Anda di halaman 1dari 22

MATERI

PRAKARYA

BAB PENGOLAHAN
Karakteristik buah–buahan berdasarkan sifatnya


 Berdasarkan musim berbuahnya.
a. Buah musiman
Buah yang hanya ada di waktu musim tertentu.
Contohnya :
Mangga, Duku, Kedondong, Durian, dan Rambutan.
b. Buah sepanjang tahun
Jenis buah-buahan yang tersedia sepanjang tahun.
Contoh :
Nanas, Pisang,Pepaya,Jambu air
 Berdasarkan iklim tempat tumbuhnya
a. Buah tropis
Buah-buahan yang tumbuh di iklim panas atau

tropis dengan suhu 25°C atau lebih.
Contoh :
Nanas, Mangga, dan Durian

 b. Buah subtropis
Buah dari tanaman yang tumbuh di iklim sedang
atau di daerah yang mempunyai suhu udara
maksimum 22°C.
Contohnya,
Stroberi, Anggur,Jeruk
 Berdasarkan proses pematangannya
a.klimaterik
Buah yang setelah di panen dapat menjadi matang
hingga terjadi pembusukan ditandai dengan

perubahan warna, tekstur dan bau buah.
Contohnya :
Pepaya, Jambu air dan Apel
 b. Buah non klimaterik
Buah yang setelah dipanen tidak akan mengalami

proses pematangan tetapi langsung ke arah


pembusukan.
Contohnya :
semangka, jambu air ,anggur dan nanas
Berdasarkan karakteristiknya termasuk kedalam buah…

 Non Klimaterik

 Subtropis

 Non Klimaterik
 Tahapan pengolahan bahan pangan buah

menjadi makanan dan minuman :
 a.Perencanaan
b.Pelaksanaan
c.Penyajian dan pengemasan
d.Evaluasi
kandungan gizinya dan manfaat
dari hasil samping buah manggis

 Kulit buah manggis berwarna merah maroon keunguan,


 memiliki rasa pahit, sepat dan anyir,
 mengandung air, lemak, protein dan karbohidrat, serta
terdapat kandungan zat xanthone, alfa mangosteen,
beta mangosteen, tanin, antosianin.
kandungan gizi dan manfaat dari hasil samping buah
manggis dapat mengobati penyakit diabetis
Karakteristik dari jenis sayuran umbi berlapis

 Tumbuh dibawah permukaan tanah
 Pada bagian akar membengkak dan berlapis
 Jika umbi sudah siap panen daun akan layu dan
kering

Jenis Serealia yang biasa dikonsumsi sebagai


makanan pokok di Madura adalah jagung
Langkah-langkah pembuatan Rengginang ……  
 Cuci beras ketan lalu tiriskan

 Ulek bawang putih,terasi dan garam sampai halus
 Campur bumbu yang sudah dihaluskan dengan
beras ketan bersih
 Tuang beras ketan berbumbu pada rice cooker,beri
air lalu masak hingga matang
 Ambil satu sendok nasi dan bentuk pipih,lalu taruh
ditampah
 Dijemur dibawah sinar matahari sampai kering
Bahan dasar makanan produk setengah jadi

ketan 

jagung

singkong

ubi ungu
Tehnik pengolahan tempe

 Tehnik pengolahan tempe dengan cara merebus dan fermentasi
 Cara pembuatan tempe sebagai berikut :
1.Kedelai dibersihkan dan direndam selama 1 malam
2.Dikupas kulit ari
3.Dicuci lalu dikukus selama 1 jam
4.Didinginkan dan dicampur ragi tempe
5.Dicetak atau dibungkus
6.Fermentasi atau peragian selama 1 malam
7.Dibuka dan diletakkan di atas rak
8.Dibiarkan selama 1 malam
karakteristik dan ciri ciri dari bekatul


 Merupakan salah satu hasil samping penggilingan
padi
 Hasil proses penggilingan padi 8-12%
 Didapat setelah dilakukan dua kali proses
penyosohan padi
 Mengandung mineral yang jumlahnya melebihi air
minum sekitar 20%
 Tempura terbuat dari udang


 kehidupan ikan berdasarkan ekologinya dan contohnya :
 Ikan Perairan tawar adalah ikan yang menghabiskan
sebagian atau seluruh hidupnya di air tawar
Contoh : ikan lele, ikan mas, dan ikan bawal
 Ikan perairan payau adalah percampuran antara perairan
tawar dan perairan laut seperti muara ikan contoh :
bandeng, ikan kakap
 Ikan perairan laut adalah ikan yang hidup dilaut dengan
salinitas diatas 30 ppm.
Contoh : ikan tuna, ikan tenggiri, dan ikan kembung
 Keunggulan ayam kampung memiliki kandungan
nutrisi yang lebih tinggi, yaitu memiliki 19 jenis
protein dan asam amino

