Anda di halaman 1dari 54

TUJUAN PEMBELAJARAN

TUJUAN PEMBELAJARAN

PADA AKHIR SESI, PESERTA DAPAT:


1.MENYEBUTKAN CIRI IDE KREATIF
2.MEMBUAT IDE KREATIF
Seorang wirausaha harus memiliki
ide-ide baru yang dihasilkan dari
suatu KREATIVITAS

Kreativitas inilah yang akan


membawa wirausaha untuk
berINOVASI terhadap usahanya
KREATIVITAS…

adalah menghasilkan
IDE-IDE BARU
yang berguna dalam
bidang apapun
- Professor Theresa Amabile (Harvard Business School) -
INOVASI…

adalah secara sukses


mengimplementasikan
Ide-ide kreatif
- Professor Theresa Amabile (Harvard Business School) -
BEBERAPA IDE KREATIF
“Orang yang KREATIF
memandang persoalan
menjadi sebuah
PELUANG”
TOKOH KREATIF DALAM SEJARAH
EINSTEN
Sampai pada kesimpulannya tentang ruang dan waktu
setelah secara KREATIF melemparkan dirinya ke
antara planet-planet dimana dia berkeliling dengan
menunggangi sinar rembulan.
Kemampuannya untuk menjadi seorang anak kecil
dengan BERPIKIR BEBAS TANPA TEMBOK-
TEMBOK PEMBATAS membantunya menjadi
ilmuwan raksasa diantara kaum intelektual.
“Seorang
PENGUSAHA
mengubah kotoran
dan rongsokan
menjadi EMAS“
Menemukan HAL-HAL
UNIK yang dilakukan oleh
seorang wirausaha yang tidak
dilakukan oleh wirausaha
lain.
CONTOH USAHA KREATIF ……
WINTER
Template

KAOS KAKI BERBEDA


BAJIGUR TAS DARI SAMPAH

SEPATU LUKIS
LAMPION DARI BOTOL BEKAS

BONEKA RUMPUT
KREATIF

• Ide berbeda
• Ide lebih Baik
• Bisa dipakai
ENTREPRENEUR SEJATI
MENAMBAH NILAI DARI SUATU BARANG
DARI SUATU YANG TIDAK BERHARGA
MENJADI BERHARGA/BERNILAI
Apakah ini..?

Berapa Harganya…?
YANG INI…?
Mana Yang Lebih
KREATIF
A B
KREATIF: TAMPIL BEDA
ORANG KREATIF
• Banyak IDE
• Punya IDE lebih
BAIK
• Punya IDE yang
BEDA
• IDE laku DIJUAL
TURKI
POTENSI KREATIF
APAKAH KEMAMPUAN KREATIF UNTUK KREATIF
DIMILIKI SEMUA ORANG???

APAKAH KREATIFITAS ITU BAKAT DARI LAHIR ATAU


HASIL DARI LATIHAN ???

APAKAH KEMAMPUAN KREATIF BISA BERHENTI


/STAGNAN PADA USIA TERTENTU

FAKTOR-FAKTOR APA YANG MEMPENGARUHI


KEMAMPUAN KREATIF SESEORANG
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PENGEMBANGAN KREATIFITAS

INTERNAL EKSTERNAL
PENGGUNAAN OTAK PELUANG, KESEMPATAN
(OTAK KANAN & OTAK (DI RUMAH, TEMPAT KERJA,
KIRI) DLL)
PERCAYA DIRI TANTANGAN
(BERPIKIR POSITIF) (SITUASI SULIT, KEGAGALAN)
KEBIASAAN PENDIDIKAN
(STATIS-DINAMIS) (FORMAL & INFORMAL)
PANCING KREATIFITAS

TAMBAH,
KURANG,
TIRU,
KOMBINASI
TURKI ICE CREAM
Tahukah Anda ?

Hanya dengan 1 (satu) “IDE KREATIF” dapat


mengubah seseorang dari

“BUKAN APA-APA” menjadi “LUAR BIASA”


INOVASI
• Inovasi adalah sesuatu yang berkenan
dengan barang, jasa atau ide yang
dirasakan baru oleh seseorang. Meskipun
ide tersebut telah lama ada tetapi ini
dapat dikatakan suatu inovasi bagi orang
yang baru melihat atau merasakannya.
Wirausaha sejati menambah nilai dari
suatu barang…

Dari sesuatu yang tidak berharga menjadi


berharga/bernilai…

Dengan Melakukan…
Produk
INOVASI Pemasaran
Proses
KUNCI DARI INOVASI
1. KERJA KERAS
2. TEROBOSAN
3. KAIZEN (PERUBAHAN KECIL SECARA
TERUS-MENERUS)
CONTOH INOVASI PRODUK
TEROBOSAN BARU PROSES PENEMUAN IDE
1. Kacamata Anti Embun Keluar dari mobil ber AC kacamata
Pangsa pasar : pemakai kacamata, khususnya di langsung berembun, mengganggu  
daerah dingin atau mobil berAC penglihatan dan harus dilap, terlebih
ketika sedang tergesa-gesa untuk
mengerjalan sesuatu
2. Jasa Penyalur Bodyguard Melihat adanya biro penyalur rumah
Sumber; perguruan beladiri, komplotan preman tangga dan tenaga kerja lainnya.
dan eks tahanan yang sudah dididik Pangsa pasar;
orang-orang kaya, pejabat, selebriti yang
memerlukan pengamanan terhadap
keselamatannya
3. Alat Pembersih Keringat di Baju Kadang kala bekerja pada udara yang
Alat harus kecil dan dapat dikantongi untuk dibawa panas sehingga mengeluarkan
kemana-mana. Dapat membersihkan keringat di keringat sedangkan penampilan dan
baju tanpa harus mencuci keseluruhan baju cukup pakaian harus rapi dan wangi setiap
digosokkan pada bagian tertentu yang terkena saat agar tidak menggangu rekan
keringat saja. sekerja terutama jika bekerja
Pangsa pasar; Para eksekutif yang selalu harus bersama kolega berdekatan
berhubungan/bernegosasi dengan para eksekutif
yang lain dengan penampilan prima.
Lebih Buruk Dari Kemarin = Bencana

Sama Dengan Kemarin = Celaka

Tiada Hari Tanpa PERBAIKAN atau MATI


Untuk
merubah
nasib kita
harus
punya
NYALI!
TERUSLAH BERJUANG
• He without leg, she without arm (Tao Li & Li Ma)

April 2007, ada


kompetisi tari CCTV
yang diikuti oleh
7000 peserta, dan
mereka memenangkan
MEDALI PERAK
dengan nilai 99,17.
Mereka menjadi
pasangan penyandang
cacat pertama di
antara pasangan
normal lainnya yang
memenangkan
kompetisi ini.

Anda mungkin juga menyukai