Anda di halaman 1dari 37

Nasionalismeku Menghadirkan Pribadi Anti

Narkoba Sebagai Esensi Kemajuan Bangsa


Disusun Oleh :
Fitrihanna
Ladiesha Anggela Nuzulqurana
SMA Negeri Modal Bangsa
Lilin sudah menyala, tetapi
mulai meredup
Bangsa Yang besar adalah bangsa yang
menghormati jasa pahlawannya
-Nasionalisme-
 Suatu paham yang berpendapat bahwa
kesetiaan tertinggi individu harus
diserahkan kepada negara kebangsaan.
 Hal yang terpenting adalah kemauan
untuk hidup bersama
Hidup
Kodrat bersam
Manus a
ia
Apakah Sudah Pasti
Semua manusia akan
mengikuti
kodratnya?
Positif

Negatif
Tida Tidak Bisa
k Tanggu hidup
sendiri
Pedu ng
li jawab ?
zona kondusif Indonesia membuka
peluang yang besar bagi generasi
muda untuk menikmati berbagai
fasilitas yang ada
Labirin
Globalis
asi
Perjuanganku lebih mudah karena
mengusir penjajah, tapi perjuanganmu lebih
susah karena melawan bangsamu sendiri.
Kehidupan Sekarang jauh dari
jati diri bangsa, seolah
kebebasan ada di mana-mana.
Meredupnya semangat
nasionalisme di kalangan
generasi muda yang sangat
besar disebabkan oleh
Narkoba
Narkoba
Zat atau obat yang berasal dari tanaman
atau bukan tanaman, baik sintetis maupun
semisintetis, yang dapat menyebabkan
penurunan atau perubahan kesadaran,
hilangnya rasa, mengurangi sampai
menghilangkan rasa nyeri, dan dapat
menimbulkan ketergantungan (UU
Nomor 35 Tahun 2009)
Menurut laporan Rumah Sakit
Ketergantungan Obat (RSKO) di Jakarta, dari
penderita yang umumnya berusia 15-24
tahun, banyak yang masih aktif di SMP dan
SMA, bahkan perguruan tinggi
Sasaran strategis
Labi
l
Selalu Menga
ingin
mencob
pa Dinamis
a ?

Energ
ik
Narkoba
Racun
Pembunuh
3 Faktor
Kemajuan
Bangsa
Pendidikan
Indonesia akan kehilangan kader-kader
penerus dengan pemikiran berkualitas.
Kesehatan

• Menurunnya kualitas diri tiap jiwa


sehingga akan mempengaruhi
kualitas bangsa
• Pemikiran segar tidak dihadirkan
sehingga tidak ada pembaruan
Pendapatan
•Pecandu narkoba tidak produktif
•Muncul Kesenjangan Sosial yang
berpengaruh pada persatuan dan
kesatuan bangsa
Apa Yang Harus
Kita Lakukan?
Membangun pondasi keagamaan dan
ventilasinya
Menjalin Pergaulan sehat
sudah diterapkan dan didukung oleh pemerintah,
namun belum efektif. Mengapa?
Melemahnya sensitivitas krisis dan
persoalan lingkungan dari generasi muda
Peran Pemerintah
•Memberikan pemahaman tentang
harapan negeri
•Menghapus opini negatif dan
rasa pesimis masyarakat terhadap
masa depan Indonesia
Generasi Muda
Kabar
Baik
Mari sama-sama menjadi lebih peka dan
berjiwa nasionalisme agar generasi anti
narkoba bukan sekadar omongan belaka.
Dan ketika kita sudah menjiwainya...
Maka kita sudah berada di ujung labirin
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai