Anda di halaman 1dari 35

Bioresin Fenol-Formaldehida Berbasis

Lignin Tandan Kosong Kelapa Sawit

Disusun oleh:
Indria Nur Fitriani (G44140083)

Dibimbing oleh:
Prof Dr Ir Tun Tedja Irawadi, MS Perwakilan Departemen:
Dr Auliya Ilmiawati, SSi, MSi Dr Zaenal Abidin, SSi, MAgr
Pendahuluan
Latar Belakang
Indonesia merupakan salah satu
negara penghasil sawit terbesar di
dunia.
Malaysia dan Indonesia menyumbang 85%
produksi minyak sawit dunia (Medina et al.
2015)

Produksi CPO tahun 2012


mencapai 23,5 juta ton
(Muryanto et al. 2015)
Proses pengolahan kelapa sawit menyisakan produk sampingan atau limbah.
Salah satu produk sampingan yang masif adalah tandan kosong kelapa sawit
(TKKS).

Satu ton CPO yang dihasilkan menyisakan 1,1 ton TKKS


(Muryanto et al. 2012).
Merupakan hasil samping industri sawit
berupa padatan berserat yang
tertinggal setelah memisahkan buah
dari tandan buah yang disterilisasi

Secara tradisional digunakan sebagai


bahan bakar dan tenaga pada
penggilingan kelapa sawit.

Medina et al. 2015


Komposisi zat penyusun TKKS
menurut Dewanti (2018):

Komposisi Kadar (%)


Kadar air 8,56
Lignin 25,83
Holoselulosa 56,49
Selulosa 33,25
Hemiselulosa 23,24
Zat ekstraktif 4,19
Lignin merupakan biomassa berupa polimer polifenol yang
terdapat dalam bahan-bahan yang kaya akan lignoselulosa
seperti kayu-kayuan. Struktur lignin dapat berbeda
tergantung dari sumbernya.

Vanholme et al. 2010


Monomer penyusun lignin (monolignol)

a. p-kumaril alkohol
b. Koniferil alkohol
c. Sinapil alkohol
Lignin merupakan sumber fenol alternatif
yang terdapat di alam

Resin Fenol-Formaldehida
(PF)
Merupakan Dapat
salah satu resin disintesis
komersial dalam
setelah urea- berbagai suhu
formaldehida

Diaplikasikan
sebagai perekat
Siddiqui et al.
kayu semenjak
2017
tahun 1930an.
Menggunakan bahan baku
fenol yang beracun.

95% fenol yang digunakan


bersumber dari minyak bumi
(Siddiqui et al. 2017)

Memicu kelangkaan minyak


bumi
Fenol dalam resin PF bersifat toksik dan
tidak ramah lingkungan

Solusi???

Bioresin Fenol-Formaldehida
Bioresin Fenol-
Formaldehida

Lignin

 Mengurangi toksisitas
 Lebih ramah lingkungan
 Bahannya mudah diperoleh dan murah
 Menjadi alternatif pengganti resin fenol-
formaldehida
Tujuan
Penelitian bertujuan memanfaatkan lignin
tandan kosong kelapa sawit menjadi
bioresin alternatif pengganti resin fenol-
formaldehida.
Waktu dan Tempat Penelitian

Laboratorium Kimia
Maret s/d Juni Organik dan
2019 Laboratorium Bersama,
Departemen Kimia IPB
Metode
Bahan: Alat:
• Tandan kosong kelapa sawit • FTIR
• NaOH 2,5 M • Oven
• Asam Klorida 2 M • Hot plate
• Fenol • Neraca Analitik
• Formaldehida • Gelas piala
• Kertas saring • Gelas ukur
• Urea • Termometer
• Akuades • Pipet tetes
• Pipet mohr
• Kaca arloji
• Pinset
• Sudip
• Batang pengaduk
• Labu erlenmeyer
• Corong kaca
• Penyaring vakum
• Alumunium foil
• Masker
• Sarung tangan
Diagram
Alir
Penelitian
Prosedur Percobaan
• Pembuatan lindi hitam (Muryanto et al. 2015)

Ditambahkan
NaOH

Fraksi padat
dicuci dan
Fraksi padat dinetralkan
dikeringkan, dengan air
50-60oC, satu mengalir
malam
150oC, 60 menit,
sambil diaduk
Cairan
• Isolasi Lignin (Risanto et al. 2014)
+ HCl,
diaduk
konstan Didiamkan 8
hingga jam
mencapai
pH 2

Dicuci
hingga
pH 5 Dibilas
dengan
akuades
2 kali

45oC, 24 jam

𝑏𝑜𝑏𝑜𝑡 𝑘𝑒𝑟𝑖𝑛𝑔 𝑙𝑖𝑔𝑛𝑖𝑛 𝑡𝑒𝑟𝑖𝑠𝑜𝑙𝑎𝑠𝑖


𝑅𝑒𝑛𝑑𝑒𝑚𝑒𝑛 𝑙𝑖𝑔𝑛𝑖𝑛 = 𝑏𝑜𝑏𝑜𝑡 𝑘𝑒𝑟𝑖𝑛𝑔 𝑙𝑖𝑛𝑑𝑖 ℎ𝑖𝑡𝑎𝑚
x 100%
• Depolimerisasi Lignin (Li et al. 2018)

Dinetralkan 48 jam
dengan akuades

+ 100 mL
larutan
NaOH/urea/
akuades
7:12:81

-16oC, 24 jam 60 gram lignin


-60oC,
Dinetralkan pH-nya
48 jam

Lignin hasil
depolimerisasi

Dibandingkan dengan puncak


serapan lignin awal
• Pembuatan Bioresin Fenol-Formaldehida (Li et al. 2018)
+NaOH dan
sepertiga
bagian
Fenol- formaldehida
lignin 1:1
85 oC , 50
menit
+NaOH dan
sepertiga +NaOH dan
bagian sepertiga
formaldehida bagian
formaldehida
85 oC , 60
menit
85 oC ,
50 menit +urea dan
NaOH
80 oC , 15
menit
Didinginkan
hingga 40 oC

Dicampur KBr
Resin

Dibentuk
pelat

Catatan: Lignin yang digunakan adalah lignin


dan lignin terdepolimerisasi
• Pembuatan Resin Fenol-Formaldehida (Li et al. 2018)

+NaOH dan
sepertiga
bagian
formaldehida
Fenol 85 oC , 50
menit
+NaOH dan
sepertiga +NaOH dan
bagian sepertiga
formaldehida bagian
formaldehida
85 oC , 60
menit
85 oC ,
50 menit +urea dan
NaOH
80 oC , 15
menit
Didinginkan
hingga 40 oC

Dicampur KBr
Resin

Dibentuk
pelat
Jadwal Penelitian
Maret April Mei Juni
No Kegiatan
3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Survey dan persiapan
1
bahan dan alat

