Anda di halaman 1dari 14

Manifestasi oral pada penderita hipertiroi

d
Oleh :
Fita Chairunnisa
Rahima Nur Fitri
Putri Defri Agusti
Laporan kasus
Data pasien
•Nama : Ny. J
•Umur : 59 tahun
•Jenis kelamin : perempuan
•Pekerjaan : ibu rumah tangga
•Status : menikah
•Agama : islam
Riwayat kesehatan
•Keluhan utama : pasien datang ke RSGM dengan keluhan Mulu
t kering serta bau mulut . Pasien belum pernah ke dokter gigi se
belumnya. Pasien ingin giginya dirawat
•Riwayat penyakit lalu : hipertiroid
•Riwayat penyakit sekarang : hipertiroid sudah 4 tahun lali
•Riwayat penyakit keluarga : hipertensi
Pemeriksaan objektif
•Pemeriksaan fisik :
•Keadaan umum : composmentis
•Pengukuran vital sign : tekanan darah : 110/80 mmHg
•Denyut nadi : 106x/ menit
•Respirasi : 19x / menit

•Pemeriksaan ekstraoral :
•Gaya berjalan : N
•Sikap : N
•Kulit : N
•Mata : konjungtiva pucat, pembengkakan dibawah mata
Pemeriksaan intraoral :
•Bibir : N
•Gingiva : N
•Lidah : N
•Palatum : N
•Frenulum : N
•Dasar mulut : N
•Mukosa labial : N
•Obat yang dikonsumsi : pasien tidak sedang mengkonsumsi ob
at

•Etiologi : belum dikrtahui pasti

•Terapi: KIE
Foto pasien
Klinis tiroid pada bagian mata Manifestasi oral
Pembahasan

•Hilertiroid merupakan suatu kondisi yang disebabkan oleh prod


uksi hormon tiroid yang tidak diatur. Penyebab tersering hipertir
oid adalah penyakit graves yang memiliki prevalensi hingga 8
0% dari seluruh kasus hipertiroid, dimana terjadi pembesaran k
elenjar tiroid, sekresi hormon tiroid yang berlebih dan dampak e
kstratiroidal yang bervariasi mulai dari oftalmopati hingga akrop
atibtiroid
Tanda dan gejala
•Hipertiroid merupkan suatu kumpulan tanda dan gejala dari kel
ebihan hormon tiroid. Tanda dan gejalanya antara lain frekuensi
denyut jantung, gekisah, mudah marah, gemetar, tidak tahan p
anas , keringat berlebihan, penurunan berat badan, rasa lapar,
mudah lelah, otot lemas
Pemeriksaan hipertiroid
•Pemeriksaan klinis
•Pemeriksaan hormon timid : kadar T4,T3
•Pemeriksaan antibodi tiroid
•Pengukuran TSH serum
Pengobatan
•Pengobatan umum
•Istirahat
•Diet
•Obat penenang

•Pengobatan khusus
•Obat antitirois
•Yodium
•Penyekat beta
Manifestasi pada tongga mulut
•Periodontitis
•Karies
•Hemostasis
•Tidankan dan interaksi obat
Kesimpulan
•Dapat disimpulkan bahwa manifestasi oral pada pasien hipertir
oid yang sering dikeluhkan adalan penyakit periodontitis, pasien
dengan gangguan tiroid memiliki kesehatanperiodontal yang bu
ruk dan tampak klinis menyimpulkan bahwa ada hubungan anta
ra disfungsi tiroid dan periodontitis
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai