Anda di halaman 1dari 13

HAKIKAT

PERKEMBANGAN
BAHASA ANAK
USIA DINI
Oleh :
Farah Fahrun Nisak (2018240016)/PIAUD 4A
Siti Dhorifah (2018240029)/PIAUD 4A

Mata Kuliah : Perkembangan Bahasa AUD


Dosen Pengampu : Yurita Erviana, M.Pd

01
01 PENDAHULUAN
• Latar Belakang
• Rumusan Masalah
• Tujuan

PEMBAHASAN
• Pengertian Bahasa
• Peran Bahasa Bagi Manusia
MIND MAP •

Peran Bahasa Bagi AUD
Hakikat Perkembangan Bahasa
AUD

PENUTUP
• Kesimpulan
• Saran

DAFTAR PUSTAKA
02
A. Latar Belakang

Anak usia dini merupakan fase manusia mengalami perkembangan yang


optimal. Perkembangan yang terjadi pada anak usia dini meliputi

PENDAHULU AN
perkembangan fisik-motorik sosial-emosional, kognitif, moral, seni dan
kreatifitas.

Dari semua aspek perkembangan tersebut, kemampuan berbahasa merupakan


indikator seluruh perkembangan anak. Kemampuan berbahasa sensitif
terhadap keterlambatan atau kerusakan pada sistem lainnya, sebab melibatkan
kemampuan kognitif, sensori motor, psikologis, emosi dan lingkungan
disekitar anak.

Sehingga sangat pentingnya pembelajaran perkembangan bahasa bagi


pendidik PAUD, TK/RA, orang tua, serta pemerhati anak.
03

Rumusan Tujuan
masalah
• Untuk mengetahui bagaimana pengertian bahasa
• Bagaimana pengertian bahasa? • Untuk mengetahui bagaimana peran bahasa bagi
• Bagaimana peran bahasa bagi manusia? manusia
• Bagaimana peran bahasa bagi AUD? • Untuk mengetahui bagaimana peran bahasa bagi
• Bagaimana hakikat perkembangan bahasa pada AUD
AUD? • Untuk mengetahui bagaimana hakikat
perkembangan bahasa pada AUD
PEMBAHASAN
A. Pengertian Bahasa
Bahasa merupakan kemampuan untuk berkomunikasi dengan orang lain. Dalam
pengertian ini tercakup semua cara untuk berkomunikasi, dimana pikiran dan
perasaan dinyatakan dalam bentuk lambang atau simbol untuk mengungkapkan
lisan, tulisan, isyarat, bilangan, lukisan dan mimik muka (Hurlock, 2002)

Bahasa adalah salah satu faktor mendasar yang membedakan manusia dengan
hewan. Bahasa sebagai anugerah dari sang pencipta memungkinkan individu
dapat hidup bersama dengan orang lain, membantu memecahkan masalah, dan
memposisikan dirinya sebagai makhluk yang berbudaya

04
https://www.idntimes.com/life/inspiration/peter-eduard/5-etika-penting-saat-berbicara-dengan-
orang-lain-c1c2
• M e m be da ka n m a nus i a de nga n m a k hl uk
l a i nnya
• Be ri nt e r aks i de nga n i nd i vi du l a i nnya
• M oda l ut a m a s e se or a ng unt u k
m e m pe l a j ar i s e sua t u m e l a l ui be r ba ga i
s um be r
• I l m u pe nge t a hua n
• Be rk om uni k as i
• S a l i ng be r t uk ar pi ki ra n un t uk m e m en uhi
ke bu t uha nnya
• Ba ha s a m e m e ga ng p er a na n pe nt i n g
da l a m pe m ba ha r ua n da n pe ni ng ka t a n
m ut u
• P e ndi di ka n

B. PERAN BAHASA
BAGI MANUSIA
05
06
• sarana untuk berfikir
• sarana untuk mendengarkan
• sarana untuk berbicara
https://republika.co.id/berita/gaya-hidup/parenting/17/03/24/onbege328-jangan-anggap-sepele-anak-yang-
telat-bicara
• sarana agar anak mampu membaca dan
menulis
• Fungsi bahasa ini dijelaskan dalam
Depdikbud (1996) bahwa: pengembangan
kemampuan berbahasa di TK bertujuan
agar anak didik mampu berkomunikasi
secara lisan dengan lingkungannya

C. PERAN BAHASA
BAGI AUD
HT TP S : / /W WW. K O M PA S IA N A. CO M / S AF IRA S UNM I86 / 5 C B 8 B 0 2 C A 8 B C 07
1 5 0 2 DE 21 C 40 7 / B A G A IM A N A -P ENC E GAH AN-S P EE C H-DE LAY-PA D A -
ANA K