 Manfaat dari mengkonsumsi telur adalah Kaya akan
protein dan juga mengandung vitamin, kalsium,
fosfor, letisin, zat besi yang mudah dicerna dan
berasimilasi dalam tubuh, kalori dan lemak

 Jenis alat yang memiliki fungsi untuk mematangkan


dan melunakan bahan makanan mentah dengan
menggunakan uap adalah panci dandang
 Kandungan bumbu dan rempah paling banyak terdapat dalam jenis makanan
rendang adalah kunyit, jahe, lengkuas


 Tehnik pengolahan tulang ikan dengan cara
Perebusan – Penggilingan – Pengeringan
Adapun proses pengolahannya denga cara :
1.Tulang dan kepala lele dicuci sampai bersih.
direbus selama beberapa jam sampai tulang menjadi
lunak.
2. Setelah itu dihaluskan hingga semua tulangnya hancur
dan halus.
3.Adonan tulang yang telah halus dicampur
tepung kanji dan air lalu diaduk sampai rata dan adonan
dibuat gulungan.
4.dikukus selama 15 menit sampai pulen.
5. Gulungan dijemur selama setengah hari.
6. Langkah selanjutnya dipotong tipis-tipis membentuk
lingkaran
7.dijemur selama satu hari penuh.
 metode pengolahan panas basah adalah
Mengelola bahan makanan dengan menggunakkan
bahan dasar cairan untuk mematangkannya
Tehnik ini mencakup :

boiling,poaching,braising,stewing,simmering
steaming,mengetim

 Metode pengolahan panas kering adalah mengelola


makanan tanpa bantuan bahan dasar cairan untuk
mematangkannya
Tehnik ini mencakup :
deep frying,shallow frying,sauteing,baking,grilling
Roasting.
 Kemasan adalah desain kreatif yang mengaitkan
bentuk, struktur, material, warna, citra, tipografi dan
elemen-elemen desain dengan informasi produk
agar produk dapat dipasarkan.

 Fungsi kemasan :
1.digunakan untuk membungkus, melindungi,
mengirim, mengeluarkan, menyimpan,
mengidentifikasi dan membedakan sebuah produk
di pasar
2.melindungi barang,
3.menarik perhatian pembeli
 alat penyajian dan kemasan hidangan makanan
olahan pangan setangah jadi

Hasilsamping Hasil Olahan


Kerupuk
1. Kulit ikan
pempek
Keripik
1. Ceker ayam
snack
Kerupuk
1. Kulit Sapi
snack
Pangsit ikan
1. Tulang Ikan
Kerupuk
1.Menentukan bagian yang akan diolah
2.Menghancurkan dan menghaluskan tulang ikan

3.Mengemas kerupuk tulang ikan
4.Mengukus adonan
5.Menyusun kebutuhan bahan tambahan
 Dari tehnik diatas yang termasuk pengolahan adalah
nomer mwnghancurkan dan menghaluskantulang
ikan dan mengukus adonan
 peralatan yang digunakan untuk membuat kerajinan
dari bambu :
1.Golok
2.palu 
3.gergaji
4.pisau kayu/parang
5.tang
6.pisau pahat
7.meteran
8.kuas
9.bor
 Tahapan pembuatan Nugget :


1.Kocok 2 butir telur dan masukan bumbu, kocok hingga
merata
2.Tuang tepung terigu, campur dengan kocokan telur
pertama
3.Masukkan daging ayam yang sudah digiling halus.
aduk rata
4.Bentuk adonan sesuai yang Anda inginkan
5.Kukus selama 15 menit
6.Siapkan satu butir telur kemudian dikocok.
masukkan nugget ke dalam kocokan telur lalu
masukkan dalam tepung roti
7.Simpan nugget yang telah dibalur dengan tepung roti
dalam kulkas selama 20 menit
 
proses pengolahan opor ayam dari mulai


1.perencanaan berupa ide gagasan alasan membuat
opor ayam
2.perencanaanterdiri dari menyebutkan persiapan alat
dan bahan
persiapan alat dan bahan
3.proses pembuatan terdiri dari menyebutkan cara
pembuatan opor ayam secara tahap demi tahap
4. Penyajian Cara menyajikkan opor ayam setelah
matang

Anda mungkin juga menyukai