal, sendi,
pankreas, dan jantung, serta menimbulkan kematian jika
tidak ditangani
Metabolisme tubuh akan terganggu jika seseorang
menderita jenis penyakit ini, jika mengalami gangguan
penyakit akan membuat zat besi tidak dapat diolah
dengan baik dan akhirnya menumpuk dalam hati.
KANKER HATI
Kanker hati bisa dianggap sebagai kanker
primer ketika terbentuk di hati itu sendiri atau
sekunder (metastatik) ketika terbentuk di area lain
pada tubuh.
Penyakit kanker hati disebabkan oleh adanya
sel hati yang rusak namum tidak dapat diatasi
dengan baik karena fungsi hati bermasalah.
Penyakit ini bisa diatasi dengan melakukan
operasi atau dengan membunuh sel kanker yang
ada di dalam tubuh sehingga sel kanker tidak akan
semakin banyak hingga menjadi kanker ganas.
GAGAL HATI
Gagal hati atau liver failure adalah kondisi
ketika organ hati tidak bisa berfungsi kembali
akibat mengalami kerusakan yang sangat luas.
Kondisi ini bisa menyebabkan kematian dan
memerlukan perawatan medis secepatnya.
PENYAKIT LIVER
Penyakit hati atau penyakit liver adalah penyakit
yang disebabkan oleh berbagai faktor yang merusak hati,
seperti virus dan penggunaan alkohol. Obesitas juga
berhubungan dengan kerusakan hati. Seiring waktu,
kerusakan hati berdampak pada luka di jaringan (sirosis)
yang dapat menyebabkan gagal hati, suatu kondisi yang
mengancam jiwa seseorang.
Tetapi biasanya penyakit liver disebabkan oleh
penyakit hepatitis yang kembali kumat hingga meradang
tetapi tidak disadari dan akhirnya membuat keadaan hati
semakin parah.
PENYAKIT KUNING
Penyakit kuning, disebut juga dengan jaundice atau
ikterus, adalah keadaan kulit dan bagian putih mata
menjadi berwarna kuning yang disebabkan karena
tingginya kadar bilirubin. Bilirubin dibentuk dari
pemecahan sel darah merah. Tubuh biasanya
mengeluarkan bilirubin melalui hati. Karena hati pada
bayi baru lahir belum matang (imatur), terkadang
bilirubin menumpuk lebih cepat daripada kemampuan
tubuh mengeluarkannya, sehingga menyebabkan
terjadinya penyakit kuning.
 Bilirubin adalah pigmen berwarna kuning
kecokelatan yang ditemukan di dalam empedu, darah
dan tinja semua orang.
KEBUTUHAN ZAT GIZI PADA PENYAKIT HATI

GANGGUAN GIZI PADA GANGGUAN GIZI PADA


PENYAKIT HATI PENYAKIT HATI

BAB INI BELUM


SELESAI
JENIS DIET PADA PENYAKIT HATI

BAHAN MAKANAN YANG BAHAN MAKANAN YANG


DIANJURKAN UNTUK TIDAK DIANJURKAN UNTUK
DIET PENYAKIT HATI DIET PENYAKIT HATI
JENIS DIET PADA PENYAKIT HATI
1. Diet Garam Rendah I (DGR I)
2. Diet Hati I (DH I)
3. Diet Hati II (DH II)
4. Diet Hati III (DH III)
BAHAN MAKANAN YANG DIANJURKAN
UNTUK DIET PENYAKIT HATI
1. Sumber Karbohidrat (nasi, mie, kentang, bihun,
havermout, gula, sirup, madu)
2. Protein Hewani (telur, susu, daging tanpa lemak, ayam
tanpa kulit, ikan, yogurt
3. Protein Nabati (tahu, tempe, kacang hijau, tofu)
4. Sayur (semua sayuran kecuali yang terdaftar dalam
bahan makanan yang tidak dianjurkan)
5. Buah (semua buah-buahan kecuali yang terdaftar
dalam bahan makanan yang tidak dianjurkan)
6. Bumbu (bawang merah & putih, lada, kunyit, jahe,
salam, sereh, kayu manis, ketumbar)
BAHAN MAKANAN YANG TIDAK
DIANJURKAN UNTUK DIET PENYAKIT HATI
1. Sumber Karbohidrat (beras ketan, ubi, singkong)
2. Protein Hewani (daging berlemak, daging kambing,
daging babi, daging yang diawetkan seperti ham,
sosis, kornet,sarden, dll)
3. Protein Nabati (kacang merah, kacang tanah)
4. Sayur (sayuran bergas seperti kol, sawi, lobak. Sayuran
berserat tinggi seperti daun singkong, daun katuk,
lembayung, nangka muda & sayuran yang diawetkan
seperti asinan sayuran, sayur kalengan)
5. Buah (durian, salak, nangka, alpukat, nanas)
6. Bumbu (bumbu cabe, terasi, petis, tauco, vetsin,
kecap asin, saus)
JENIS PENYAKIT DIABETES MELITUS

TIPE I ATAU INSULIN TIPE II ATAU NON-INSULIN


DEPENDENT DIABETES DEPENDENT DIABETES

Diabetes yang bergantung


pada insulin. Tubuh
Diabetes yang tidak
pengidap penyakit ini tidak
bergantung pada insulin.
memproduksi insulin dan
Tubuh pengidap penyakit
karenanya suntikan insulin
ini memproduksi sejumlah
secara teratur dibutuhkan
insulin, tetapi itu tidak
untuk memelihara gula
mencukupi atau cacat.
darah yang normal.
PERBEDAAN UTAMA ANTARA
DIABETES TIPE I DAN TIPE II
JENIS-JENIS DIABETES LAINNYA

DIABETES YANG BERKAITAN


DIABETES GESTASIONAL
DENGAN KEKURANGAN GIZI

Diabetes yang bergantung


pada insulin. Tubuh
pengidap penyakit ini tidak Sebagian wanita memiliki
memproduksi insulin dan kadar gula darah yang
karenanya suntikan insulin tinggi selama hamil.
secara teratur dibutuhkan Diabetes yang terjadi
untuk memelihara gula selama masa hamil
darah yang normal.
KEBUTUHAN GIZI BAGI PENDERITA DIABETES MELLITUS

LEMAK JENUH KARBOHIDRAT


PROTEIN TOTAL LEMAK DAN DAN PEMANIS
KOLESTEROL

PEMANIS
SUKROSA (FRUKTOSA, SERAT
SORBITOL,
SAKARIN)

NATRIUM BAWANG PUTIH


JENIS PENYAKIT HATI

MAKANAN DAN MAKANAN DAN


MAKANAN DAN
PEMBERIAN SUNTIKAN
OLAH RAGA
TABLET DIABETES INSULIN
( DIANJURKAN
MELLITUS ( ( DIANJURKAN
PADA PASIEN
DIANJURKAN PADA PASIEN
YANG GEMUK)
PADA PASIEN REMAJA)
DENGAN BERAT
BADAN SEDANG)
SYARAT-SYARAT DIET UNTUK PASIEN
DIABETES MELLITUS
1. Kalori rata-rata 30-35 kalori per kg berat
badan
2. Jumlah kalori yang diberikan sedikit dibawah
normal dan sedapat mungkin diusahakan dan
dipertahankan berat badab normal
3. Protein cukup 1 gram per kg berat badan
4. Lemak antara 30-35% dari jumlah kalori
sehari
5. Vitamin serta mineral yang cukup

Anda mungkin juga menyukai