Pengamatan jangka panjang menyatakan bahwa


42,5% balita yang mengalami keterlambatan bicara
dan bahasa beresiko mengalami kesulitan belajar,
kesulitan membaca dan menulis dan akan
menyebabkan pencapaian akademik yang kurang
secara menyeluruh, pada beberapa kasus mempunyai
IQ yang rendah

Speech delay??
• Menurut Aisyah (2008) masa usia dini sebagai masa peka bagi setiap individu dimana
pada masa ini setiap perkembangan akan menjadi sangat mudah untuk distimulasi,
sehingga masa usia dini merupakan masa yang sangat tepat untuk mengembangkan
kemampuan berbahasa

• Pada dasarnya perkembangan bahasa anak usia dini dapat dikenali melalui bunyi,
bentuk kata, maksud kata yang diucapkan, kombinasi kata, dan arti bahasa dalam
percakapan.

D. HAKIKAT PERKEMBANGAN BAHASA


AUD
08
• Mengoptimalkan perkembangan bahasa memungkinkan anak untuk menerjemahkan
pengalaman ke dalam simbol-simbol yang dapat digunakan untuk berkomunikasi dan
berpikir. Sehingga perkembangan bahasa ada kaitannya dengan perkembangan kognitif

• Menurut Vygotsky dalam Wolfolk, 1995 (dalam Susanto, 2014 : 73), menyatakan
bahwa : Bahasa merupakan alat untuk mengekspresikan ide dan bertanya, dan bahasa
juga menghasilkan konsep dan kategori-kategori untuk berpikir

brand:BADGSk3Wwk0

09
A. KESIMPULAN
Bahasa sebagai komunikasi merupakan kebutuhan dasar manusia.
Dengan berkomunikasi manusia bisa mengenal lingkungannya. Bahasa
PENUTUP manusia dimulai sejak pada masa anak, yaitu berkembang saat masa bayi,
diawali dengan bergumam, berceloteh tanpa arti, belajar mengatakan ma-
ma, da-da, hingga bisa mengucapkan kalimat lengkap.
Kemampuan ini diperoleh seiring dengan bertambahnya umur. Pada
dasarnya perkembangan bahasa anak dapat dikenali melalui bunyi,
bentuk kata, maksud kata yang diucapkan, kombinasi kata, dan arti
bahasa dalam percakapan.

B. SARAN
Bagi pendidik PAUD, RA/TK sebaiknya memperbanyak pengetahuan
tentang perkembangan bahasa pada anak usia dini secara optimal, dan
lebih memperhatikan perkembangan anak sehingga seluruh aspek
perkembangan pada anak dapat terpenuhi sesuai dengan STPPA yang
telah ditentukan.
Untuk pemakalah selanjutnya semoga lebih memperbanyak referensi.

10
DAFTAR PUSTAKA
Masnipal. 2018. Menjadi Guru PAUD Profesional. Bandung : Rosdakarya.
Rahayu, Sri. 2017. Pengembangan Bahasa Pada Anak Usia Dini. Yogyakarta : Kalimedia.
Yulia, dkk. 2016.  Story Telling Meningkatkan
Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini. Lampung : Universitas Lampung.
Ani, Yuli Setyo Dewi. 2017. Korelasi Efektivitas Komunikasi Dan Latar Belakang Etnis/Suku
Orangtua Terhadap Perkembangan Bahasa Anak Di Raudlatul Athfal Kabupaten Pasuruan. Vol. 3
No. 1.
Anik, dkk. 2013. Hubungan Tingkat Pengetahuan Orang Tua Tentang Stimulasi Verbal Dengan
Perkembangan Bahasa Pada Anak Prasekolah Di Tk Pgri 116 Bangetayu Wetan. Vol. 6 No. 2.
Buda, Endang Setyowati. 2015. Perkembangan Bahasa Anak Usia Prasekolah (4-6 Tahun)
Dengan Pendidikan Ibu.
Fitri, dkk. 2011. Pengaruh Perkembangan Bahasa Terhadap Perkembangan Kognitif Anak Usia 1-
3 Tahun. Vol. 12, No. 6.
Safitri, Yenny. 2016. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perkembangan Bahasa Balita di
UPTD Kesehatan Baserah Tahun 2016. Volume 1 No 2.
 Zubaedah, Enny. 2004. Perkembangan Bahasa anak Usia·Dini Dan Tenik pengembangannya di
sekolah. Vol. 23 No. 3.
TERIMA
KASIH
THANK YOU
MATUR SUWUN

Anda mungkin juga menyukai