2 Pembuatan lindi hitam

3 Isolasi Lignin

4 Depolimerisasi Lignin

Pembuatan dan pencirian


5
resin
6 Pengolahan data
7 Laporan Akhir
Anggaran Penelitian
Justifikasi Harga satuan Jumlah
Material Kuantitas
pemakaian (Rp) (Rp)
TKKS Bahan baku resin 500 gram 0 0
NaOH Pelarut 100 gram 2.400/gram 240.000
HCl Ekstraksi lignin 100 mL 192.000/L 19.200
Depolimerisasi
Urea 100 gram 4.800/gram 480.000
lignin
Fenol Bahan baku resin 20 gram 10.800/gram 216.000
Formaldehida Bahan baku resin 500 mL 36.000/L 13.000
Akuades Pelarut 3L 15.000/L 45.000
17.000/50
Kertas saring bulat Penyaringan 50 lembar 17.000
lembar
Kertas saring Penyaringan 1 gulung 10.000/gulung 10.000
Sub total 2.684.700
Daftar Pustaka
• Dewanti DP. 2018. Potensi selulosa dari limbah tandan kosong
kelapa sawit untuk bahan baku bioplastik ramah lingkungan. Jurnal
Teknologi Lingkungan. 19(1): 81-88.
• Isikgor FH, Becer CR. 2015. Lignocellulosic biomass: a sustainable
platform for the production of bio-based chemicals and polymers.
Polymer Chemistry. 6 (2015): 4497-4559. doi: 10.1039/c5py00263j.
• Lee HV, Hamid SBA, Zain SK. 2014. Conversion of lignocellulosic
biomass to nanocellulose: structure and chemical process. The
Scientific World Journal. 2014: 1-20. doi: 10.1155/2014/631013.
• Li J, Zhang J, Zhang S, Gao Q, Li J, Zhang W. 2018. Alkali lignin
depolymerization under eco-friendly and cost-effective NaOH/urea
aqueous solution for fast curing bio-based phenolic resin. Industrial
Crops & Products. 120 (2018): 25-33. doi:
10.1016/j.indocrop.2018.04.027.
• Medina JDC, Woiciechowski A, Filho AZ, Noseda MD, Kaur BS, Soccol CR. 2015.
Lignin preparation from oil palm empty fruit bunch by sequential acid/alkaline
treatment – A biorefinery approach. Bioresource Technology. 194(2015): 172-178.
doi:10.1016/j.biortech.2015.07.018.
• Mood SH, Golfeshan AH, Tabatabaei M, Jouzani GS, Najafi GH, Gholami M,
Ardjmand M. 2013. Lignosellulosic biomass to bioethanol, a comprehensive
review with a focus on pretreatment. Renewable and Sustainable Energy Reviews.
27 (2013): 77-93. doi: 10.1016/j.rser.2013.06.033.
• Muryanto, Sahlan M, Sudiyani Y. 2012. Simultaneous saccharification and
fermentation of oil palm empty fruit bunch for bioethanol production by
Rhizopus oryzae. International Journal of Environment and Bioenergy. 3(2): 111-
120.
• Muryanto, Triwahyuni E, Abimanyu H, Cahyono A, Cahyono ET, Sudiyani Y. 2015.
Alkaline delignification of oil palm empty fruit bunch using black liquor from
pretreatment. Procedia Chemistry. 16(2015): 99-105. doi:
10.1016/j,proche.2015.12.032.
• Risanto L, Hermiati E, Sudiyani Y. 2014. Properties of lignin from oil palm empty
fruit bunch and its application for plywood adhesive. Makara Journal of
Technology. 18(2): 67-75. doi: 10.7454/mst.vl8i2.2944.
• Siddiqui H, Mahmood N, Yuan Z, Crapulli F, Dessbesell L, Rizkalla A, Ray A,
Xu C. 2017. Sustainable bio-based phenol-formaldehyde resoles using
hydrolytically depolymerized Kraft lignin . Molecules. 22(2017) : 1-20. doi:
10.3390/molecules22111850.
• Sun Z, Fridrich B, de Santi A, Elangovan S, Barta K. 2018. Bright side of lignin
depolymerization: toward new platform chemicals. Chemical Reviews.
118(2018) : 614-678. doi: 10.1021/acs.chemrev.7b00588.
• Vanholme R, Demedts B, Morreel K, Ralph J, Boerjan W. 2010. Lignin
biosynthesis and structure. Plant Physiology. 153(2010): 895-905. doi:
10.1104/pp.110.155119.
• Welker CM, Balasubramanian VK, Petti C, Rai KM, DeBolt S, Mendu V. 2015.
Engineering plant biomass lignin content and composition for biofuels and
bioproducts. Energies. 8(2015): 7654-7676. doi: 10.3390/en8087654.
Mood et al. 2013
Oksidatif Contoh: menggunakan LaCoO3, NaOH,
H2O, 120 oC, O2
Depolimerisasi Lignin
Contoh: menggunakan Cu-PMO,
Reduktif CH3OH, 180 oC, H2

Contoh: menggunakan Fe(OTf)3,


Terkatalisis asam etilena glikol 30%, 1,4-dioksana,
140 oC
Depolimerisasi via Contoh: menggunakan 1. DDQ, t-
lignin teroksidasi BuONO, 2-metoksietanol/DME, O2,
80 oC; 2. Zn/NH4Cl, H2O, 80 oC
Proses dua Menggunakan 1. H2O-THF, 200 oC; 2.
langkah Na2CO3, H2O-THF, 300 oC

Transformasi Contoh: menggunakan Pseudomonas


biokimia putida

Sun et al. 2018


Li et al. 2018
Li et al. 2018
Li et al. 2018

Anda mungkin juga menyukai